Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PERJALANAN DINAS

1. Dasar Pelaksanaan : Surat Perintah Tugas Kepala UPT Puskesmas Pulau Kupang,
Nomor : /SEK-1/000/XII/2018

2. Nama/Pangkat/Jabatan yang melaksanakan :


1. Nama : HEPPI OKTAVIA, AMG
NIP : 19821013 200501 2 007
Pangkat/Gol : Penata / IIIC
Jabatan : Nutrisionis Penyelia
2. Nama : RINI SETIYANINGSIH
NIP : 19751222 199903 2 003
Pangkat/Gol : Penata Muda Tk I / IIIB
Jabatan : Perawat Gigi Pelaksana Lanjutan
3. Nama : DEDY NORAHMAN, A.Md.Kep
NIP :-
Pangkat/Gol :-
Jabatan : Perawat Kontrak Puskesmas Pulau Kupang
4. Nama : NORKAMARIAH, S.Kep.,Ns
NIP :-
Pangkat/Gol :-
Jabatan : Perawat Kontrak Pustu Bataguh

3. Maksud Perjalanan Dinas : Kegiatan Sosialisasi CTPS (Cuci Tangan Pakai Sabun) dan
UKGS (Usaha Kesehatan Gigi Sekolah)
4. Lokasi Tujuan : MI Sirajul Huda Kelurahan Pulau Kupang
5. Waktu Perjalanan Dinas : 1 (satu) hari kerja
6. Hasil Perjalanan Dinas :
7. Melakukan sosialisasi tentang Cuci Tangan Pakai Sabun (CTPS) dan Usaha Kesehatan Gigi
Sekolah (UKGS) di MI Sirajul Huda Kelurahan Pulau Kupang
yang diikuti dengan antusias oleh para siswa-siswi kelas 1 dan 2 dengan jumlah peserta :
Kelas 1 = 9 orang
Kelas 2 = 6 orang
Kemudian dilakukan juga praktek CTPS dan sikat gigi pada seluruh siswa-siswi kelas 1 dan 2
yang telah mengikuti sosialisasi dan melihat cara mencuci tangan dan menyikat gigi yang benar.
8. Saran :
 Seluruh siswa turut aktif melakukan PHBS di lingkungan sekolah.
 Seluruh siswa dapat mempraktekkan cara mencuci tangan dengan benar dalam kehidupan
sehari-hari.
 Seluruh siswa dapat mempraktekkan cara menyikat gigi dengan benar dalam kehidupan
sehari-hari.

Yang Melapor

HEPPI OKTAVIA,AMG
NIP. 19821013 200501 2 007
FOTO KEGIATAN SOSIALISASI CTPS DAN UKGS DI MI SIRAJUL HUDA
KELURAHAN PULAU KUPANG TAHUN 2018

Anda mungkin juga menyukai