Anda di halaman 1dari 6

SOAL LATIHAN UKK SENI BUDAYA SMP KELAS 8 KURIKULUM 2013 - www.soalbagus.

com

ULANGAN SEMESTER GENAP

Mata Pelajaran : Seni Budaya


Kelas / semester : VIII (DELAPAN)/ Genap
Tahun Pelajaran :
Waktu : 90 Menit

Berilah tanda silang (X) pada huruf a,b,c atau d jika jawaban yang tepat dan benar!

1. Keragaman budaya daerah memberikan kontribusi pada ragam hias Nusantara. Keragaman
ragam hias memberikan .......
a. Identitas pada daerah yang bersangkutan
b. Kesejakteraan pada daerah yang bersangkutan
c. Keberhasilan pada daerah yang bersangkutan
d. Faeda pada daerah yang bersankutan.
2. Motif ragam hias dua dimensi dapat diterapkan pada karya .....
a. Patung
b. Grafis
c. Lukis
d. Kerajinan.
3. Bentuk dasar ragam hias setiap daerah dinusantara sama, namun memiliki ciri khas yang
berbeda dalam hal......
a. Motif
b. Desainnya
c. bentuknya
d. Pembuatannya.
4. Pengembangan Jenis motif ragam hias flora dari bentuk aslinya diwujudkan dalam bentuk.....
a. Geometris
b. Hias
c. Gabungan
d. Sulur-suluran.
5. Nilai simbolik yang terdapat dalam motif hias fauna berkenaan dengan .....
a. Teknologi
b. Benda mati
c. Alam kehidupan.
d. Alam sadar
6. Cara untuk menggabungkan bentuk geometris ke dalam satu motif ragam hias disebut.
a. Ragam hias
b. Pola ragam hias
c. Ragam hias geometris.
d. Pola motif hias
7. Yang termasuk dalam karya seni rupa dengan bahan keras adalah...
a. Topeng.
b. Lukisan
c. Grafis
d. Batik
8. Penerapan ragam hias pada bahan keras dapat dilakukan dengan cara....
a. Mengukir.
b. Menyulam
c. Menenun
d. mengayam
9. Pola yang memiliki bentuk dan motif yang sama antara sisi kiri dan kanannya disebut....
a. Pola ragam hias
b. Pola motif hias
c. Pola desainer
d. Pola bentuk
10. Pola geometris dapat dilihat pada bentuk seperti.....
a. Bentuk bunga
b. Bentuk lingkarang.
c. Bentuk pohon
d. Bentuk akar pohon
11. Tapestrum dalam bahasa latin mengandung arti......
a. Sulaman yang memiliki banyak teknik yang berbeda.
b. Kerajinan tekstil emacam batik
c. Ornamen yang dibuat dengan jahit
d. Tirai penutup ruangan
12. Tenkin yang berhubungan dengan membuat kerajinan media benang disebut ....
a. Merajud
b. Menambal
c. Tapesteri
d. Memahat
13. Yang termasuk hasil karya tapesteri adalah...
a. Kursi ukir
b. Lemari
c. Taplak meja.
d. Pintu ukir
14. Bahan yang digunakan dalam pembuatan tapestri adalah
a. Kain
b. Serat
c. Kayu
d. Tembaga
15. Alat untuk membentangkan benang pada pembuatan tapesteri dengan bahan kain disebut
a. Gunting
b. Sisir
c. Paku
d. Spandram
16. Teknik dengan memasukan benang pakan sejajar dengan tenunan benang pakan lainnya dan
dikait antara benang lungsi sehingga membentuk ragam hias disebut
a. Teknik tenun a-simetris
b. Teknik tapesteri
c. Teknik simetris
d. Teknik menyusun
17. Salah satu alat yang digunakan dalam pembuatan tapesteri dari bahan kain adalah
a. Kayu
b. Jarum.
c. Benang
d. Manik-manik
18. Salah satu jenis karya teksti teknik tapesteri dalam kebutuhan rumah tangga adalah.
a. Keset kaki.
b. Tempat tidur
c. Pintu rumah
d. Meja kursi
19. Pada umumnya tenunan tapesteri akan tampil dalam bentuk gambar...
a. Ragam hias
b. Dekoratif.
c. Motif
d. Ilusi
20. Tujuan dari pada gambar desain ragam hias pada pembuatan tapesteri adalah
a. Agar supaya indah
b. Supaya serasi dan seimbang
c. Untuk mempermuda dalam membuat
d. Untuk lebih cepat dalam penilainan
21. Benang pakan yang dipakai penenun pada teknik tapestri adalah
a. Benang wol
b. Benang nilon
c. Benang emas
d. Benang sutra
22. Langkah akhir dalam pembuatan ragam hias adalah
a. Memberi warna
b. Membuat desain
c. Menentukan pola hias
d. Menyiapkan alat dan bahan
23. Karya seni rupa terapan yang diproses menggunakan bahan atau media dan kain adalah
a. Kriya patung
b. Kriya tekstil
c. Kriya logam
d. Kriya keramik
24. Ragam hias yang memiliki objek dengan bentuk manusia adalah
a. Ragam hias fauna
b. Ragam hais figuratif
c. Ragam hias flora
d. Ragam hias geometris
25. Karya seni ruap yang sengaja dibuat untuk dinikmati keindahannya saja disebut
a. Fungsi Apresiasi
b. Fungsi Edukasi
c. Fungsi Apresiasi
d. Fungsi Estetika
26. Sinden dapat dilakukan seorang diri atau dillakukan secara kelompok dengan menyanyi dalam
satu suara yang disebut....
a. Unisono.
b. Solo
c. Koor
d. Paduan suara
27. Pada umumnya, nilai-nilai yang terkandung dalam musik ( lagu) disampaikan melalui.....
a. Nada lagu
b. Syair lagu.
c. Irama lagu
d. Melodi lagu
28. Unsur musik yang berkaitan dengan panjang pendeknya sebuah nada disebut....
a. Birama
b. Melodi
c. Ritme.
d. Harmoni
29. Lagu daerah merupakan salah satu jenis lagu Nusantara yang.....
a. Wajib dipelajari dan dihayati menanamkan heroisme dan patriotisme Bangsa
b. Disenangi oleh masyarakat pada saat tertentu atau kurung waktu terbatas
c. Bentuknya sederhana dan kalimatnya tidak terlalu panjang
d. Lahir dari Budaya Daerah setempat yang bersifat turun temurun.
30. Salah satu Ciri Musik dan Lagu daerah adalah
a. Baku ( partitur)
b. Mempunyai pengarang
c. Menggunakan trinada
d. Kesederhanaan
31. Lagu daerah pada umumnya menggunakan Bahasa daerah atau bahasa ibu sehingga teknik
ucapan atau arti kulasi dibawakan sesuai dengan......
a. Dialek setempat.
b. Gaya daerah lain
c. Alat lokal
d. Musik campuran
32. Salah satu Teknik menyanyi yang benar harus memperhatikan adalah
a. Pernapasan.
b. Pilihan lagu
c. Partitur lagu
d. Alat musik
33. Suatu gaya lokal daerah yang diakui memiliki sifat-sifat estetis dan ekspresif berbeda dengan
daerah lainnya disebut sebagai entitas ......
a. Lokal Genius.
b. Isu globalisasi
c. Ciri musik modern
d. Musik masa kini
34. Lagu pada upacara adat dilagukan atau dinyanyikan dalam bentuk.....
a. Bersama
b. Kwartet
c. Duet
d. Trio
35. Lagu “Mak Inang” merupakan lagu dari daerah asal......
a. Sumatra Utara
b. Sumatra Barat.
c. Sumatra Selatan
d. Kalimantan timur
36. Lagu “ LirIlir “ adalah merupakan lagu daerah asal....
a. Jawa Timur
b. Jawa Tengah.
c. Jawa Barat
d. DKI Jakarta
37. Lagu “ Rasa Sayange” adalah merupakan salah satu lagu dari daerah.....
a. Sumatra
b. Sulaewsi
c. Maluku.
d. Kalimantan
38. Salah satu lagu yang berasal dari daerah DKI Jakarta adalah
a. Tokecang
b. Panon heden
c. Jali-jali.
d. Soleram
39. Salah satu lgu yang berasal dari daerah sumatra Utara adalah
a. Sipatokaan
b. Burung tantina
c. Burung kaka tua
d. Rambadia .
40. Salah satu Lagu yang berasal dari daerah papua adalah
a. Esa mokan
b. O Ulate
c. Apuse
d. pakarena
41. Gendang merupakan alat musik yang dimainkan dengan cara.....
a. Ditiup
b. Dipetik
c. Digesek
d. Dipukul.
42. Lagu daerah merupakan salah satu jenis lagu Nausantara yang.....
e. Wajib dipelajari dan dihayati menanamkan heroisme dan patriotisme Bangsa
f. Disenangi oleh masyarakat pada saat tertentu atau kurung waktu terbatas
g. Bentuknya sederhana dan kalimatnya tidak terlalu panjang
h. Lahir dari Budaya Daerah setempat yang bersifat turun temurun.
43. Lagu tradisional Jawa disajikan menggunakan alat musik......
a. Angkung
b. Tarling
c. Gamelan.
d. Gambang kromong
44. Kolintang merupakan salah satu alat musik tradisional yang berasal dari daerah....
a. Sulaewsi Selatan
b. Sulaewesi Utara.
c. Sulawesi barat
d. Sulawesi tengah
45. Harmonisasi bunyi dalam permainan musik l merupakan salah satu kekuatan pada musik.....
a. Ansambel.
b. Tiup
c. Gesek
d. Pukul
46. Keberhasilan dalam permainan musik terletak pada....
a. Kekompakan pemain.
b. Sedikitnya alat musik
c. Banyaknya alat musik
d. Konduktor
47. Musik yang dianggap paling tua dipulau jawa dan bali sampai sekarang masih bertahan hidup
serta berkembang sampai sekarang adalah
a. Wayang
b. Gamelan
c. Kolintang
d. Angklung
48. Yang termausik alat musik ansambel daerah diluar pulau Jawa adalah
a. Alat musik gitar
b. Alat musik kolintang
c. Alat musik sasando
d. Alat musik suling
49. Alat musik ritmis dimainkan dengan cara....
a. Digesek
b. Ditiup
c. Dipukul
d. Dipetik
50. Bahan dasar pembuatan Alat musik angklung adalah
a. Kayu
b. Tembaga
c. Kunimgan
d. Bambu

Anda mungkin juga menyukai