Anda di halaman 1dari 10

KIA DESEMBER 2018

IDENTIFIKASI MASALAH

NO PROGRAM / KEGIATAN TARGET PENCAPAIAN MASALAH


1. Kunjungan Ibu Hamil (K4) TM 1x, TM II 1x, 666 (100 %) 630 (95 %)  Beberapa ibu hamil tidak datang memeriksakan kehamilannya
TM III 2x pada TM III (2x)
 Adanya kehamilan remaja dimana kunjungan pertama
sesudah usia kehamilan 12 mggu ( K1 Akses)
 Adanya abortus/18, K 1 Akses 17
 Belum semua ibu hamil masuk kreiteria K4 di tahun 2018
(masuk K4 di tahun 2019)
2. Kunjungan Neonatal (mengunjungi bayi baru 647 (100 %) 637 (98,45 %)  Belum semua bayi baru lahir dikunjungi oleh Bidan sebanyak
lahir usia 0 – 28 hari) 3 kali karena usia neonatal belum mencapai KN3 ( 8-28 hari)
ada 8 neo
 Adanya kematian neonates 2 (Desa Dukuhrejo dan Grantung)

3. Kunjungan Balita ( Balita penimbangan 8 kali, 2305 (100 %) 2199 (95,4 %)  Belum semua balita masuk dalam kriteria kunjungan
Vitamin A 2 kali, SDIDTK 2 kali dalam 1 balita,karena usia balita belum masuk dalam SDIDTK kontak
tahun) kedua
 Tidak semua Balita datang menimbang di Posyandu

PRIORITAS MASALAH

MASALAH I MASALAH MASALAH


KRITERIA
K4 II KN III Kunj Balita
TINGKAT URGENSI 4 3 2
TINGKAT KESERIUSAN 4 3 2
TINGKAT PERKEMBANGAN 4 3 2
UXSXG 64 27
URUTAN PRIORITAS 1 2 3
PENYEBAB MASALAH

NO MASALAH MANUSIA METODE SARANA DANA LINGKUNGAN


1. Beberapa ibu  Kehamilan tidak  KIE kepada pasien  Buku KIA   Suami atau
hamil tidak diinginkan sehingga terlalu monoton keluarga kurang
datang malu untuk sehingga pasien mendukung
memeriksakan
memeriksakan bosan
kehamilannya
pada TM III (2x) kehamilannya  Cara memeriksa
 Ibu hamil datang dan memberikan
periksa sudah lewat konseling kepada
dari TM I (> 13 pasien dengan
minggu), sehingga terburu – buru
tidak masuk kriteria karena pasien yang
K4 sudah antri banyak
 Petugas kurang teliti
dalam pencatatan dan
pelaporan
 Sweeping K4 belum
dilaksanakan secara
maksimal
 Ibu hamil yang
periksa di faskes lain
tidak terdokumentasi
dengan baik di Buku
KIA
2. Belum semua  Pelaksanaan  Komunikasi antara  Buku KIAdan   Masih ada
bayi baru lahir kunjungan neonatal kader dengan format NHK belum kepercayaaan jika
dikunjungi oleh (KN) oleh Bidan Bidan belum maksimal usia bayi belum 40
Bidan sebanyak 3 belum maksimal berjalan lancar hari tidak boleh
kali karena usia  Laporan dari kader keluar rumah
neonatal belum belum maksimal
mencapai KN3 ( tentang data
8-28 hari) kelahiran
 Kurang koordinasi
antara kader dengan
Bidan sehingga
Bidan sudah ke
Lapangan tetapi ibu
dan bayi tidak ada di
tempat (pada saat
bersalin pulang ke
rumah orang tuanya
yang berbeda alamat)
3 Belum semua  Tidak semua balita  Kedatangan bidan  Buku KIA rusak   Ibu bekerja
balita masuk rutin datang ke dan kader karena digunakan sehingga tidak ada
dalam kriteria posyandu untuk terlambat sehingga anak untuk mainan yang mengantar
kunjungan penimbangan balita tidak sempat  Leaflet yang balita datang ke
balita,karena usia  Bidan dan kader dilakukan SDIDTK berhubungan dgn posyandu
balita belum belum maximal balita belum
masuk dalam dalam penjaringan tersedia secara
SDIDTK kontak balita maximal
kedua  Pencatatan dan
pelaporan belum
maximal
CARA PEMECAHAN MASALAH

PEMECAHAN MASALAH
NO PRIORITAS MASALAH PENYEBAB MASALAH ALTERNATIF PEMECAHAN
TERPILIH
1. Kunjungan Ibu Hamil (K4) TM  Kehamilan tidak diinginkan  Kelas ibu hamil  Kelas ibu hamil di masing-
1x, TM II 1x, TM III 2x  Petugas kurang teliti dalam  Penyuluhan PUS dan WUS masing Desa / gabungan dari
pencatatan dan pelaporan  Pembentukan kader beberapa desa kecil yang
 Sweeping K4 belum pendamping ibu hamil dan ibu berdekatan
dilaksanakan secara maksimal nifas  ANC terpadu di desa
 Masih ada beberapa ibu hamil  Mengunjungi ibu hamil TM III ( gabungan dari beberapa desa
pergi ke luar kota untuk yang belum datang periksa yang berdekatan, sehingga
melahirkan  Mencatat nomer HP suami sasaran 30 bumil bisa tercapai )
 Cara memeriksa dan atau keluarga lain yang bisa  Penyuluhan PUS dan WUS di
memberikan konseling kepada dihubungi jika nomer HP ibu masing – masing desa
pasien dengan terburu – buru hamil tidak bisa dihubungi ( posyandu, PKK )
 Suami atau keluarga kurang  Koordinasi dengan faskes lain  Pembentukan kader
mendukung untuk menjaring data ibu pendamping ibu hamil dan ibu
 Beberapa ibu hamil tidak sabar hamil, selanjutnya dicatat dan nifas, bekerja sama dgn pihak
mengantri di Puskesmas karena dimasukkan kohort ibu hamil desa
bekerja dan disweeping di wilayah
 Ibu hamil yang yang periksa di
faskes lain tidak terdokumentasi
dengan baik di Buku KIA

2. Kunjungan Neonatal  Ada beberapa ibu setelah  Kunjungan nifas dan  Kunjungan nifas dan
(mengunjungi bayi baru lahir melahirkan pergi ke luar kota kunjungan neonatal Kunjungan neonatal
usia 0 – 28 hari) (tinggal ke rumah orang tua)  Evaluasi kader pendamping  Evaluasi kader pendamping
 Pelaksanaan kunjungan neonatal  Refreshing kepada kader  Mencetak media KIE seperti
(KN) oleh Bidan belum pendamping membuat form leaflet dan brosur tentang
maksimal pendataan agar data yang jadwal Imunisasi bayi kepada
 Laporan dari kader belum diperoleh akurat. calon ibu.
maksimal tentang data kelahiran  Mencatat nomer HP suami
 Ada beberapa ibu hamil ganti no atau keluarga lain yang bias
HP sehingga tidak bisa dihubungi
dihubungi  Penyuluhan kepada ibu hamil
 Komunikasi antara kader dengan yang hampir melahirkan
bidan belum berjalan lancar tentang perawatan bayi baru
 Kadang sudah dijadwalkan KN lahir dan mitos dalam
tetapi ada kegiatan lain sehingga perawatan bayi baru lahir
KN tertunda  Mencetak media KIE leaflet
 Masih ada kepercayaaan jika dan brosur tentang jadwal
usia bayi belum 40 hari tidak imunisasi bayi kepada calon
boleh keluar rumah (sehingga ibu.
jadwal imunisasi tertunda)
RENCANA USULAN KEGIATAN

KEBUTUHAN SUMBER DAYA INDIKA-


SUM-
TOR
SASARAN TARGET BER
NO KEGIATAN TUJUAN KEBER-
DANA
DANA ALAT TENAGA HASILA
N
1. Kelas Ibu Hamil  Meningkatkan Ibu hamil 25  4x pertemuan  Snack  LCD  Bidan Cakupan BOK
pengetahuan desa, 1 @ 10 org ibu  Makan siang  Laptop  Juru K1 dan K4
ibu hamil kelurahan hamil  Transport  Lembar balik Imunisa meningkat
tenatng
petugas materi si
kehamilan,
persalinan,  Matras
perawatan bayi
baru lahir, KB,
dan imunisasi
bayi
 Menigkatkan
cakupan K4
2. ANC Terpadu di  Menigkatkan Ibu hamil 25  1x pertemuan  Snack  Tensimeter  Bidan Semua ibu BOK
Desa cakupan K4 desa, 1 @ 15 org ibu  Transport  Metline  Dokter hamil bias
 Mendeteksi kelurahan hamil petugas  Sktetoscope  Gizi terskreeni
resiko pada ibu  Doppler  Laborat ng scr
hamil  Cek laborat terpadu
 Pita lila
 Timbangan
BB
 Leaflet gizi
3. Penyuluhan  Mengetahui Ibu Hamil 5 desa  1x pertemuan  Snack  LCD  Bidan Cakupan BOK
PUS dan WUS jenis – jenis ( desa merah) @ 30 orang  Transport  Laptop K4
resiko tinggi meningkat
petugas
pada
kehamilan,
persalinan, dan
pada bayi baru
lahir,
 Menapis resiko
tinggi,
menurunkan
AKI dan AKB
4. Pendampingan  Mempercepat Kader 25 desa, 1  1 orang kader  Snack  Form  Kader  Cakup- BOK
ibu hamil dan informasi kelurahan tiap desa  Transport kader pendataan Ibu an K1
ibu nifas oleh tentang adanya ( bekerja sama hamil dan Ibu mening-
kader ibu hamil baru
dgn pihak desa) Nifas kat
(K1) dan
adanya ibu  Cakup-
melahirkan di an K4
wilayah mening-
 Meningkatakan kat
cakupan K1  Cakup-
 Meningkatkan an KN
cakupan KN
mening-
kat
5. Evaluasi  Memperbaiki Kader 25 desa, 1  1 org kader  Snack  LCD  Bidan Pelaporan BOK
Kelompok kader sistem kelurahan tiap desa  Transport  Laptop wilayah dari kader
yang
pendamping pelaporan  Form  Kader
benar dan
 Meningkatkan pendataan akurat
koordinasi  Data ibu
Bidan dengan hamil
kader
6. Kunjungan  Meningkatkan Jumlah kelahiran 3x kunjungan -  Form MTBM  Bidan  Cakupan BOK
Neonatal dan cakupan KN selama 1 tahun di  Form KN dan Wilayah KN dan
Kunjungan dan KF 25 desa, 1 KF  Kader KF
Nifas  Menurunkan kelurahan  Buku KIA mening-
AKI dan AKB  Termometer kat
 Mendeteksi  Tensimeter  Cakupan
dini  Timbangan imunisa-
kemungkinan bayi si
adanya resiko  Buku catatan tercapai
tinggi pada  Tablet Besi  Cakupan
bayi dan ibu  Vit A nifas ASI
nifas Eksklu-
 Form NHI
 Screening KB sif
 Meningkatkan tercapai
cakupan  AKI dan
imunisasi AKB
 Meningkatkan tidak ada
cakupan ASI  Menurun
Eksklusif kan
angka
kejadian
hamil
tidak
diingin-
kan
RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN

VOLUME LOKASI
NO KEGIATAN SASARAN TARGET RINCIAN PELAKSANAAN JADWAL BIAYA
KEGIATAN PELAKSANAAN

1. Kelas Ibu Ibu Hamil 25  4x 4x Kelas ibu hamil adalah kelas yang Masing-masing Februari, - Snack @9100x 12 dus x
Hamil desa, 1 pertemuan pertemuan berisi bidan sebagai fasilitator dan desa Maret, 26 desa = 2.839.200
kelurahan @ 10 ibu ibu hamil sebagai peserta, di mana April, Juli - Makan siang @28.100 x
hamil akan ada materi tentang 12 dus x 26 desa=
kehamilan, persalinan, nifas, 8.767.200
perawatan bayi baru lahir, dan - Transport @ 60.000 x
penyakit menular seksual, serta 2= 120.000
akan ditutup dengan senam hamil.

2. ANC Terpadu Ibu Hamil 25  1x 1x pertemuan ANC terpadu adalah pemeriksaan Masing-masing Mei, Juli, - Snack @9100x 20 dus x
di desa desa, 1 pertemuan ibu hamil secara terpadu dgn desa Agustus, 26 desa = 4.732.000
kelurahan @ 15 ibu berkolabrasi dgn dokter September - Makan siang @28.100 x
hamil gigi,dokter umum, gizi, dan 20 dus x 26 desa=
laboratorium. Agar setiap ibu 14.612.000
hamil bisa terdeteksi secara dini - Transport @ 60.000 x 5
jika terjadi komplikasi atau resiko. 300.000
3. Penyuluhan Ibu Hamil 25  1x 1x pertemuan Penyuluhan PUS dan WUS adalah Aula Puskesmas September - 9100 x 30 org =
PUS dan WUS desa, 1 pertemuan penyuluhan materi tentang jenis Bayan 273.000
@ 30
kelurahan resiko tinggi pada ibu hamil,
orang
persalinan, nifas, bayi baru lahir,
dan jadwal imunisasi. Materi akan
disampaikan oleh bidan wilayah
dengan peserta ibu hamil di
wilayah masing-masing.

4. Pendampingan Kader 25 desa, 1  1 orang 1x pertemuan Setiap kader dalam 1 desa Aula Puskesmas Januari  Snack 9100x 28 dus =
Ibu hamil, ibu kelurahan kader 26 membuat laporan pendataan ibu Bayan 254.800
desa
hamil resiko hamil, ibu hamil resiko tinggi dan
tinggi, ibu ibu nifas yang ada di wilayah
nifas oleh
kader

5. Kunjungan Seluruh 3x kunjungan Setiap ibu hamil yang melahirkan Rumah sasaran (ibu Sesuai -
Neonatal dan kelahiran di dikunjungi di rumahnya oleh nifas dan neonatal) jadwal
Kunjungan wilayah bidan wilayah setelah pulang dari di wilayah persalinan
Nifas Puskesmas tempat bersalin dengan tujuan puskesmas Bayan
Bayan memeriksa ibu nifas dan neonatal

Anda mungkin juga menyukai