Materi 16

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

Pengembangan Organisasi

1. Asumsi Pengembangan Organisasi


Pengembangan organisasi (Organization development) adalah suatu usaha terencana yang
berskala organisasi, yang dikelola dari puncak, dan dimaksudkan untuk meningkatkan
efektifitas dan kesehatan organisasi melalui referensi yang terencana dalam proses
organisasi yang menggunakan pengetahuan perilaku. Teori dan praktek dari
pengembangan organisasi didasarkan pada beberapa asumsi yaitu :
 Karyawan memiliki keinginan untuk tumbuh dan berkembang.
 Karyawan memiliki kebutuhan yang kuat untuk diterima oleh orang lain.
 Keseluruhan organisasi dan rancangannya akan mempengaruhi perilaku individu
dan kelompok dalam organisasi, sehingga perlu untuk mengambil keuntungan dari
keterampilan karyawan serta menghilangkan aspek-aspek dari organisasi yang
menghambat pertumbuhan karyawan, pengembangan dan penerimaan kelompok.

2. Teknik-teknik Pengembangan Organisasi


 Aktivitas diagnostic
 Membangun tim
 Timbal balik survey
 Pendidikan
 Aktivitas antar kelompok
 Penyelesaian melalui pihak ketiga
 Aktivitas teknostruktural
 Konsultan proses
 Perencanaan hidup dan karier
 Bimbingan dan konseling
 Perencanaan dan penetapan tujuan

3. Efektifitas dari Pengembangan Organisasi


Pengembangan organisasi merupakan suatu bentuk penting dari perubahan organisasi yang
berfokus pada isu proses efektivitas dari pengembangan organisasi bisa disebabkan oleh
intervensi maupun perubahan kondisi ekonomi dan faktor lainnya.

Anda mungkin juga menyukai