Anda di halaman 1dari 2

cover

1.2 Tujuan Penelitian

Berikut merupakan tujuan dilakukannya penelitian ini :

1. Mengetahui pengaruh jumlah siswa dan siswi terhadap prestasi siswa dan siswi pada sekolah dasar.
2. Mengetahui pengaruh jumlah siswa dan siswi terhadap sikap sosial siswa dan siswi pada sekolah
dasar.

1.3 Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang diatas dapat kita temukan beberapa permasalahan yaitu:

1. Minat belajar yang rendah memberi pengaruh terhadap nyata bagi siswa dan siswi karena
menentukan prestasi di sekolah yang bisa menjadi prediksi untuk masa depan siswa dan siswi
2. Moral, etika dan cara bersosialisasi anak-anak di Indonesia semakin menurun akibat kurang aktif
dalam elemen paling dasar yaitu pendidikan saat sekolah dasar.

1.4 Rumusan Masalah

Berdasarkan permasalahan di atas maka dapat kita ambil rumusan masalah sebagai berikut:

1. Bagaimana pengaruh jumlah murid dalam suatu kelas terhadap prestasi mereka?
2. Bagaimana pengaruh jumlah murid dalam suatu kelas terhadap sikap sosial mereka?
3. Apakah jumlah murid yang banyak dalam suatu kelas bisa menjamin prestasi dan sikap sosial
yang baik?
4. Apakah jumlah murid yang sedikit dalam suatu kelas bisa menjamin prestasi dan sikap sosial
yang baik?

1.5 Batasan Masalah


Berikut merupakan batasan masalah dari penelitian ini:

1. Siswa dan Siswi sekolah dasar (SD)


2. Data yang diambil berdasarkan ruang kelas kecil dengan murid yang banyak, ruang kelas kecil
dengan murid yang sedikit, ruang kelas besar dengan murid yang banyak dan ruang kelas kecil
dengan murid yang sedikit.

1.6 Hipotesa Penelitian

Berikut merupakan hipotesa penelitian ini:

1. Ruang yang kecil dan jumlah murid yang sedikit mempengaruhi siswa dan siswi konsentrasi
dalam belajar dan berprestasi
2. Ruang yang besar dan jumlah murid yang banyak mempengaruhi sikap sosial berupa keaktifan
dan kearifan dalam bersosialisasi satu sama lain antar siswa dan siswi.

1.7 Kerangka Berpikir

Anda mungkin juga menyukai