Anda di halaman 1dari 1

Hal hal yang harus diperhatikan dalam penggunaan straw bale

 Pastikan straw bale tersusun secara padat agar tahan api.


 Pastikan kadar air straw bale dibawah 15% agar tidak cepat membusuk.
 Jauhkan bahan yang belum jadi dari sumber api.
 Simpan ditempat yang tidak bisa dijangkau hama.
 Hindari menyimpan bahan belum jadi terlalu lama.
 Hindari dari terkena air terus menerus dan beri lapisan anti air agar jamur tidak tumbuh dan
merusak straw bale.
 Hindari penempatan pipa air dan kabel listrik berdekatan dengan straw bale agar meminimalisir
potensi bahaya.

Anda mungkin juga menyukai