Anda di halaman 1dari 4

Foto Thorax PA

- corakan bronkovaskular baik


- tampak cavitas dilapangan atas paru kanan dan konsolidasi di
lapangan tengah dan bawah paru kanan
- hilus baik
- COR: CTR <50%
- Aorta normal tidak dilatasi
- Sinus costofrenicus lancip diafragma licin
- Tulang intak
- Jaringan lunak ekstra thorakal baik

Kesan: TB paru aktif


Foto os Humerus

- terdapan diskontinuitas 1/3 proximal os. Humerus berbentuk oblig


- tidak terdapat spur formation/ osteofit
- celah sendi tidak menyempit
- terdapat soft tissue swelling

Kesan: fraktur oblig 1/3 proximal os humerus


Foto BNO 3 Posisi
- tidak terdapat udara bebas pada daerah sub diafragma
- loop – loop usus berdilatasi yang tampak sebagai herring bone
appearance.
- distribusi udara didalam usus tidak sampai ke distal, di dapatkan
adanya air fluid level step ladder
- psoas line tidak terlihat, pre peritoneal fat line masih terlihat

Kesan: ileus obstruktif

Anda mungkin juga menyukai