Anda di halaman 1dari 42

Peringatan Hari AIDS Sedunia

SMA 1 Surakarta–LSM MitraAlam

13 Desember 2008
Apa HIV ?
 HIV (Human Immunodeficiency Virus)
 Virusyangmenumpang hidupdan merusak sistem
kekebalan tubuh kita mudah terjangkit penyakit infeksi.
 HIV tergolongkelompok retrovirusyangmemiliki
kemampuan untuk “mengkopi-cetak”(replikasi)
 Virusini adadi:
 Darah
 Cairan sperma
 Cairan Vagina
 Air Susu Ibu (ASI)
Apakah AIDS?
 AIDS (Acquired Immune Deficiency Syndrome)
 Kumpulan gejalapenyakit yangdisebabkan oleh Virus
HIV
 Pasien HIV + belumtentu AIDS
 Perlu waktu 3-10tahun HIV +  AIDS
HIV - Sistem Kekebalan Tubuh
Hubungannya sederhana saja:

Semakin kuat sistem kekebalan tubuh,


 semakin susah seseorang untuk menjadi sakit
dan
 semakin cepat untuk sembuh dari suatu penyakit.

Semakin banyak HIV di dalam tubuh,


 semakin mudah seseorang menjadi sakit dan
 semakin susah dan lamban untuk sembuh dari
suatu penyakit
Tokoh cerita:
Tubuh seseorang, sistemkekebalan tubuh seseorang, sel darah
putih, CD4dan HIV

• Tubuh seseorangmempunyai
sistemkekebalan tubuh
• Salah satu anggotasistem
kekebalan tubuh seseorang
adalah sel darah putih Sel Darah Putih
CD4
• Salah satu bagian dari sel tubuh
darah putih adalah sel CD4
Bilasuatu penyakit (c/ batuk, diare) mencobauntuk
menyerangtubuh kita,
CD4sebagai tentaratubuh akan berperangmelawan kuman
penyakit
sehinggatubuh seseorangtersebut tetap sehat

CD4
tubuh
Kuman
Penyakit
Suatu saat, HIV masuk dalamtubuh (meng-infeksi)
seseorangdan menyerangCD4

HIV CD4 tubuh


Ternyata, CD4tidak mampu berperang
melawan HIV

tubuh
HIV

CD4
CD4kalah dalampeperangan ini.
Tubuh kehilangan tentarauntuk melindungi dan
mempertahankan kesehatan dirinya.

tubuh

CD4
batuk tubuh

diare
cough
batuk

diare tubuh
PERKEMBANGAN DARI HIV MENJADI AIDS:
Tertular

Periode jendela HIV+ AIDS

3 - 6 BULAN 3 - 10 TAHUN 1 - 2 TAHUN


Periode Jendela (Window Periode)
 TesHIV masih negative(HIV - )
 VirusHIV sudah adatapi belumterbentuk antibodi
HIV yangcukupdi dalamtubuh
 Pasien mampu menularkan HIV keoranglain
 Terutamalewat:
 Hubungan seksual
 Jarumsuntik pd IDU (Injection Drug User)
 Transfusi darah
Periode Tanpa Gejala
 Berlangsung1-5tahun
 Pasien HIV (+) tidak merasakan apa-apa
 Mudah menularkan HIV:
 Hubungan sex
 Jarumsuntik IDU
 Transfusi darah
 Dari Ibu keanak (kehamilan, persalinan, menyusui)
Gejala Klinis pada Stadium AIDS
1 dari 5 gejala minor
2 dari 3 gejala utama
batuk kronis selama > 1 bln
demam
berkepanjangan lebih infeksi pada mulut dan
dari 3 bulan tenggorokan disebabkan oleh
jamur Candida albicans
diare kronis > 1 bulan
berulang maupun demgj amlut am
diarelbhk dari3bukonsepjg lan
GE JAL KLIN SPAD A
2dari 3 STAD IUMA IDS geja1 lamindr5 or
d isebakdnf nolehjatgripdm murkanlt
dari1buselmtko lanbihs
pembengkakan kelenjar
terus-menerus
penutrsblih runalgmdi1b-e unlaps kelnjargpmCd etahbngkidlc ingkas
dalebihr ari10%dm3bulnt disya elurhtngmc buhtapny
beH rcak-bepszoul cakrteng
ga taldiseu ruhb

getah bening yang menetap


di seluruh tubuh
penurunan BB > 10%
dlm 3 bulan munculnya Herpes zorter
berulang bercak-bercak gatal
di seluruh tubuh

contoh
Bisakah HIV (+)  - (negativ)?

 Tidak bisa. Sekali dinyatakan HIV +  seumur


hidup HIV (+)

 Setelah HIV (+) nantinya AIDS


Kapan kita menduga pasien HIV-
AIDS?
 AdagejalaHIV-AIDS
 Ada perilaku berisiko tertular:
 Penggunanarkoba(bekassuntikan di lengan)
 Riwayat berganti-ganti pasangan sex, Berhubungan sex
dengan Risikotinggi HIV (WPS, PPS)
 Bayi dari ibu HIV positif
CARA PENULARAN
KONTAK SEKSUAL
Heteroseksual
Homoseksual
Bi seksual

KONTAK DARAH
Transfusi
Penggunaan jarumsuntik
berulang
Lain-lain: akupunktur, tindik,
tatoo

IBU KE ANAK
Prosespersalinan
Pemberian ASI
KONTAK SOSIAL TIDAK AKAN
MENULARKAN HIV

MAIN KOMPUTER PAKAI HAND PHONE DUDUK BERSAMA

MAKAN BERSAMA BERJABAT TANGAN


Virus HIV ada di mana?
Jumlah besar virus
terdapat dalam
darah, cairan vagina
d a ra h dan sperma

Jumlah kecil terdapat


dalam
ASI, air liur, air mata
c a ir a n s p e r m a dan air kencing

Terbukti menular
melalui:
darah, cairan vagina,
c a ir a n v a g in a sperma dan ASI
TIDAK MENULAR………
NYAMUK MENULARKAN
NYAMUK TIDAK BISA MALARIA DAN
MENULARKAN HIV/AIDS DEMAM BERDARAH
Kapan Tes HIV dilakukan?
l Curigatertular HIV
H AdagejalaAIDS
H Sebelumdan sesudah tesHIV perlu konseling(pemberian
informasi yanglengkap)  VCT (Voluntary conceling
test)
i Diperlukan Informed Consent (persetujuan tertulisdari
YBS)
Dimana Tes HIV?
 Klinik VCT
 KotaSemarang(RSDK, RS Tugu, RS KotaSemarang, RS
PantiwilasaCitarum, BP4Semarang, RS Bhayangkara, RS
TNI, LSM)
 KotaSurakarta(RSDM, RS Dr. Oen, BBKPM Surakarta,
Pusk Manahan)
 Kab. Banyumas(RSMS, RS Banyumas)
 Kab. Semarang(RS Ambarawa, Pusk Bergas)
 Kab. Cilacap (RSUD, Pusk Cilacap Selatan II)
 KotaSalatiga(RSUD, Pusk Sidorejo Lor)
 Fasilitas: Konselor, SaranaTesting, ARV
Pria suka pria

Waria Pria
pekerja
seks

Wanita Pekerja Seks


Pengunaan narkoba

Perempuan Risiko Rendah Pelanggan WPS


Gimana Cara
pencegahannya?
Pe n c e ga ha n HIV/A IDS
A = Abstinence
Bagi yang belum menikah dianjurkan untuk
Tidak melakukan hubungan seksual

B = Be faithful
S a lin g s e t ia p a d a s a t u p a s a n g a n y a n g
t id a k t e r in f e k s i H IV
SITUASI HIV / AIDS
DI INDONESIA
Situasi Epidemi di dunia 2008
33 juta hidup dg HIV
2,7 juta infeksi HIV baru 2007
2,0 juta meninggal krn AIDS
Apa yang memicu epidemi HIV di Asia ?
Penduduk Asia: 3.1 milyard

10 juta
10 juta perempuan
jual sex
Lelaki

75 juta
penasun

Lelaki di Asia seks 50 juta


dg penjaja seks Perempuan nikah
(2-20% lelaki dewasa) Lelaki yang sex
dg penjaja sex
10 juta
Lelaki yg seks
sama lelaki
Bayi dan
anak2
Lelaki Perempuan
Kenyataan epidemi AIDS
di Indonesia saat ini
 AIDS di seluruh propinsi dan > 50% kab/kota
 Dilaporkan AIDS bertambah setiap2jam
 Di RSKO setiaphari 1 meninggal karenaAIDS
 Di Lapasdan Rutan setiaphari meninggal terkait AIDS dan Napza
 Di RSB Budi ASIH Jakartalahir 4bayi setiapbulan sero-reaktif
HIV
 Di RS dengan bangsal khususmerawat AIDS telah penuh dan
melimpah kebangsal lainnya
 Hampir setiappropinsi adainformasi ibu hamil dengan HIV dan
anak yangHIV atau AIDS
 Di JawaTimur adainformasi suspek “Flu Burung”dan Bayi Gizi
Buruk ternyataHIV positif.
 HIV dan AIDS 60% berkembangTuberculosis
Number of HIV Positive in Indonesia in Last 10
Years up to June 30, 2008

7000
6277
6000 6129

5000 5230

4000 4244
2720 3368
3000 2552
1904
2000
1172 875 986 836
1000 769 732 648 649
403 168 148
178
0
1999 2000 2001 2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008

HIV Kumulatif

31
Number of AIDS Cases in Indonesia in Last 10
Years up to June 30, 2008

14000
12686
12000
11867
10000

8000 8194

6000
5321
4000 2682 2873 2947
2638
1487 1546
2000 826 1171 1195
352 607 219 316
255 345
94
0
1999 2000 2001 2002 2003 2004 2005 2006 2007 2008

AIDS Kumulatif

32
Infeksi oportunistik yang terbanyak dilaporkan sampai
30 Juni 2008

 TBC : 6484
 Diarekronis: 3960
 Kandidiasisoro-faringeal : 3839
 Dermatitisgeneralisata: 1052
 Limfadenopati generalisata: 553

33
SITUASI HIV / AIDS
DI JAWA TENGAH
Estimasi Jumlah Populasi Rawan Tertular HIV
di Provinsi Jawa Tengah Tahun 2006
Sumber : Buku Laporan Estimasi Populasi Rawan Tertular HIV 2006, Depkes – KPA

250,000

210,310
200,000

166,820

150,000

98,700
100,000

50,000

13,620
7,910 3,370 5,760
1,560
0
Penasun Pasangan Wanita Pelanggan Pasangan Waria LSL (MSM) WBP
Penasun Penjaja PS Pelanggan (Napi)
Seks
Proporsi Estimasi Orang Dengan HIV
di Provinsi Jawa Tengah Tahun 2006
Sumber : Buku Laporan Estimasi Populasi Rawan Tertular HIV 2006, Depkes – KPA
EPIDEMI HIV/AIDS DI JAWA TENGAH
1993 s/d 30 JUNI 2008

• JUMLAH : 1.747
• HIV : 1.296
• AIDS : 451
• Meninggal : 195 (43,24%)
PROSENTASI KASUS AIDS
MENURUT JENIS KELAMIN
DANA APBDTENGAH
DI JAWA P2 KUSTA – P3M (JUNI)
1993-2008
PROSENTASI KUMULATIF KASUS AIDS MENURUT
RISIKO PENULARAN DI JAWA TENGAH 1993-2008
(JUNI)
PROSENTASI KUMULATIF KASUS AIDS MENURUT
KELOMPOK UMUR DI JAWA TENGAH 1993-2008
(JUNI)
PROSENTASI KUMULATIF KASUS AIDS MENURUT
JENIS PEKERJAAN DI JAWA TENGAH 1993-2008
(JUNI)

Anda mungkin juga menyukai