Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL

PAMERAN BATIK

NAMA KELOMPOK :
1. Brenda Asami
2. Evi Yuliani
3. NurHapipah
4. Rika Kamaliya Apriliyanti
PENDAHULUAN

Kita mengetahui bahwa perkembangan seni rupa batik


indonesia sangatlah pesat. Berbagai jenis motif batik
bermunculan banyak orang berlomba lomba mengkreasikan
motif batik. Maka dari itu kita harus mengapresiasi karya seni
rupa tradisional dari indonesia .
Batik adalah seni rupa dua dimensi yang mempunyai nilai
estetis yang sangat tinggi. Motif batik disetiap daerah
mempunyai ciri khas masing masing. Misalnya batik banten ciri
khasnya adalah mempunyai warna cerah seperti biru, merah,
kuning, hijau dan lain lain.
Batik pekalongan mempunyai ciri khas yaitu bunga dan daun
daun yang tersulur. Motif batik kini sudah dikreasikan untuk
memperindah peralatan rumah tangga seperti keramik, guci,
tas, selimut, taplak meja, gorden dan sarung bantal.
Jadi dalam rangka mengapresiasikan sekaligus mempelajari
bakat seni di indonesia khususnya seni rupa batik. Keindahan
seni rupa batik karya karya anak indonesia perlu dipandang dan
dipamerkan. Kreativitas, kemampuan, dan bakat, siswa
dibidang seni juga perlu diasah, ditingkatkan dan disalurkan
dalam bentuk pameran baik didalam sekolah maupun diluar
sekolah.
NAMA KEGIATAN
“PAMERAN BATIK SMEKSA”

WAKTU PELAKSANAAN
1) HARI : Senin - Rabu
2) TANGGAL : 30 Maret – 2 April 2018

TEMPAT
Ruang Aula Sekolah Smk Islam Al amin

TEMA
Melestarikan, mengembangkan, mengapresiasi sekaligus
pembelajaran bagi siswa/siswi SMK ISLAM AL AMIN
TUJUAN
1) Sebagai Hiburan pengunjung
2) Memberikan motivasi untuk pengunjung agar dapat
menciptakan seni rupa batik yang baru
3) Menumbuhkan rasa cinta terhadap karya seni batik
4) Wadah untuk mengembangkan bakat seni pada
siswa dan masyarakat
5) Sarana prestasi artinya pameran seni rupa
merupakan ajang berprestasi
6) Sarana apresiasi artinya dengan melihat pameran
seni rupa akan muncul berbagai tanggapan, kririk,
penilaian.
7) Sarana edukatif artinya sarana pembelajaran
8) Sarana komunikasi antara seniman dan pengunjung
SUSUNAN KEPANITIAAN

Pelindung : Abdullah Armansyah M.Pd


Penanggung Jawab : Rina Andriani S.Pd
Ketua Pelaksana : Yusuf Kurnia Adji
Wakil Ketua : M. Fahri El Fauzi
Sekretaris : Farial Nursohrah
Bendahara : Jodi Saputra
Seksi kesekretarian : Kholifah
Seksi usaha : Nina Khoirunisa
Seksi Pubdebdok : Dewi Nadhila asri
Seksi Dekorasi : Chania Azmie
Seksi stand : Ratu Rina Nuraeni
Seksi Pengumpulan : Syabilah
Dan seleksi karya seni
Seksi Perlengkapan : Nurhalimah
Seksi keamanan : Puspitasari Ambarwati
Seksi konsumsi : Ristabella Annisa
ANGGARAN
1) Pemasukan
Iuran siswa Rp. 10.000 X 2580 Siswa
= Rp. 25.800.000
2) Pengeluaran

No Alat Dan Barang Barang Biaya


1 Gawang Batik, tratak, Rp. 3.000.000
panggung, kursi dll
2 Kertas, figura, paku, lem, Rp. 200.000
lakban, gunting, dll
3 Alat tulis menulis dengan Rp. 100.000
kertas
4 Dokumentasi (Camera) Rp. 500.000

5 Hiburan stand up comedy Rp. 8.000.000

6 Konsumsi 5000 X 2580 Rp. 13.200.000


siswa + 60 guru
7 Lain lain Rp. 100.000

Total Rp. 25.100.000


Sisa Rp. 700.000 akan diberikan kepada kas sekolah
DENAH PELAKSANAAN

Keterangan :
Biru = Lapangan (Acara pembukan dan Hiburan Standup
Comedy)
Pink = Aula pameran batik
PENUTUP

Demikian proposal ini kami ajukan sebagai Laporan. Kami


mohon saran dan petunjuk dari kepala sekolah agar
pelaksanaan kegiatan pameran ini dapat berlangsung
lancer dan sukses.

Bekasi,……………………2016

Pelindung Penanggung jawab

(Abdullah Armansyah M.Pd (Rina Andriana S.Pd)

Ketua Pelaksana Sekretaris

(Yusuf Kurnia Adji) (Farial Nursohrah)

Anda mungkin juga menyukai