Anda di halaman 1dari 5

Nomor 220/UKP/Bab8/SOP/I/2017

Revisi Ke 00
Berlaku Tgl 10 Januari 2017
Tgl Revisi 10 Januari 2017

STANDART OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)


PENGELOLAAN REAGEN
Disusun Diperiksa Disetujui
Jabatan POKJA UKP TIM UKP Ka. TU
Nama dr.Ana Setiyana Sri Purwati, S. Tr. Keb Sriyati, SE
Tanggal
Tanda tangan

Disahkan
Kepala UPT Puskesmas Japah

Teguh Ratmono S Kep.M.Kes


NIP: 19700303 199003 1 006

DINAS KESEHATAN KABUPATEN BLORA


UPT PUSKESMAS JAPAH
Jln. Japah Todanan,Blora Telp (0296) 5100308
Pengelolaan Reagen
Logo kab
No. Dok :220/UKP/Bab8/SOP/I/2017 LOGO PUSK
No. revisi :00
Tgl Terbit: 10 Januari 2017
SOP Halaman : 1 dari 2

Teguh Ratmono S. Kep. M. Kes


UPT PUSKESMAS NIP 19700303 199003 1006
JAPAH

1. Pengertian Pengelolaan reagen adalah suatu kegiatan dalam menyimpan reagen


secara baik dan benar
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk menjaga mutu dan
hasil pemeriksaan
3. Kebijakan KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS JAPAH

Nomor :

Tentang : Kebijakan Pelayanan Laboratorium

4. Referensi  Modul Pelatihan Teknis Tenaga Laboratorium Pukesmas Tingkat


Lanjut,Depkes RI Puslabkes, 1998
 Pedoman Praktik Laboratorium Kesehatan yang Benar (Good
Laboratory Practice), Depkes RI Tahun 2008

5. Prosedur a. Petugas laboratorium harus memperhatikan stok ketersediaan


reagen di laboratorium.
b. Petugas laboratorium harus membuat kartu stok reagen yang
memuat tanggal penerimaan, tanggal kadaluarsa, tanggal reagen
dibuka, jumlah reagen yang diambil dan jumlah reagen sisa.
c. Petugas laboratorium harus memperhatikan tanggal kadaluarsa saat
menerima reagen. 1.
d. Petugas laboratorium harus memperhatikan keutuhan wadah/botol
dan segel reagen saat menerima reagen.
e. Petugas laboratorium harus memperhatikan lama dan suhu
penyimpanan reagen.
f. Petugas laboratorium harus menggunakan reagen sesuai dengan
petunjuk yang ada.
6. Unit terkait
8. Rekaman Historis
No Yang Dirubah Isi Perubahan Tgl. Mulai Diberlakukan
Pengelolaan Reagen
Logo kab
No Dok :220/UKP/Bab8/SOP/I/2017 LOGO PUSK
No. revisi :00
Tgl Terbit : 10 Januari 2017
Daftar
Halaman : 1 dari 1
Tilik

TeguhRatmono S. Kep. M. Kes


UPT PUSKESMAS NIP 19700303 199003 1006
JAPAH

Unit :………………………………………………………………………....
Nama Petugas :………………………………………………………………………....
Tanggal Pelaksanaan :………………………………………………………………………....
Tidak
No Kegiatan Ya Tidak Berlaku
1 Apakah Petugas laboratorium harus memperhatikan stok
ketersediaan reagen di laboratorium.

2 Apakah Petugas laboratorium harus membuat kartu stok


reagen yang memuat tanggal penerimaan, tanggal
kadaluarsa, tanggal reagen dibuka, jumlah reagen yang
diambil dan jumlah reagen sisa.

3 Apakah Petugas laboratorium harus memperhatikan


tanggal kadaluarsa saat menerima reagen.

4 Apakah Petugas laboratorium harus memperhatikan


keutuhan wadah/botol reagen saat menerima reagen.

5 Apakah Petugas laboratorium harus memperhatikan lama


dan suhu penyimpanan reagen.

6 Apakah Petugas laboratorium harus menggunakan reagen


sesuai dengan petunjuk yang ada.

Jumlah

Compliance Rate : …………………………%.

Blora…………………..…
Pelaksana / Auditor

……………………………......
NIP:………………..................

Anda mungkin juga menyukai