Anda di halaman 1dari 2

RUMAH SAKIT

MUHAMMADIYAH
PALEMBANG

RESUSITASI BAYI BARU LAHIR

No. Dokumen No. Revisi Halaman


Jln. Jend. A. Yani
Palembang 68/D/II/2016 0 1/3
Telp. (0711) 511446

Terbit tanggal Ditetapkan oleh,


STANDAR Direktur
PROSEDUR 14/02/2016
OPERASIONAL
dr. Pangestu Widodo, MARS
NBP : 08.67.0307

PENGERTIAN Usaha dalam memberikan ventilasi yang adekuat, pemberian


oksigen dan curah jantung yang cukup untuk menyalurkan
oksigen kepada otak, jantung dan alat vital lainnya pada bayi
baru lahir

TUJUAN Membantu mempertahankan kelangsungan hidup bayi baru


lahir dan membatasi kerusakan otak dan alat vital lainnya.

KEBIJAKAN Tugas Bidan/ Perawat/ Dokter Jaga Tentang Tindakan Resusitasi


Bayi Baru Lahir

PROSEDUR 1. Petugas memakai sarung tangan (Handschoen) bersih


2. Menerima bayi dalam kondisi kegawatdaruratan neonatus
3. Tempatkan bayi di bawah alat pemancar panas (infant
Radiant warmer)
4. Atur posisi bayi dengan kepala sedikit ekstensi untuk
membuka jalan nafas
5. bersihkan jalan nafas dengan suction dari mulut kemudian
hidung
6. Keringkan bayi sekaligus berikan rangsang taktil

RUMAH SAKIT
MUHAMMADIYAH
PALEMBANG
RESUSITASI BAYI BARU LAHIR

No. Dokumen No. Revisi Halaman


68/D/II/2016 0
Jln. Jend. A. Yani 2/3
Palembang
RUMAH SAKIT
MUHAMMADIYAH
PALEMBANG
RESUSITASI BAYI BARU LAHIR

No. Dokumen No. Revisi Halaman


Jln. Jend. A. Yani 68/D/II/2016 0
Palembang 3/3
Telp. (0711) 511446
12. Lakukan pemeriksaan laboratorium jika diperlukan ( Darah
Rutin dan Creactive Protein CRV ) dan pemeriksaan
penunjang lainnya ( Rontgent )
13. Bereskan alat-alat yang dipakai
14. Petugas mencuci tangan
15. Lakukan dokumentasi di status neonatus dan catatan asuhan
kebidanan

1. Ruang Perinatal
2. Ruang Bersalin ( VK )
UNIT TERKAIT 3. Ruang Rawat Inap Kebidanan ( Rawat Gabung )
4. Ruang PONEK

TIM PENGESAHAN REGULASI

UNIT KERJA/BAGIAN/BIDANG SATUAN PEMERIKSA KOMITE MUTU RSMP


SEBAGAI INTERNAL
PENGGUNA/PEMBUAT

Kepala, Ketua, Ketua,

Nama dan Tanda tangan Kepala Unit Nama dan Tanda tangan Nama dan Tanda tangan
Kerja/Bagian/Bidang

Anda mungkin juga menyukai