Anda di halaman 1dari 2

lampiran

Soal Diskusi (Gerak Melingkar)

1. Ada seorang penumpang roller coaster duduk di depan anda sedang asyik
bermain hendphone, sehingga tidak memperhatikan petunjuk yang
disampaikan oleh petugas. Oleh karenanya orang tersebut tidak
mengancingkan sabuk pengaman nya. Bagaimanaa sikap anda mengetahui
hal tersebut ? Jelaskan kepada orang tersebut mengenai pentingnya
mengenai pentingnya mengenakan sabuk pengaman.
2. Sebuah benda di ikat dengan tali kemudian diputar secara secara horisontal
jika benda berputar dengan frekuensi tetap dan panjang tali dua kali
semula, besar kecepatan linear benda menjadi... ?
3. Kapan dikatakan benda bergerak beraturan dan Berubah beraturan ?

Anda mungkin juga menyukai