Anda di halaman 1dari 8

Peranan TI dalam Video Tersebut

Dalam video ini perkembangan teknologi sangat berperan penting. Banyak fitur – fitur yang digunakan dalam tangan robot ini. Dalam
tangan robot ini, digunakan berbagai macam sensor untuk menggerakkan tangan robotnya. Sensor ini berasal dari gerakan tangan kita. Sensor
berada di setiap jari tangan kita. Kalau jari telunjuk bergerak, maka jari yang bergerak di tangan robot juga jari telunjuk. Sensor – sensor itu akan
terhubung dengan sebuah pusat kendali. Di pusat kendali ini lah akan dibuat sebuah program sesuai dengan keinginan kita. Jadi sebelumnya kita
harus membuat suatu program yang akan bekerja pada sistem tersebut. Pusat kendalinya sudah menggunkan mikroprosesor. Jadi, tidak perlu alat
yang besar dan berat yang berguna untuk mengendalikan tangan robot tersebut.

Tangan robot ini sangat berguna untuk kehidupan manusia. Salah satunya pada bidang industri. Jika dikembangkan lebih lanjut lagi
tangan robot ini dapat dibuat dengan ukuran yang besar sehingga dapat mengangkat beban yang berat. Di bidang industri, seperti manufaktur
mobil, tangan ini dapat mengangkat materal – material yang berat sehingga dapat mempermudah pekerjaan manusia.
Tugas

TEKNOLOGI INFORMASI
(Moch. Ariyanto, MT)

Nama : Risavel Abelardo Hutagalung


NIM : 21050116140067
JURUSAN TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS DIPONEGORO
2017

Anda mungkin juga menyukai