Anda di halaman 1dari 39

\

RPP SAINS Kls 2 0


Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Bagian-Bagian tubuh hewan dan tumbuhan.
Pertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan praktek

A. Kompetensi Dasar
1.1 Mengenal bagian-bagian utama hewan dan tumbuhan di sekitar rumah dan sekolah melalui pengamatan

B. Indikator
o Membuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan.
o Menggambar secara sederhana dan menamai bagian-bagian utama tubuh hewan.
o Menirukan berbagai suara hewan yang ada di lingkungan sekitarnya.

C. Materi Essensial
o Bagian-bagian utama tubuh hewan (hlm. 4).

D. Media Belajar
o Gambar atau photo hewan

E. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan (5 menit)
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan bagian-bagian utama tubuh hewan
o Siswa menyebutkan bagian tubuh
- Burung - Kambing
- Ayam - Kucing
\
RPP SAINS Kls 2 1
- Sapi
o Membuat daftar bagian-bagian tubuh burung, ayam, sapi, kambing,
kucing.
o Melakukan kegiatan 1.1
o Siswa diminta membuat kesimpulan tentang setiap kegiatan yang
dilakukan.
o ............

3. Penutup (5 menit)
o Mengulang kembali kesimpulan tentang kegiatan yang telah dilakukan
o Membagi kelompok untuk membawa seekor ikan yang hidup

4. Pekerjaan Rumah
o Mengambar secara sederhana dan menamai bagian tubuh ayam.

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 2
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Bagian-Bagian tubuh hewan dan tumbuhan.
Pertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan praktek

A. Kompetensi Dasar
1.1 Mengenal bagian-bagian utama hewan dan tumbuhan di sekitar rumah dan sekolah melalui pengamatan

B. Indikator
o Menceritakan cara hewan bergerak berdasarkan pengamatan misalnya: menggunakan kaki, perut, sayap (terbang) dan sirip.

C. Materi Essensial
o Bagian-bagian utama tubuh hewan (hlm. 4).

D. Media Belajar
o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II
o Ikan yang hidup
o Video tentang hewan

E. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan (5 menit)
o Mengumpulkan pekerjaan rumah
o Mengulang materi pertemuan sebelumnya

2. Kegiatan Inti (50 menit)


o Melakukan kegiatan 1.2 hlm 7
o Memeriksa pertanyaan kegiatan 1.2
o Membacakan materi untuk menuntun siswa tentang
\
RPP SAINS Kls 2 3
- Ikan - Gajah
- ular - serangga
o ............

3. Penutup (5 menit)
o Memberikan kesempatan kepada satu orang siswa secara bergilir untuk
mengungkapkan kembali cara hewan bergerak.
o Membagi kelompok untuk membawa tumbuhan cabai tomat atau
bayam.

4. Pekerjaan Rumah
o Tugas 1.1 hlm. 8
o Tugas 1.2 hlm. 10

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 4
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Bagian-Bagian tubuh hewan dan tumbuhan.
Pertemuan / waktu : ketiga / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan praktek

A. Kompetensi Dasar
1.1 Mengenal bagian-bagian utama hewan dan tumbuhan di sekitar rumah dan sekolah melalui pengamatan

B. Indikator
o Membuat daftar bagian utama tumbuhan (akar, batang, daun, bunga dan buah/biji) berdasarkan hasil pengamatan.
o Menggambar bagian utama tubuh tumbuhan secara sederhana

C. Materi Essensial
o bagian-bagian utama tumbuhan (hlm. 10).

D. Media Belajar
o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas I
o Tumbuhan cabai tomat atau bayam.

E. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan (5 menit)
o Mengumpulkan pekerjaan rumah tugas 1.2 dan tugas 1.2
o Mengulang materi pertemuan sebelumnya, dan membacakan indikator

2. Kegiatan Inti (50 menit)


o Melakukan kegiatan 1.3 hlm. 10
o Membacakan materi untuk menuntun siswa tentang bagian utama
tumbuhan (bisa dengan menunjukkan gambar atau tumbuhan
\
RPP SAINS Kls 2 5
sesungguhnya)
- Akar - Bunga
- Batang - Buah
- Daun - Biji
o ............

3. Penutup (5 menit)
o Memberikan kesempatan kepada satu orang siswa secara bergilir untuk
mengungkapkan kembali tentang bagian utama tumbuhan

4. Pekerjaan Rumah
o Tugas 1.3 hlm. 13

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 6
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Pertumbuhan hewan Hewan dan Tumbuhan
Pertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan praktek

F. Kompetensi Dasar
1.2 Mengidentifikasi perubahan yang terjadi pada pertumbuhan hewan (dalam ukuran) dan tumbuhan (dari biji menjadi tanaman)

G. Indikator
o Menceritakan perubahan-perubahan yang dialami hewan dalam ukuran pada saat tumbuh berdasarkan hasil pengamatan.
o Membuat gambar pertumbuhan hewan misalnya anak ayam menjadi ayam dewasa.

H. Materi Essensial
o Pertumbuhan hewan (hlm. 15)

I. Media Belajar
o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II
o Gambar atau photo pertumbuhan hewan

J. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan (5 menit)
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan pertumbuhan hewan (ukuran dan suara) dari :
- Ayam
- Kucing
o Siswa menceritakan kembali pertumbuhan ayam dan kucing

\
RPP SAINS Kls 2 7
o Menggambar pertumbuhan ayam
o Memeriksa pekerjaan siswa dan membantu bila ada siswa yang
kesulitan.
o ............

3. Penutup (5 menit)
o Mengulang pokok bahasan

4. Pekerjaan Rumah
o -

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 8
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Bagian-Bagian tubuh hewan dan tumbuhan.
Pertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan praktek

F. Kompetensi Dasar
1.1 Mengidentifikasi perubahan yang terjadi pada pertumbuhan hewan (dalam ukuran) dan tumbuhan (dari biji menjadi tanaman)

G. Indikator
o Menanam biji dan mengamati pertumbuhannya.
o Menceritakan perubahan yang terjadi pada biji yang ditanam.

H. Materi Essensial
o Pertumbuhan tumbuhan (hlm. 17)

I. Media Belajar
o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II

J. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

5. Pendahuluan (5 menit)
o Mengulang materi pertemuan sebelumnya
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

6. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan pertumbuhan tumbuhan (ukuran) dari :
- Pohon mangga
o Siswa menceritakan kembali pertumbuhan pohon mangga
o Menggambar pertumbuhan pohon mangga
\
RPP SAINS Kls 2 9
o Memeriksa pekerjaan siswa dan membantu bila ada siswa yang
kesulitan.
o ............

7. Penutup (5 menit)
o Mengulang pokok bahasan

8. Pekerjaan Rumah
o -

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 10
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Tempat hidup makhluk hidup
Pertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan praktek

K. Kompetensi Dasar
1.3 Mengidentifikasi berbagai tempat hidup makhluk hidup (air, tanah dan tempat lainnya)

L. Indikator
o Menunjukkan tempat hidup makhluk hidup tertentu.
o Memberi contoh hewan yang hidup di darat dan di air.

M. Materi Essensial
o Tempat hidup hewan (hlm. 19)

N. Media Belajar
o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II
o Gambar atau photo tempat hidup hewan

O. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan (5 menit)
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan materi tempat hidup hewan :
- Ikan
- Kelinci
- Bebek

\
RPP SAINS Kls 2 11
- Cacing tanah
- Katak
o Melakukan tugas 1.4
o Siswa menceritakan kembali hewan yang hidup di darat dan di air
o ............

3. Penutup (5 menit)
o Membuat kesimpulan bahwa hewan hidup di tempat yang berbeda-
beda. Ada yang di darat dan ada yang di air

4. Pekerjaan Rumah
o -

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 12
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Tempat hidup makhluk hidup
Pertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan praktek

K. Kompetensi Dasar
1.1 Mengidentifikasi berbagai tempat hidup makhluk hidup (air, tanah dan tempat lainnya)

L. Indikator
o Memberi contoh tumbuhan yang hidup di darat dan di air.
o Memberi contoh tumbuhan yang hidup di tumbuhan lain melalui pengamatan.

M. Materi Essensial
o Tempat hidup tumbuhan (hlm. 21)

N. Media Belajar
o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II
o Gambar atau photo tempat hidup tumbuhan

O. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

9. Pendahuluan (5 menit)
o Mengulang materi pertemuan sebelumnya
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

10. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan materi tempat hidup tumbuhan
- Pohon mangga - Eceng gondok
- Pohon pisang - Tumbuhan paku
\
RPP SAINS Kls 2 13
- Bunga mawar - Tali putri
- Teratai - ........
o Siswa mengelompokan tumbuhan yang hidup di darat dan di air
o Siswa menyebutkan kembali tumbuhan yang hidup di darat dan di air
o ............

11. Penutup (5 menit)


o Membuat kesimpulan bahwa tumbuhan hidup di tempat yang berbeda-
beda. Ada yang di darat dan ada yang di air

12. Pekerjaan Rumah


o -

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 14
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Kegunaan Hewan dan tumbuhan bagi manusia
Pertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan praktek

P. Kompetensi Dasar
1.4 Mengidentifikasi makhluk hidup yang menguntungkan dan membahayakan

Q. Indikator
o Memberi contoh berbagai hewan yang menguntungkan dan merugikan manusia.

R. Materi Essensial
o Kegunaan hewan bagi manusia (hlm. 23)

S. Media Belajar
o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II
o Gambar atau photo hewan yang menguntungkan
o Gambar atau photo hewan yang membahayakan

T. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan (5 menit)
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan materi tentang kegunaan kerugian hewan bagi manusia
- Sapi - Anjing
- Ikan - Kelinci
- Ayam - Bebek

\
RPP SAINS Kls 2 15
- Kuda - Lalat
o Siswa mengelompokan hewan yang bermanfaat bagi manusia
o Siswa mengelompokkan hewan yang merugikan bagi manusia
o Siswa menceritakan kembali hewan yang hidup di darat dan di air
o ............

3. Penutup (5 menit)
o Membuat kesimpulan bahwa ada hewan yang berguna dan ada hewan
yang membahayakan manusia

4. Pekerjaan Rumah
o -

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 16
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Kegunaan Hewan dan tumbuhan bagi manusia
Pertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan praktek

P. Kompetensi Dasar
1.1 Mengidentifikasi makhluk hidup yang menguntungkan dan membahayakan

Q. Indikator
o Memberi contoh berbagai tumbuhan di sekitar yang berguna bagi manusia.

R. Materi Essensial
o Kegunaan hewan bagi manusia (hlm. 25)

S. Media Belajar
o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II
o Gambar atau photo tumbuhan yang berguna bagi manusia

T. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

13. Pendahuluan (5 menit)


o Mengulang materi pertemuan sebelumnya
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

14. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan materi kegunaan tumbuhan bagi manusia seperti :
- Padi - Kunyit
- Sayuran - Kencur
- Buah-buahan - Asam

\
RPP SAINS Kls 2 17
- Bunga - Jeruk nipis
- Jahe - .......
- Daun kumis kucing - ........
o Siswa mengelompokan tumbuhan yang dapat dijadikan obat
o ............

15. Penutup (5 menit)


o Membuat kesimpulan bahwa tumbuhan berguna bagi kita . Tumbuhan
menjadi makanan, hiasan, dan obat

16. Pekerjaan Rumah


o Tugas 1.5 hlm. 27.

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 18
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Benda padat dan benda cair
Pertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan praktek

U. Kompetensi Dasar
1.5 Mengidentifikasi ciri-ciri benda padat dan cair yang ada di lingkungan sekitar

V. Indikator
o Menunjukkan beragam jenis benda padat dan benda cair yang ada di sekitar.
o Membedakan ciri benda padat dan benda cair.

W. Materi Essensial
o Benda padat dan benda cair (hlm. 38)

X. Media Belajar
o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II
o Berbagai benda padat dan cair

Y. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan (5 menit)
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan materi tentang benda padat dan benda cair
o Siswa melakukan kegiatan 2.1
o Siswa melakukan kegiatan 2.2
o Membimbing siswa dalam mengerjakan kegiatan
\
RPP SAINS Kls 2 19
o Siswa menceritakan kembali hewan perbedaan bneda padat dengan
benda cair
o ............

3. Penutup (5 menit)
o Membuat kesimpulan bahwa Bentuk benda cair berubah-ubah dan
bentuk benda padat tidak berubah-ubah.
o Menugaskan siswa untuk membawa plastisin, pada pertemuan
berikutnya.

4. Pekerjaan Rumah
o -

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 20
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Perubahan benda
Pertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan praktek

Z. Kompetensi Dasar
1.6 Menunjukkan perubahan bentuk dan wujud benda (plastisin/tanah liat/adonan tepung) akibat dari kondisi tertentu.

AA.Indikator
o Mengidentifikasi benda-benda di sekitar yang dapat berubah bentuk seperti plastisin/ tanah liat ketika dibentuk.
o Mencari contoh benda padat yang dapat berubah wujud menjadi benda cair dan sebaliknya yaitu benda cair menjadi padat.

BB. Materi Essensial


o Perubahan benda. (hlm. 41)

CC. Media Belajar


o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II
o Plastisin, es batu

DD.Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan (5 menit)
o Mengulang materi pertemuan sebelumnya
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti (50 menit)


o Siswa melakukan kegiatan 2.3
o Membacakan materi tentang benda-benda yang dapat berubah bentuk
seperti plastisin, lilin, dan tanah liat.
\
RPP SAINS Kls 2 21
o Menyebutkan benda padat yang dapat beruah menjadi benda cair dan
sebaliknya. Contoh Es krim dan es batu
o Siswa menceritakan kembali tentang perubahan benda dan kegiatan 2.3
o ............

3. Penutup (5 menit)
o Membuat kesimpulan bahwa
- Bentuk benda padat berubah bila kita melakukan sesuatu padanya
- Benda padat dapat berubah wujud menjadi benda cair, dan sebaliknya.

4. Pekerjaan Rumah
o -

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 22
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Kegunaan Benda
Pertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan praktek

EE. Kompetensi Dasar


1.7 Mengidentifikasi benda-benda yang dikenal dan kegunaannya melalui pengamatan

FF. Indikator
o Mengidentifikasi benda-benda yang ada di sekitar.
o Menceritakan kegunaan benda-benda di sekitar.

GG. Materi Essensial


o Kegunaan Benda. (hlm. 43)

HH. Media Belajar


o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II
o Gamar berbagai benda

II. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan (5 menit)
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan materi tentang kegunaan benda padat
o Siswa melakukan kegiatan 2.4
o Siswa menceritakan kegunaan benda yang berada :
- Di meja guru - Di kamar mandi
\
RPP SAINS Kls 2 23
- Di dapur - ..........
o Siswa menceritakan cara merawat benda-benda tersebut.
o ............

3. Penutup (5 menit)
o Membuat kesimpulan bahwa bentuk benda cair berubah-ubah dan
bentuk benda padat tidak berubah-ubah.
o Menugaskan siswa untuk membawa plastisin, pada pertemuan
berikutnya.

4. Pekerjaan Rumah
o Tugas 2.1

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 24
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Menggunakan sumber energi
Pertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan demonstrasi

JJ. Kompetensi Dasar


1.8 Mengidentifikasi sumber-sumber energi (panas, listrik, cahaya, dan bunyi) yang ada di lingkungan sekitar.

KK. Indikator
o Mencari contoh alat-alat rumah tangga yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya.
o Menunjukkan sumber energi yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya.
o Mencari contoh alat rumah tangga yang menggunakan energi listrik.

LL. Materi Essensial


o Menghasilkan panas (hlm. 59)
o Menghasilkan bunyi (hlm. 60)

MM. Media Belajar


o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II
o Gambar alat-alat rumah tangga yang menghasilkan panas dan bunyi

NN. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan (5 menit)
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

2. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan materi alat-alat yang menghasilkan panas dan bunyi.
o Siswa menyebutkan alat-alat yang menghasilkan panas :
\
RPP SAINS Kls 2 25
- Kompor gas - Pemanggang roti
- Seterika - Dispenser
o Siswa menyebutkan alat-alat yang menghasilkan bunyi :
- Radio - Televisi
- Jam beker - ........
o Siswa melakukan tugas 3.1 hlm. 61.
o ............

3. Penutup (5 menit)
o Membuat kesimpulan bahwa ada alat yang dapat menghasilkan panas
dan bunyi

4. Pekerjaan Rumah
o -

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 26
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Menggunakan sumber energi.
Pertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan demonstrasi

U. Kompetensi Dasar
1.1 Mengidentifikasi sumber-sumber energi (panas, listrik, cahaya, dan bunyi) yang ada di lingkungan sekitar.

V. Indikator
o Mencari contoh alat-alat rumah tangga yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya.
o Menunjukkan sumber energi yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya.
o Mencari contoh alat rumah tangga yang menggunakan energi listrik.

W. Materi Essensial
o Menghasilkan cahaya (hlm. 61)

X. Media Belajar
o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II
o Lilin, lampu sumbu, lampu listrik dan senter

Y. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

17. Pendahuluan (5 menit)


o Mengulang materi pertemuan tentang alat-alat yang mengahasilkan
panas dan bunyi

18. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan materi alat-alat yang menghasilkan cahaya :
- Lilin - Lampu listrik
\
RPP SAINS Kls 2 27
- Lampu sumbu - Senter
o Siswa menyebutkan kembali alat-alat yang menghasilkan bunyi.
o Menggambar alat-alat yang menghasilkan bunyi secara sederhana
o Siswa melakukan tugas 3.2 hlm. 61.
o Memeriksa pekerjaan siswa dan membantu bila ada siswa yang
kesulitan.
o ............

19. Penutup (5 menit)


o Membuat kesimpulan bahwa ada alat yang dapat menghasilkan cahaya..

20. Pekerjaan Rumah


o -

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 28
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Energi yang sering digunakan
Pertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan demonstrasi

OO. Kompetensi Dasar


1.9 Mengidentifikasi jenis energi yang paling sering digunakan di lingkungan sekitar dan cara menghematnya

PP. Indikator
o Memberi contoh jenis-jenis energi yang sering digunakan sehari-hari.
o Memberi alasan penggunaan jenis energi tersebut.

QQ. Materi Essensial


o Energi yang sering digunakan (hlm. 63).

RR. Media Belajar


o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II
o Gambar alat-alat yang mengunakan sumber energi listrik, baterai, bensin dan solar

SS. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan (5 menit)
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan.

2. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan materi energi yang sering di gunakan
o Menyebutkan sumber energi dengan alatnya yang sering digunakan :
Di rumah.:
- Listrik  lampu, televisi - Minyak  kompor, lampu sumbu
\
RPP SAINS Kls 2 29
- Baterai  jam, remote tv

Di jalan
- Bensin dan solar  mobil dan motor
o Siswa menceritakan kembali alasan penggunaan jenis sumber energi.
o ............

3. Penutup (5 menit)
o Membuat kesimpulan bahwa sumber energi yang banyak digunakan di
rumah adalah listrik. Sumber energi yang banyak digunakan di jalanan
adalah bensin dan solar.

4. Pekerjaan Rumah
o Tugas 3.3

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 30
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Menghemat energi
Pertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan demonstrasi

Z. Kompetensi Dasar
1.1 Mengidentifikasi jenis energi yang paling sering digunakan di lingkungan sekitar dan cara menghematnya

AA.Indikator
o Memberi alasan perlunya menghemat energi

BB. Materi Essensial


o Menghemat energi (hlm. 66).

CC. Media Belajar


o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II

DD.Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

21. Pendahuluan (5 menit)


o Mengumpulkan pekerjaan rumah tugas 3.3
o Mengulang materi pertemuan tentang energi yang sering digunakan.

22. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan materi tentang menghemat energi.
- Lilin - Lampu listrik
- Lampu sumbu - Senter
o Siswa melakukan tugas 3.4 hlm. 61.
o Siswa menceritakan alasan perlunya menghemat energi.

\
RPP SAINS Kls 2 31
o Memeriksa pekerjaan siswa dan membantu bila ada siswa yang
kesulitan.
o ............

23. Penutup (5 menit)


o Membuat kesimpulan bahwa menghemat energi berati menghenmat
biaya.

24. Pekerjaan Rumah


o Melakukan uji kompetensi hlm. 68.

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 32
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Kenampakan matahari
Pertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan demonstrasi

TT. Kompetensi Dasar


1.10 Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

UU. Indikator
o Menceritakan kedudukan matahari (pagi, siang, dan sore hari).
o Membedakan panas yang dipancarkan matahari pada waktu pagi, siang dan sore hari.

VV. Materi Essensial


o Kenampakan matahari (hlm. 76)
o Panas matahari (hlm. 77)

WW. Media Belajar


o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II

XX. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan (5 menit)
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan.

2. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan materi tentang kenampakan matahari dan panas matahari.
o Siswa menceritakan kembali kedudukan matahari saat:
- Pagi  ada di timur
- Siang  di atas
\
RPP SAINS Kls 2 33
- Sore  di barat
o Siswa menggambar kedudukan matahari secara sederhana.
o Siswa dapat membedakan panas yang dipancarkan matahari pada waktu
pagi, siang dan sore hari.
o ............

3. Penutup (5 menit)
o Membuat kesimpulan bahwa sumber energi yang banyak digunakan di
rumah adalah listrik. Sumber energi yang banyak digunakan di jalanan
adalah bensin dan solar.

4. Pekerjaan Rumah
o Tugas 4.1

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 34
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Kenampakan matahari
Pertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan demonstrasi

EE. Kompetensi Dasar


1.1 Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

FF. Indikator
o Menceritakan adanya hubungan antara kedudukan matahari dengan bayang-bayang yang terbentuk.

GG. Materi Essensial


o Hubungan kenampakan matahari dengan bayang-bayang (hlm. 79)

HH. Media Belajar


o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II

II. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

25. Pendahuluan (5 menit)


o Mengumpulkan pekerjaan rumah tugas 4.1
o Mengulang materi pertemuan sebelumnya tentang kenampakan
matahari dan panas matahari.

26. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan materi tentang hubungan kenampakan matahari dengan
bayang-bayang.
o Siswa melakukan tugas kegiatan 4.1 hlm. 79.
o Menceritakan kembali tugas 4.1. bahwa kedudukan matahari yang

\
RPP SAINS Kls 2 35
berubah-ubah membuat bayangannya juga berubah-ubah.
o Memeriksa pekerjaan siswa dan membantu bila ada siswa yang
kesulitan.
o ............

27. Penutup (5 menit)


o Membuat kesimpulan bahwa kenampakan matahari yang berubah-ubah
membuat bayangan yang dibentuknya juga selalu berubah-ubah.

28. Pekerjaan Rumah


o -

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 36
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Mata Pelajaran : SAINS
Materi Pokok : Kegunaan panas dan cahaya matahari
Pertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menit
Metode : ceramah dan demonstrasi

YY. Kompetensi Dasar


1.11 Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari.

ZZ. Indikator
o Menceritakan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari.
o Mendeskripsikan pengaruh panas dan cahaya matahari terhadap manusia.
o Memperagakan cara yang aman untuk menghindari pengaruh panas dan cahaya matahari, misalnya tidak menatap matahari secara
langsung.

AAA. Materi Essensial


o Kegunaan panas dan cahaya matahari (hlm. 81)

BBB. Media Belajar


o Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II

CCC. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan (5 menit)
o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan.

2. Kegiatan Inti (50 menit)


o Membacakan materi tentang kegunaan panas dan cahaya matahari.
o Siswa menceritakan kembali kegunaan panas dan cahaya matahari :
- Mengerikan pakaian basah - Menumbuhkan tumbuhan
\
RPP SAINS Kls 2 37
- Menerangi bumi - ............
o Siswa menceritakan kembali cara melindungi tubuh dari panas dan
cahaya matahari :
- Memakai pakaian untuk melindungi kulit.
- Memakai kaca mata untuk melindungi mata.
- ..........
o ............

3. Penutup (5 menit)
o Membuat kesimpulan bahwa
- Panas dan cahaya matahari sangat penting bagi tubuh kita
- Tubuh peru dilindungi dari panas dan cahaya matahari.

4. Pekerjaan Rumah
o Uji Kompetensi

Mengetahui Karanganyar, 1 Juli 2013


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd Ida Winingsih,S.Pd

\
RPP SAINS Kls 2 38

Anda mungkin juga menyukai