Anda di halaman 1dari 10

SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

DIABETES MELLITUS

Pokok Bahasan : Diabetes Mellitus

Sasaran : Keluarga pasien

Hari / Tanggal : jumat 22 maret 2019

Waktu : 30 menit

Tempat : Ruang ICU-ICCU RSUD jayapura

A. Tujuan

1. Tujuan umum

Setelah dilakukan tindakan keperawatan pendidikan kesehatan selama 1 x 30 menit


diharapkan keluarga dapat menjelaskan perawatan DM dengan benar

2. Tujuan khusus

Setelah dilakukan tindakan keperawatan pendidikan kesehatan selama 1 x 30 menit


diharapkan keluarga mampu :

1) Menyebutkan pengertian DM

2) Menyebutkan penyebab DM

3) Menyebutkan tanda dan gejala penyakit DM

4) Menjelaskan perawatan DM

5) Menjelaskan Diit DM
B. Materi

1. Pengertian DM

2. Penyebab DM

3. Tanda dan gejala DM

4. Perawatan DM

5. Diit DM

C. Metode

1. Ceramah

2. Diskusi

3. Demonstrasi

D. Media

1. Lembar balik,

2. Leaflet

E. Struktur Organisasi

a. Moderator : Eneke Ansanay

b. Penyaji : Nur Aristya

c. Observer :M.Jhoni

d. Fasillitator : Abdul , Adi , Siska ,Cicilia, Charis, Resky,Jhainun, Nur


Aristya,Fauzia,Ulfa

F. Setting Tempat

Keterangan :
: Moderator

: Audiens

: Fasilitator

: Observer

G. Proses Kegiatan Belajar Mengajar.

No Tahap Kegiatan Kegiatan Perawat Kegiatan Klien Waktu

1 Pembukaan  Menjawab salam

 Mengucapkan salam\  Mendengarkan


 Perkenalan diri\
 Mendengarkan 5 Menit
 Menjelaskan tujuan
 Menyepakati
kontrak
 Melakukan kontrak

2 Pelaksanaan  Menjelaskan tentang  Mendengarkan


penyakit DM
 Menyimak dan
 Menjelaskan diit DM dan mendemonstrasikan
memperagakan diit DM 20
 Menyimak
Menit
 Memberikan kesempatan
pasien bertanya  Bertanya


Menjawab pertanyaan
pasien
3 Evaluasi Evaluasi  Mendengarkan 5 Menit

 Menyimpulkan materi  Menjawab


 Memberikan pertanyaan pertanyaan
tentang materi yang telah
 Menjawab salam
diajarkan

 Salam terapeutik
H. Evaluasi
1. Struktur
a. Mengadakan kontrak dengan klien
b. Ketersediaan Media dan alat sesuai rencana

c. Alat-alat disiapkan secara lengkap sebelum pembelajaran.

2. Proses

a. Klien Mengetahui maksud dan tujuan

b. Mempersiapkan materi dan mengkonsulkan pada pembimbing

c. Pelaksanaan program sesuai dengan waktu dan tempat

d. Klien mengikuti penyuluhan secara aktif

3. Hasil
Diharapkan keluarga mampu :

a. Menjelaskan Pengertian DM
b. Menjelaskan Faktor yang dapat menyebabkan DM

c. Menjelaskan Tanda dan gejala DM

d. Menjelaskan Diit DM
LAMPIRAN MATERI PENYULUHAN

DIABETES MILITUS

1. Pengertian

Diabetes Mellitus adalah sekelompok kelainan heterogen yang ditandai oleh kenaikan
kadar glukosa dalam darah/hiperglikemia, sekelompok metabolic yang ditandai oleh
hyperglikemia akibat gangguan pada pengeluaran (sekresi) insulin, kerja keduanya.
(Masjoer, Arif. 2001. Kapita Selekta Kedokteran.Jakarta: Media Auquslapius)

2. Jenis- jenis DM

a. DM tipe I (IDDM)

b. DM tipe II (NIDDM)

c. DM gestasional

d. DM tipe lain
3. Penyebab

a. Penyakit pada pancreas

b. Herediter (keturunan)

c. Obesitas

d. Kelelahan atau stress

e. Infeksi

f. Obat atau hormon

4. Tanda dan Gejala

a. Berat badan menurun.

b. Banyak kencing (poliuria)

c. Banyak minum (polidipsi)

d. Banyak makan (poliplagia)

e. Mudah lelah

f. Luka yang tidak sembuh-sembuh / infeksi pada kulit

g. Pandangan kabur

h. Kesemutan / baal

5. Perawatan pasien dengan diabetes mellitus

a. Makan sesuai aturan ( diit DM )

b. Olah raga

c. Gunakan obat secara teratur (antidiabetika oral / suntikan insulin )

d. Pemeriksaan secara teratur (berat badan, tekanan darah, gula darah Dll)

e. Periksakan diri anda ke Dokter bila mendapat luka-luka, jangan lah mengobatinya
sendiri
f. Lakukan perawatan kaki untuk mencegah luka

g. Jangan ragu untuk minum air gula secepatnya bila sedang mengalami penurunan
gula darah secara tiba-tiba, dg tanda-tanda : lemah, gelisah, rasa lapar

h. Modifikasi lingkungan

i. Mengganti gula pasir dengan gula rendah kalori

j. Mengganti bahan pokok pakanan (nasi), dengan sumber energy lain seperti
singkong, jagung, ubi.

6. Diet DM

a. Tujusn diet DM

Tujuan diet DM adalah membantu penderita memperbaiki kebiasaan makan dan


olah raga untuk mendapatkan kontrol metabolik yang lebih baik dengan cara :

1. Mempertahankan kadar glukosa darah mendekati normal


2. Mencapai dan mempertahankan kadar lipid serum normal

3. Memberi cukup energi untuk mencapai BB normal

4. Menghindari atau menangani komplikasi akut penderita

5. Meningkatkan deraja kesehatan secara keseluruhan

I. Syarat diit DM

1. Energi cukup untuk mempertahankan BB normal

2. Kebutuhan protein normal

3. Kebutuhan lemak sedang

4. Penggunaan gula murni tidak diperbolehkan

5. Penggunaan gula alternatif terbatas

6. Asupan serat dianjurkan

7. Penderita DM dengan TD normal dapat mengkonsumsi garam

8. Cukup vitamin dan mineral


J. Bahan makanan yang dianjurkan

a. Sumber karbohidrat komleks seperti : nasi, roti, mie, kentang, singkong, ubi, sagu

b. Sumber protein rendah lemak seperti ikan, ayam tanpa kulit, susu skim, tempe, tahu
dan kacang – kacangan.

K. Bahan makanan yang tidak dianjurkan

1.Mengandung banyak gula sederhana : Gula pasir, gula jawa

2.Sirop, jeli, buah-buahan yang diawetkan dengan gula, susu kental manis, minuman

3.Botol ringan dan es krim Kue-kue manis seperti sosol, cake dan tarcis

Mengandung banyak lemak seperti cake, makan siap saji, goreng-gorengan

Mengandung banyak natrium seperti ikan asin, telur asin, makanan yang diawetkan

Contoh menu sehari-hari


Wkt Bahan makananPenukar Urut Menu

Pagi Roti Putih 1½P 1 gls Nasi


dengan selai
kacang 1P 1 ekor Pepes

Telur rebus 1P 2 ptg sdg goreng

Lalap Daun S Sop

Slada / Tomat 2 P 1 sdm

Pukul 10.00 Buah 1P 1 ptg sdg Papaya

Siang Daging 2P 1 ½ ptg sdg Nasi

Tempe goreng 1 P 1 ptg sdg Aym bkr bb


kecap
Pecel
Tmpe bacem
Jeruk 1P 2 ptg sdg
Llpn kc. Pnjg
Ayam tanpa 1P 1 gls +kol
kulit
Nanas
Tempe
1P ¼ bh sdg

Buah 2P 1 sdm

Minyak
Pukul 16.00 Buah 1P 1 bwh Pepaya

Malam Nasi 2P 1 ½ gls Nasi

Ikan laut 1P 1 ptg sdg Ikan goreng

Tahu 1P 2 bh bs Tahu bacem

Sayuran B S Stup buncis+

wortel

Buah 1P 1 ptg sdg pepaya

Minyak 2P 1 sdm

Sumber :(Instalasi Gizi Perjan RS Dr.Cipto Mangunkusumo dan Assosiasi Dietisien


Indonesia. 2004: Hal 138)
SATUAN ACARA PENYULUHAN
DIABETES MELLITUS

DISUSUN OLEH
KELOMPOK 6
ABDUL R YANI JHAINUN MAHU
ADI HARSONO RESKY TUMONGLO
CICILIA SILALAHI SISKA PRATIWI
CHARIS MEASNYAH M.JHONI
ENEKE ANSANAY NUR ARISTYA
FAUZIA Y MARIDIN ULFA JAYANTI

YAYASAN WAHANA BHAKTI KARYA HUSADA


PROGRAM STUDI KEPERAWATAN DIPLOMA III
AKADEMI KEPERAWAAN RUMAH SAKIT MARTEN INDEY
JAYAPURA
2019

Anda mungkin juga menyukai