Anda di halaman 1dari 2

Sembuhkan Luka dengan Getah Jarak

I
ndonesia terkenal
kaya akan keaneka
ragaman hayatinya.
Biodiversitas Indonesia
dikatakan sebagai yang
tertinggi kedua setelah
sebagai obat. Salah satu pada tikus galur.
Brazil. Hal ini tentu tidak
manfaat yang bias Penelitian lain oleh
luput dari berbagai jenis
didapatkan dari tanaman Jasmadi dkk dari Program
tumbuhan yang tumbuh di
jarak pagar adalah dengan Studi Pendidikan Dokter
Indonesia yang memiliki
memanfaatkan getahnya Hewan Universitas Syiah
ragam manfaat bagi
sebagai penyembuh luka. Kuala tahun 2016
kesehatan tubuh, salah
menyatakan bahwa salep
satunya tumbuhan Getah jarak
getah jarak mampu
Jatropha curcas atau berkhasiat sebagai obat
mempercepat
yang biasa dikenal
dengan nama jarak pagar.
penyembuhan luka telah penyembuhan luka bakar
Sama halnya dibuktikan oleh penelitian derajat II pada kulit
seperti pohon kelapa, yang dilakukan di mencit.
seluruh bagian dari Fakultas Kedokteran
Faktanya, getah
tanaman jarak pagar dapat Universitas Lampung
jarak mengandung
dimanfaatkan, salah oleh Napanggala dkk
senyawa saponin, tannin
satunya di bidang tahun 2013 yang
dan flavonoid yang
kesehatan. Secara harfiah memakai hewan coba
berfungsi sebagai anti-
tanaman Jathropa curcas tikus galur
inflamasi, anti septic dan
berasal dari Bahasa Spraquedawley. Hasil
anti mikrob untuk
Yunani jatr’os yang dari penelitian tersebut
melawan bakteri
memiliki arti dokter dan didapatkan bahwa
Staphylococcus,
trophe memiliki arti pengaruh pemberian
Streptococcus, Eschericia
makanan, getah jarak pagar secara
coli, dll. Saponin dalam
mengindikasikan topical meningkatkan laju
getah jarak berperan
penggunaan tanaman ini penyembuhan luka iris
dalam merangsang
pertumbuhan sel-sel baru fibroblast yang akan dari tanaman jarak pagar
danmemacu pertumbuhan menyekresikan serabut adalah untuk obat sakit
kolagen untuk proses kolagen yang membentuk gigi, nyeri perut, iritasi
penyembuhan. Flavonoid jaringan ikat. Aplikasi kulit, infeksi, penyubur
bekerja dalam proses dari getah jarak untuk tanah, dan bahkan jika
membunuh dan juga penyembuhan luka cukup diproses atau diproduksi
menghambat dari adanya dengan meneteskannya bisa menghasilkan bahan
mikroorganisme tumbuh diatas luka sebanyak dua bakar biodiesel.
pada jaringan yang hidup, kali sehari.
seperti permukaan kulit,
Selain sebagai
dan juga berperan dalam
penyembuh luka, manfaat
meningkatkan jumlah
lain yang bias didapatkan
Sumber: Horticultural Impex

Anda mungkin juga menyukai