Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN RESUME GERONTIK

STASE KEPERAWATAN GERONTIK DI PSTW ABIYOSO

Disusun oleh:
WAWAN SUGIANTO 20184030082

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI NERS


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
2019
Rangkuman Kasus Kelolaan Stase Keperawatan Gerontik
Nama Mahasiswa : Wawan Suginto NIM : 20184030082
Identitas Klien
Inisial : Ny. W Usia : 78 tahun Jenis kelamin : Perempuan
Diagnosa Medis : HNP
Data Senjang
Data Objective: Data Subjective:
 Pasien terlihat kaku ketika berjalan  Pasien mengatakan kakinya susah untuk
 Pasien menggunakan tongkat ketika berjalan digerakn
 Pasien mengatakan terkena HNP
 Pasien mengatakan pernah mengalami riwayat
jatuh
 Pasien belum mengetahui penyebab HNP
 Pasien mengatakan belum mengetahui tanda
dan gejala HNP
 Pasien belum mengetahui pencegaha HNP

Sindrom geriatri
Pengkajian Skor Interpretasi
PSQI Baik
MNA 15 Status Gizi Normal
Katz indeks 13 Mandiri
MMSE/ SPSMQ 0 Fungsi Intelektual Utuh
GDS Depresi Ringan
Heindrich falls Normal
Braden scale Tidak beresiko
Diagnosa Keperawatan :
1. Resiko jatuh
2. Kurang pengetahuan

NOC: Resiko Jatuh


1 x 24 jam:
Domain : Pengetahuan pencegahan jatuh
- Mengetahui alat bantu yang benar

- Mengetahui penggunaan pencahayaan yang benar

- Mengetahui strtegi untuk menjaga permukaan lantai tetap aman

NOC: Kurang pengetahuan


1 x 24 jam:
Domain : Manajemen penyakit akut
- Mengetahui menegtahui factor penyebab penyakit

- Mengetahui tanda dan gejala penyakit

- strategi untuk mencegah komplikasi

NIC : Resiko Jatuh


Domain : Pencegahan jatuh

- Ajarkan pasien mengenai factor resiko jatuh dan bagaimana menurunkan resikonya

- Bantu pasien untuk mengidentifikasi bahaya di rumah dan memodifikasinya

- Instruksikan klien menggunakan tongkat dengan tepat

- Instruksikan klien untuk menghindari permukaan yang licin

NIC : Kurang pengetahuan


Domain : Pendidikan kesehatan
- Berikan penkes untuk memberikan informasi terkit penyakit

- gunakan video untuk menyampaikan informasi

Evaluasi:
S:
O:
A:
P:

Coners XXVI

Wawan

Anda mungkin juga menyukai