Anda di halaman 1dari 6

SURVEILANS

No. Dokumen : ....../445-SOP/I/2016


No. Revisi :
SOP
Tanggal terbit : 25 Januari 2019
Halaman :1/1
UPTD SUDIBYO
PUSKESMAS Nip. 19620518
KARANG ANYAR 198502 1 002
A. Pengertian Merupakan analisis terus menerus dan sistematis terhadap
penyakit menular dan faktor resiko untuk mendukung upaya
pemberantasan penyakit menular.
B. Tujuan Sebagai pedoman kerja petugas surveilans dalam pengambilan
data.
C. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Karang Anyar No:
21/445-SK/I/2016 tentang kebijakan layanan klinis UPTD
Puskesmas Karang Anyar
D. Referensi 1. Pedoman system kewaspadaan dini dan respon,
Departemen Kesehatan RI Tahun 2010
2. Algoritma Diagnosis penyakit dan respon serta format
penyelidikan epidemiologi
E. Alat dan bahan 1. Format laporan W2
2. Format lapooran STP
3. Buku register
F. Prosedur 1. Petugas mengumpulkan data dari poli umum,
perawatan, ruang MTBS, pustu dan Bidan Desa.
2. Petugas meregistrasi semua kasus penyakit
3. Petugas merekap dan mencatat kedalam format W2
maupun STP (laporan Bulanan)
4. Petugas menganalisa hasil pencatatan untuk mengambil
suatu tindakan jika ada desa yang bermasalah
5. Petugas melaporkan hasil W2 ke Dinas kesehatan
kabupaten Lam-Sel
6. Petugas melapor dan meminta tanda tangan ke pemimpin
7. Setelah ditandatangani laporan dikirim ke Dinas Kesehatan
Kabupaten Lampung Selatan
G. Diagram Alir Petugas mengumpulkan data dari poli
umum,perawatan,ruang MTBS,pustu dan
Bides

Petugas meregistrasi semua kasus penyakit


Petugas merekap dan mencatat kedalam format
W2 maupun STP (laporan Bulanan)

Petugas menganalisa hasil pencatatan untuk


mengambil suatu tindakan jika ada desa yang

bermasalah

Petugas melaporkan hasil W2 ke Dinas


kesehatan kabupaten Lampung Selatan

Petugas melapor dan meminta tanda tangan ke


Ka. UPTD Puskesmas Karang Anyar

Setelah ditandatangani laporan dikirim ke Dinas

H. Unit terkait 1. Kepala Puskesmas


2. Unit Poli MTBS
3. Balai Pengobatan (BP)
4. Pustu
5. Bides
I. Dokumen terkait 1. Blanko W2
2. Blanko STP
3. Buku Register

J. Rekaman historis
No. Halaman Yang diubah Isi perubahan DiBerlakukan Tgl.
PENYELIDIKAN EPIDEMIOLOGI KLB

No. Dokumen : ....../445-SOP/I/2016


No. Revisi :
SOP
Tanggal terbit : 25 Januari 2019
Halaman :1/1
UPTD SUDIBYO
PUSKESMAS Nip. 19620518
KARANG ANYAR 198502 1 002
A. Pengertian Merupakan suatu kegiatan penyelidikan atau Survei yang
bertujuan untuk mendapatkan gambaran terhadap masalah
kesehatan atau penyakit secara lebih menyeluruh.
B. Tujuan 1. Sebagaian acuan dalam melakukan kegiatan penyelidikan
epidemiologi
2. Memberikan informasi tentang factor resiko
(lingkungan,Vector,perilaku dll)
3. Memastikan bahwa terjadi KLB/Wabah
C. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Karang Anyar No:
21/445-SK/I/2016 tentang kebijakan layanan klinis UPTD
Puskesmas Karang Anyar
D. Referensi 1. Pedoman system kewaspadaan dini dan respon,
Departemen Kesehatan RI Tahun 2010
2. Algoritma Diagnosis penyakit dan respon serta format
penyelidikan epidemiologi
E. Alat dan Bahan 1. Alat :
Kamera
2. Bahan :
ATK, SPT, Format PE
F. Prosedur 1. Mengumpulkan dan pengelolaan data
2. Analisa
3. Menarik kesimpulan
4. Mengidentifikasi info tambahan
5. Menguji kesimpulan
6. Penanggulangan
7. Laporan
Selasai
G. Diagram Alir
Mengumpulkan dan pengelolaan data

Analisa

Menarik kesimpulan
Mengidentifikasi info tambahan

Menguji kesimpulan

Penanggulangan

Laporan

H. Unit terkait 1. Kepala Puskesmas


2. Kesling
3. P2 imunisasi
4. Perangkat desa
I. Dokumen terkait Laporan pihak terkait (aparat desa/toma)

J. Rekaman historis
No. Halaman Yang diubah Isi perubahan DiBerlakukan Tgl.
PENYELIDIKAN EPIDEMIOLOGI KLB
CAMPAK
No. Dokumen : ....../445-SOP/I/2016
No. Revisi :
SOP
Tanggal terbit : 25 Januari 2019
Halaman :1/1
UPTD SUDIBYO
PUSKESMAS Nip. 19620518
KARANG ANYAR 198502 1 002
A. Pengertian KLB Campak yaitu bila adanya 5 atau lebih kasus klinis dalam
waktu 4 minggu berturut turut yang terjadi mengelompok dan
dibuktikan adanya hubungan epidemiologis
B. Tujuan 1. Untuk Menekan angka kejadian Campak
2. Untuk Menurunkan Kejadian Campak
C. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Karang Anyar No:
21/445-SK/I/2016 tentang kebijakan layanan klinis UPTD
Puskesmas Karang Anyar
D. Referensi 1. Pedoman system kewaspadaan dini dan respon,
Departemen Kesehatan RI Tahun 2010
2. Algoritma Diagnosis penyakit dan respon serta format
penyelidikan epidemiologi
E. Alat dan 1. Alat :
Bahan Kamera
2. Bahan :
ATK, SPT, Format PE campak
F. Prosedur 1. Petugas Surveilans epidemiologi Puskesmas segera melaporkan
dugaan terjadinya KLB Campak kepada petugas surveilans
epidemiologi Dinas Kesehatan Lampung Selatan Via
SMS/Telepon
2. Petugas Surveilans Epidemiologi Puskesmas Membuat
Laporan Awal KLB Campak dalam format W1
3. Petugas Surveilans epidemiologi puskesmasbertindak selaku
co-investigator bersama petugas surveilans epidemiologi dinas
kesehatan Lampung Selatan yang bertindak sebagai principal
Investigator untuk melaksanakan “Full Investigated”.
4. Laporan lengkap hasil investigasi “Full Paper” dibuat oleh
petugas surveilans epidemiologi Dinas Kesehatan Kota
Kendari dalam kurun waktu maksimal 7 harisejak dilakukan
full Investigasi
5. Data kasus investigasi minimal memuat data sebagai berikut :
a.Nama Pasien
b.Umur
c.Jenis Kelamin
d.Alamat
e.Nama Orang tua
f.Gejala
g.Tanggal Panas
h.Tanggal Rash
i.Tanggal Pengambilan Spesimen darah/Urin
j.Status Imunisasi campak
k.Tanggal Imunisasi terakhir
l.Pemberian Vitamin A
m.Kondisi Kasus saat ini
n.Riwayat Kontak dengan suspect kasus campak
o.Riwayat berobat suspect kasus campak
G. Diagram
Alir
H. Unit terkait 1. Program P2PL Dinas Kesehatan Lampung Selatan
2. Kepala Puskesmas Karang Anyar Lampung Selatan
3. P2 Imunisasi
I. Dokumen terkait -

J. Rekaman historis
No. Halaman Yang diubah Isi perubahan DiBerlakukan Tgl.

Anda mungkin juga menyukai