Anda di halaman 1dari 1

KEPERAWATAN

Nama Jabatan
: Bidan / perawatan
Pengertian
: Seorang bidan/perawat professional yang diberi tanggung jawab
dan wewenang dalam mengatur serta mengendalikan kegiatan
pelayanan keperawatan di rumah sakit.
Hasil Kerja
:
1.
Laporan kegiatan pelayanan keperawatan
2.
Laporan monitoring evaluasi hasil kegiatan
3.
Rencana program pengembangan profesi
Uraian Tugas
:
1.
Mengkoordinasi semua kebutuhan pelayanan keperawatan secara langsung
2.
Melaksanakan pemantauan terhadap pelayanan keperawatan
3.
Melaksanakan pengawasan terhadap pelayanan keperawatan
4.
Melaksanakan pembinaan di rawat jalan, rawat inap, rawat darurat, Kamar Operasi
5.
Mengawasi penggunaan fasilitas pelayanan secara langsung
6.
Melakukan koordinasi kepada atasan/direktur secara langsung
7.
Memonitor hasil kegiatan dan evaluasi
8.
Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh direktur

Anda mungkin juga menyukai