Anda di halaman 1dari 2

PENANGANAN TRAUMA TAJAM TEMBUS

ABDOMEN
No. Dokumen :

SOP No. Revisi :


Tanggal Terbit :
Halaman :

PUSKESMAS
KARANGMULYA Lia Sriwati Waluya
Nip 19660423 198903 2 005

Trauma Tajam Tembus Abdomen adalah luka yang disebabkan oleh


1. Pengertian
benda tajam yang menembus bagian depan atau samping abdomen
dimana kedalamannya melewati subcutis.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam penanganan trauma tajam tembus abdomen
dalam pelayanan UGD
Keputusan Kepala Puskesmas Karangmulya tentang Pendelegasian
3. Kebijakan
wewenang
4. Referensi Permenkes 75 tahun 2014 tentang puskesmas
a. Persiapan Bahan dan Alat :
5. Prosedur
1. Tabung oksigen
2. Nasal canul, masker
3. Cairan infus
4. Makro set/ mikro set
5. Abocat sesuai dengan ukuran umur
6. Pleste dan Kassa steril
7. Cairan NaCl 0.9 %
b. Langkah – Langkah Prosedur :
1. Petugas Cuci tangan , pasang sarung tangan dan masker
2. Lakukan anamnesa pada pasien
3. Periksa TTV pasien
4. Jelaskan tentang penyakit pasien pada keluarga dan prosedur
apa yang akan diberikan, sebelumnya tanda tangan IC
5. Bebaskan jalan nafas
6. Pasang O2 bila sesak ( petugas yang lain memberikan
penjelasan kepada keluarga tantang penyakit pasien, arahkan
untuk tanda tangan informed consernt tindakan yang akan
dilakukan oleh petugas )
7. Pasang infus RL
8. Luka tidak boleh dijahit, ditutup dengan kassa steril, kompres
dengan NaCl 0,9 %
9. Jika benda tajam masih tertancap di abdomen, tidak boleh
dicabut
10. Lepas sarung tangan lalu cuci tangan
11. Puasakan
12. Persiapan rujuk ke Rumah Sakit
13. Dokumtasikan di buku RM paisen
14. Entri data pasien
6. Diagram Alir

Puskesmas Penanganan Trauma No. Dokumen : No. Halaman :


Karangmulya Tajam Tembus Revisi : 0 2/2
Abdomen

- Dokter UGD
7. Unit Terkait
- Perawat UGD
8. Dokumen - Rekam Medik UGD ( F- RMU 001)
Terkait - Surat Rujukan ( F-RJK 002)

9. Rekaman
Historis NO YANG DI ISI PERUBAHAN TANGGAL
Perubahan UBAH MULAI
DIBERLAKUKAN

Anda mungkin juga menyukai