Anda di halaman 1dari 3

BAB IV

HASIL DAN PEMBAHASAN

A. HASIL PENELITIAN

1. Gambaran Lokasi Penelitian

Penelitan dilaksanakan Kelurahan Tanamodindi dengan luas

wilayah 4,7 Km2 terdiri dari 32 RT dan 9 RW dengan dengan jumlah

KK senayak 2248 dengan jumlah penduduk 11.785 yang terdiri dari

laki-laki 5999 orang dan perempuan 5786 dengan WUS 3604 sebanyak

dan PUS 2003 sebanyak pasang dengan batas-batas wilayah sebelah

utara dengan kelurahan Poboya dan kelurahan Talise, sebelah selatan

dengan kelurahan Kawatuna, sebelah timur dengan kelurahan Lasoani

dan Parimo sedangkan sebelah barat dengan kelurahan Lasoani dan

kelurahan Besusu. Penelitian dilakukan pada tanggal 19 s/d 21juni

tahun 2017, Besaran sampel yang diambil sebagai sasaran penelitian

adalah keseluruhan ibu hamil yang berjumlah 40. Hasil penelitian

diperoleh melalui jawaban dengan menggunakan kuisioner dalam

bentuk pertanyaan yang dibagikan pada ibu hamil yang dijadikan

responden dalam penelitian untuk data umur dan tingkat pengetahuan

sedangkan untuk ukuran lingkar lengan (LILA) diperoleh melalui

pengukuran langsung pada ibu hamil yang dijadikan sampel penelitian.

2. Hasil Penelitian.

a. Distribusi responden

Disteribusi responden diuraikan sesuai dengan variabel yang

diteliti sebagaimana dalam tabel berikut :


1). LILA

Tabel 4.1
Distribusi LILA responden berdasarkan umur

No CM Jumlah Presentase Keterangan


1 < 23,5 13 32,5 %
2 ≥ 23,5 27 67,5 %
Jumlah 40 100 %

2). Pengetahuan
Tabel 4.2
Distribusi responden berdasarkan pengetahuan

No Pengatahuan Jumlah Presentase Keterangan


1 ≥ Median 26 65 % baik
2 ≤ Median 14 35 % kurang
Jumlah 40 100 %

3). Umur
Tabel 4.3
Distribusi responden berdasarkan umur

No Umur Jumlah Presentase Keterangan


1 20 -35 29 72,5 %
2 < 20 > 35 11 27,5 %
Jumlah 40 100 %

4). Paritas
Tabel 4.2
Distribusi responden berdasarkan paritas

No Umur Jumlah Presentase Keterangan


1 < 3 kali 27 67,5 %
2 ≥ 3 Kali 13 32,5%
Jumlah 40 100 %

Anda mungkin juga menyukai