Anda di halaman 1dari 5

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KARYA HUSADA

SEMARANG
Jl. Intan Raya No. 1 Sambiroto Semarang Telp./Fax. 024-6724581

No : Institusi :
Nama : Tanggal :
Stase : Observer :
K2/ PENDIDIKAN KESEHATAN : IMUNISASI BCG

NO ASPEK YANG DINILAI


BOBOT
YA TIDAK
A. FASE ORIENTASI
1
Mengucapkan salam 2
2
Memperkenalkan diri 2
3
Kontrak waktu 2
4
Menjelaskan tujuan 2
5
Menayakan kesiapan keluarga 2
B. FASE KERJA
1 Memvalidasi pengetahuan keluarga tentang imunisasi BCG 5
2 Menjelaskan tentang tujuan khusus : Imunisasi BCG 10
3 Menjelaskan tentang materi : pemberian makanan tambahan
a. Pengertian 5
b. Indikasi/ manfaat 5
c. Waktu pemebrian imunisasi BCG 5
d. Efek samping dan perawatanya 5
8 Memberikan pertanyaa dan mampu menjawab dengan benar 10
9 Kejelasan penyampaian materi 15
10 Kemampuan interaksi 5
C. FASE TERMINASI
1 Melakukan evaluasi/menyimpulkan & rencana tindak lanjut 10
2 Memberikan reinforcement dan Berpamitan 5
D. PENAMPILAN SELAMA TINDAKAN
1 Ketenangan 3
2 Komunikasi jelas dan terbuka 2
3 Menjaga keamanan pasien 2
4 Menjaga keamanan perawat 3
TOTAL

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KARYA HUSADA


SEMARANG
Jl. Intan Raya No. 1 Sambiroto Semarang Telp./Fax. 024-6724581

KEPERAWATAN KOMUNITAS PRODI : S1 KEPERAWATAN


SOAL :
Ny. T baru saja melahirkan anak kedua, dan belum di imunisasi BCG. Saat mau di imunisasi pada
By. Ny. T, Ny. T menolak.
PERINTAH :
Lakukanlah penyuluhan kesehatan ttg pendidikan kesehatan tantang imunisasi BCG pada Ny.T !

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KARYA HUSADA


SEMARANG
Jl. Intan Raya No. 1 Sambiroto Semarang Telp./Fax. 024-6724581

KEPERAWATAN KOMUNITAS
PRODI : S1 KEPERAWATAN

ALAT :
1. Pamflet Imuniasai BCG
2. Leaflat Imunisasi BCG
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KARYA HUSADA
SEMARANG
Jl. Intan Raya No. 1 Sambiroto Semarang Telp./Fax. 024-6724581

KEPERAWATAN KOMUNITAS
PRODI : S1 KEPERAWATAN

PETUNJUK OBSERVER :
Saudara akan mengobservasi mahasiswa yang akan melakukan penkes Imunisasi BCG.

Tugas Observer :
1. Amati dan berilah nilai sesuai dengan format yang telah disediakan, tanpa memberi
komentar.
2. Nilai sesuai nomor urut (nomor dada)
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KARYA HUSADA
SEMARANG
Jl. Intan Raya No. 1 Sambiroto Semarang Telp./Fax. 024-6724581

KEPERAWATAN KOMUNITAS
PRODI : S1 KEPERAWATAN

PETUNJUK PROBANDUS :
1. Anda adalah Tn. B yang akan di lakukan pemberian penkes tentang pemberian imunisasi
BCG
2. Saat di beri kesempatan bertanya, silakan probandus bertanya sesuai dengan materi yang di
sampaikan.
3. Jikan di minta menjawab : jawablah sesuai dengan pemahaman probandus.

Anda mungkin juga menyukai