Anda di halaman 1dari 31

BUKU

KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI

PROGRAM STUDI
TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK

Susunan Pertama Ditetapkan Berdasarkan SK Rektor


Nomor.........................................................................
Tanggal.......................................................................
Berlaku mulai tahun akademik: .........................................

Kurikulum ini adalah perbaikan ke: I/ II/ III/ IV


Ditetepkan Berdasarkan SK Rektor
Nomor........................................................................
Tanggal ......................................................................

UNIVERSITAS HASANUDDIN
2010

KATA PENGANTAR

Keputusan Rektor tentang format kurikulumhalaman 1 dari 28 halaman


Syukur Alhamdulillah, Buku kurikulum Program Studi Teknik Mesin ini telah selesai
dibuat. Buku kurikulum ini dibuat dengan tujuan agar menjadi buku pegangan baik
bagi dosen dan mahasiswa serta staf akademik dalam menyelenggarakan proses
akademik. Buku ini merupakan gambaran kurikulum program studi Teknik Mesin
serta hubungannya dengan visi, misi dan tujuan program studi. Dalam buku ini juga
meperlihatkan hubungan antara kompetensi lulusan dan profil lulusan dengan
kurikulum.
Dalam penyusunan buku kurikulum ini banyak kendala yang dihadapi namun
demikian, berkat kerja keras dari panitia yang dibentuk oleh Jurusan Mesin
sehingga buku kurikulum ini dapat diselesaikan.
Oleh karena itu, tak lupa kami ucapkan banyak terima kasih kepada Bapak/Ibu yang
telah banyak membantu panitia secara langsung maupun tidak dalam penyelesaian
buku kurikulum ini.

..............................................................................................................Makassar, 2010

...............................................................................Ketua Program Studi Teknik Mesin.

DAFTAR ISI
1. Visi Program Studi 5
2. Misi Program Studi 5
3. Tujuan Program Studi 5
4. Sasaran Program Studi 5
5. Profil Lulusan Program Studi 6
6. Kompetensi Lulusan 6
7. Struktur dan Isi Kurikulum 15
8. GBRP Mata Kuliah
9. Aturan Peralihan
10. Evaluasi
11. LAMPIRAN

Keputusan Rektor tentang format kurikulumhalaman 2 dari 28 halaman


DAFTAR TABEL

Tabel-1. Matriks hubungan antara Profil dan Kompetensi Lulusan..............................7


Tabel 2. Matriks Struktur Kurikulum Berdasarkan Kompetensi.....................................7
Tabel 3. Struktur Kurikulum Menurut Kompetensi Lulusan...........................................8
Tabel 4. Daftar Matakuliah yang Mendukung Pencapaian Setiap
Kompetensi Lulusan........................................................................................9
Tabel 5. Struktur Kurikulum Menurut Kelompok Bahan Kajian...................................14
Tabel 6. Struktur Kurikulum Menurut Kelompok Bahan Kajian dan
Kompetensi Lulusan......................................................................................19
Tabel 7. Distribusi Matakuliah dalam Semester dan Prasyarat Matakuliah................25

Keputusan Rektor tentang format kurikulumhalaman 3 dari 28 halaman


KURIKULUM BERBASIS KOMPETENSI (KBK)
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS HASANUDDIN TAHUN 2006

Visi Program Studi

Menjadi program studi yang unggul dalam menghasilkan sarjana teknik mesin (strata satu)
yang mampu melaksanakan penelitian dan pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi
dan seni (Ipteks) dalam bidang konversi energi, konstruksi mesin dan metalurgi.

Misi Program Studi

1. Melaksanakan Tridarma Perguruan Tinggi untuk meningkatkan kualitas ipteks guna


menunjang dan mendorong kesejahteraan masyarakat.
2. Mengembangkan dan melaksanakan program untuk menghasilkan sarjana dalam
bidang keahlian khusus teknik mesin dengan kriteria sebagaimana yang terkandung di
dalam visi pendidikan ini yaitu beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa,
berakhlak tinggi, berbudaya Indonesia, bersemangat ilmiah, berpenampilan
intelektual, memiliki kemampuan akademik dan kemampuan profesional, berorientasi
dan berwawasan masa depan serta sanggup berkinerja baik dan optimal di
lingkungannya.
3. Mengembangkan dan menerapkan kurikulum yang bersifat dinamis dan akomodatif
terhadap kebutuhan masyarakat, perkembangan ilmu dan teknologi dan antisipasi ke
masa depan.

Tujuan Program Studi

Menghasilkan Lulusan yang:


1. Mempunyai kemampuan untuk meningkatkan pelayanan profesi dalam bidang teknik
mesin khususnya dengan penekanan pada masalah konversi energi, konstruksi mesin
dan metalurgi.
2. Mempunyai kemampuan untuk berprestasi dalam pengembangan bidang ilmunya
termasuk di dalamnya kemampuan berkomunikasi ilmiah dan bekerja sama dengan
disiplin ilmu lainnya.
3. Mempunyai kemampuan untuk mengembangkan penonjolan profesinya dalam
spektrum yang lebih luas di masyarakat.
4. Mempunyai kemampuan dasar untuk memecahkan berbagai masalah masyarakat
dengan cara penalaran ilmiah khususnya dalam masalah-masalah teknik mesin.

A. Sasaran Program Studi

1. Lulusan dengan tingkat pendidikan dan pengetahuan yang berkualitas dengan nilai
IPK yang tinggi serta kemampuan softskill yang memadai.
2. Lulusan yang memiliki kemampuan komunikasi dan bahasa serta memiliki semangat
kerjasama tim sehingga mampu bersaing dalam lapangan kerja
3. Lulusan yang mampu beradaptasi dengan teknologi informasi serta menguasai
software dibidang teknik mesin.

Keputusan Rektor tentang format kurikulumhalaman 4 dari 28 halaman


4. Sistem pembelajaran SCL (Student Center Learning) dengan beragam model
pembelajaran serta LBE (Labo-Based Education) sebagai metode pengajaran yang
berorientasi pada riset.
5. Meningkatnya kerjasama dengan pemangku kepentingan (stake holder) dalam bidang
pendidikan dan penelitian.
6. Meningkatnya penelitian yang melibatkan berbagai disiplin ilmu.

A. Profil Lulusan Program Studi


Profil lulusan Program Studi Teknik Mesin Universitas Hasanuddin merujuk kepada
bidang pekerjaan atau jenis pekerjaan yang berkaitan dengan langsung dengan industri.
Adapun profil lulusan yang diharapkan dapat berperan sebagai:
PROFIL LULUSAN PROGRAM STUDI
PRF-1 1. Designer (Perancang)
PRF-2 2. Supervisor
PRF-3 3. Quality Control
PRF-4 4. Project Engineer
PRF-5 5. Researcher
PRF-6 6. Industrial Manager.

B. Kompetensi
Lulusan Program Studi Teknik Mesin mampu bersikap dan berperilaku dalam membawakan
diri berkarya secara profesional dalam bidang yang menyangkut aspek-aspek perancangan
dan fabrikasi serta pemeliharanan di bidang konstruksi mesin, bidang koversi energi dan
aspek metalurgi.

Kompetensi Lulusan

UTAMA U1 Mampu mengaplikasikan pengetahuan dasar teknik mesin yang


meliputi bidang konversi energi, konstruksi mesin dan material.
U2 Mampu menerapkan pengetahuan teknik mesin dalam
mendisain, merawat dan mengkaji faktor – faktor yang
berpengaruh pada kinerja mesin
U3 Mampu memecahkan persoalan dalam kajian konversi energi,
konstruksi mesin dan material.
U4 Mampu melakukan redisain konstruksi mesin dalam
mengoptimalkan kinerja mesin.
PENDUKUNG P1 Kemampuan dalam menerapkan pengetahuan dasar Teknik
Mesin dan Ilmu Pengetahuan Alam
P2 Mampu menganalisa data dan menginterpretasikan menjadi
suatu informasi dalam bidang teknik mesin
P3 Mampu dalam mengkomunikasikan informasi baik secara verbal
maupun non verbal
P4 Mampu dalam bekerjasama dalam tim baik sebagai pemimpin
tim maupun sebagai anggota tim
LAINNYA L1 Menerapkan pengetahuan komputer di bidang keteknikmesinan
L2 Menerapkan pengetahuan dalam bidang Kesehatan Keselamatan

Keputusan Rektor tentang format kurikulumhalaman 5 dari 28 halaman


Kerja dan Pengetahuan Lingkungan.
L3 Mampu beradaptasi serta bersosialisasi dalam lingkungan
masyarakat.

C. Matriks Hubungan Antara Komponen Kurikulum.

Tabel-1 Matriks hubungan antara Profil dan Kompetensi Lulusan


Kompetensi yang seharusnya dimiliki
Profil Lulusan Kompetensi Kompetensi Kompetensi
Utama Pendukung Lainnya
1. Designer √ √ √
(Perancang)
2. Supervisor √ √ √
3. Quality Control √ √
4. Project Engineer √ √ √
5. Researcher √ √
6. Industrial √ √ √
Manager

D. Struktur dan Isi Kurikulum

Tabel-2 Matriks antara Rumusan Kompetensi dengan Elemen Kompetensi dalam SK


Mendiknas No. 045/U/2002
KELOMPOK ELEMEN KOMPETENSI
NO. RUMUSAN KOMPETENSI
KOMPETENSI a b c d e
1 2 3 4 5 6 7 8
Mampu mengaplikasikan pengetahuan
dasar teknik mesin yang meliputi bidang
1 √ √ √ √
konversi energi, konstruksi mesin dan
material.
Mampu menerapkan pengetahuan teknik
mesin dalam mendisain, merawat dan
2 √ √ √ √
KOMPETENSI mengkaji faktor – faktor yang
UTAMA berpengaruh pada kinerja mesin.
Mampu memecahkan persoalan dalam
3 kajian konversi energi, konstruksi mesin √ √ √ √
dan material.
Mampu melakukan redisain konstruksi
4 mesin dalam mengoptimalkan kinerja √ √ √ √
mesin.
KOMPETENSI Kemampuan dalam menerapkan
PENDUKUNG
1 pengetahuan dasar Teknik Mesin dan √ √ √
Ilmu Pengetahuan Alam
2 Mampu menganalisa data dan √ √ √
menginterpretasikan menjadi suatu
informasi dalam bidang teknik mesin

Keputusan Rektor tentang format kurikulumhalaman 6 dari 28 halaman


Mampu dalam mengkomunikasikan
3 informasi baik secara verbal maupun non √ √ √ √
verbal
Mampu dalam bekerjasama dalam tim
4 baik sebagai pemimpin tim maupun √ √ √ √
sebagai anggota tim
Menerapkan pengetahuan komputer di
1 √ √ √
bidang keteknikmesinan
Menerapkan pengetahuan dalam bidang
KOMPETENSI
LAINNYA
2 Kesehatan Keselamatan Kerja dan √ √ √ √
Pengetahuan Lingkungan
Mampu beradaptasi serta bersosialisasi
3 √ √
dalam lingkungan masyarakat
ELEMEN KOMPETENSI:
a. landasan kepribadian;
b. penguasaan ilmu dan keterampilan;
c. kemampuan berkarya;
d. sikap dan perilaku dalam berkarya menurut tingkat keahlian berdasarkan ilmu dan keterampilan
yang dikuasai;
e. pemahaman kaidah berkehidupan bermasyarakat sesuai dengan pilihan keahlian dalam berkarya.

Keputusan Rektor tentang format kurikulumhalaman 7 dari 28 halaman


Kurikulum Program Studi Teknik Mesin dibangun berdasarkan 3 Bahan Kajian

Kode BK-1 BK-2 BK-3

Bahan Kajian Konstruksi Konversi Energi Metalurgi

Tabel -3 Matriks Hubungan antara Rumusan Kompetensi dengan Bahan Kajian

Rumusan Kompetensi Bahan Kajian


Konstruksi Konversi Metalurgi
Energi
Utama U1 Mampu mengaplikasikan pengetahuan dasar teknik mesin yang √ √ √
meliputi bidang konversi energi, konstruksi mesin dan material.
U2 Mampu menerapkan pengetahuan teknik mesin dalam mendisain, √ √ √
merawat dan mengkaji faktor – faktor yang berpengaruh pada
kinerja mesin.
U3 Mampu memecahkan persoalan dalam kajian konversi energi, √ √ √
konstruksi mesin dan material.
U4 Mampu melakukan redisain konstruksi mesin dalam √ √ √
mengoptimalkan kinerja mesin.
Pendukung P1 Kemampuan dalam menerapkan pengetahuan dasar Teknik Mesin √ √ √
dan Ilmu Pengetahuan Alam
P2 Mampu menganalisa data dan menginterpretasikan menjadi suatu √ √ √
informasi dalam bidang teknik mesin

P3 Mampu dalam mengkomunikasikan informasi baik secara verbal √ √ √


maupun non verbal
P4 Mampu dalam bekerjasama dalam tim baik sebagai pemimpin tim √ √ √
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 8 dari 28 halaman
maupun sebagai anggota tim
Lainnya L1 Menerapkan pengetahuan komputer di bidang keteknikmesinan √ √ √
L2 Menerapkan pengetahuan dalam bidang Kesehatan Keselamatan √ √ √
Kerja dan Pengetahuan Lingkungan
L3 Mampu beradaptasi serta bersosialisasi dalam lingkungan √ √ √
masyarakat

Tabel -4 Matriks Hubungan Matakuliah Bahan Kajian dan Pengelompokan Berdasarkan KEPMEN 232/U/2000.
KELOMPOK KODE MPK MKK MKB MPB MBB
MATAKULIAH URAIAN Matakuliah Matakuliah Matakuliah Matakuliah Matakuliah
KEPMEN pengembenagan keilmuan dan keahlian perilaku berkehidupan
232/U/2000 kepribadian keterampilan berkarya berkarya bersama

Kelompok Matakuliah Kepmen 232/U/2000


% % % % %
No Kode Nama Matakuliah sks Bk-1 Bk-2 Bk-3
sks sks sks sks Sks
MPK MKK MKB MPB MBB
1 080U002 BAHASA INDONESIA 2 √
077U003 PANCASILA DAN √
2 KEWARGANEGARAAN
3
3 103D213 STATIKA STRUKTUR 3 √ √ √ √
4 085U003 KALKULUS I 3 √ √ √ √
5 086U003 FISIKA DASAR I 3 √ √ √ √
6 101D212 GAMBAR TEKNIK 2 √ √ √ √
7 102D212 PEMROGRAMAN KOMPUTER 2 √ √ √ √
8 079U002 WAWASAN IPTEKS 2 √
9 072U003 PEND.AGAMA 3 √
10 087U002 KIMIA TEKNIK 2 √ √ √ √
11 136D212 GAMBAR MESIN 2 √ √ √ √
12 137D213 MATERIAL TEKNIK 3 √ √ √ √
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 9 dari 28 halaman
13 138D212 KINEMATIKA 2 √ √ √ √
14 152AM3 KALKULUS II 3 √ √ √ √
15 081U002 BAHASA INGGRIS 2 √
16 150AF3 FISIKA DASAR II 3 √ √ √ √
17 204D212 METALURGI FISIK 2 √ √ √ √
18 205D212 PROSES PRODUKSI I 2 √ √ √ √
19 206D212 ELEMEN MESIN I 2 √ √ √ √
20 207D212 DINAMIKA 2 √ √ √ √
21 208D212 MATEMATIKA TEKNIK I 2 √ √ √ √
22 209D212 TERMODINAMIKA I 2 √ √ √ √
23 210D212 MEKANIKA FLUIDA I 2 √ √ √ √
24 211D212 TEKNIK MANUFAKTUR 2 √ √ √ √
25 212D212 MEK.KEKUATAN MATERIAL I 2 √ √ √ √
26 239D212 ELEMEN MESIN II 2 √ √ √ √
27 240D212 MATEMATIKA TEKNIK II 2 √ √ √ √
28 241D212 TERMODINAMIKA II 2 √ √ √ √
29 242D212 MEKANIKA FLUIDA II 2 √ √ √ √
30 243D212 GETARAN MEKANIK 2 √ √ √ √
31 244D212 MEK.KEKUATAN MATERIAL II 2 √ √ √ √
32 245D212 PERPINDAHAN PANAS I 2 √ √ √ √
33 246D212 PROSES PRODUKSI II 2 √ √ √ √
34 247D211 PRAK.METALURGI FISIK 1 √ √ √ √
35 248D211 PRAK.PROSES PRODUKSI I 1 √ √ √ √
36 249D211 TUGAS ELEMEN MESIN I 1 √ √ √ √
37 313D212 PERANCANGAN MESIN 2 √ √ √ √
38 314D212 PENGUKURAN TEKNIK 2 √ √ √ √
39 315D212 TTL DAN ELEKTRONIKA 2 √ √ √ √
316D212 TEK. KONTROL DAN √ √ √ √
40 PENGATURAN
2
41 317D212 METODE NUMERIK 2 √ √ √ √
42 318D212 MESIN PEMINDAH BAHAN 2 √ √ √ √
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 10 dari 28 halaman
43 319D212 MEKATRONIKA 2 √ √ √ √
44 320D212 PERPINDAHAN PANAS II 2 √ √ √ √
45 321D211 PRAK. PROSES PRODUKSI II 1 √ √ √ √
46 322D211 PRAK MEKANIKA FLUIDA 1 √ √ √ √
47 323D211 PRAK. MEKANIKA TERPAKAI 1 √ √ √ √
48 324D211 TUGAS ELEMEN MESIN II 1 √ √ √ √
49 078U002 ILMU SOSIAL BUDAYA BAHARI 2 √
50 350D212 MESIN FLUIDA 2 √ √ √ √
51 351D212 MESIN PENDINGIN 2 √ √ √
52 352D212 MOTOR BAKAR 2 √ √ √ √
53 353D212 TURBIN GAS 2 √ √
54 354D212 BAHAN BAKAR DAN PEMBAKARAN 2 √ √
55 355D212 ALAT PENUKAR KALOR 2 √ √
56 356D212 KEWIRAUSAHAAN 2 √ √
57 362D212 METODE ELEMEN HINGGA 2 √ √
58 363D212 ROBOTIKA 2 √ √
59 364D212 ANALISA GETARAN MESIN 2 √ √
60 365D212 TEKNIK OTOMOTIF 2 √ √
61 357D212 MESIN PERKAKAS 2 √ √
62 358D212 TEKNIK PEMOTONGAN LOGAM 2 √ √
63 359D212 TEKNIK PENGECORAN LOGAM 2 √ √
64 360D212 KOROSI DAN PROTEKSI LOGAM 2 √ √
361D212 MEK. PERPATAHAN DAN √
65 KEGAGALAN
2 √
66 425D212 EKONOMI TEKNIK 2 √ √ √ √
67 426D212 KESEHATAN DAN KES. KERJA 2 √ √ √ √
68 427D212 PERAWATAN MESIN 2 √ √ √ √
428D212 SISTEM PNEUMATIK DAN √ √ √
69 HIDROLIK
2
70 429D212 SISTEM PENDINGINAN KRIOGENIK 2 √ √
71 430D212 MESIN UAP 2 √ √
72 473D212 PEMODELAN SIMULASI 2 √ √
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 11 dari 28 halaman
MANUFAKTUR
73 434D212 METROLOGI INDUSTRI 2 √ √
435D212 PEMILIHAN BAHAN DAN √
74 PROSES
2 √
75 471D212 MANAJEMEN INDUSTRI 2 √ √
76 431D211 PRAK. MOTOR BAKAR 1 √ √ √ √
77 432D211 PRAK. MESIN FLUIDA 1 √ √ √ √
78 433D211 PRAK. MESIN PENDINGIN 1 √ √ √ √
79 474D211 PRAK. GETARAN MEKANIK 1 √ √ √ √
80 472D211 PRAK. PENGECORAN 1 √ √ √ √
81 467D214 KULIAH KERJA NYATA 4 √ √ √ √
82 466D212 KERJA PRAKTEK 2 √ √ √ √
83 468D214 TUGAS AKHIR 4 √ √ √ √
Matakuliah Pilihan
1 501D212 ALIRAN DUA FASA 2 √ √
2 502D212 SISTEM PERPIPAAN 2 √ √ √
3 503D212 TERMOEKONOMI 2 √ √
4 504D212 ANALISA TEKNIK DAN BIAYA 2 √ √ √ √
5 505D212 TURBIN AIR 2 √ √
6 506D212 STATISTIK TEKNIK 2 √ √ √ √
7 507D212 MESIN UAP LANJUT 2 √ √
8 508D21D POMPA DAN KOMPRESSOR 2 √ √
9 509D212 ENERGI ANGIN 2 √ √
10 510D212 ENERGI KELAUTAN 2 √ √
11 511D212 ENERGI SURYA 2 √ √
12 512D212 TOPIK REKAYASA 2 √ √ √ √
13 543D212 KOKURIKULER 1 √ √ √
14 513D212 METALURGI SERBUK 2 √ √
15 514D212 REKAYASA PERMUKAAN 2 √ √
16 515D212 PENGUJIAN TEK MERUSAK 2 √ √
17 516D212 MATERIAL KOMPOSIT 2 √ √

Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 12 dari 28 halaman


18 517D212
TEKNIK PEMBENTUKAN
2 √ √
PLASTIS
19 518D212 TEKNIK PENGELASAN 2 √ √
20 519D212 TRIBOLOGI 2 √ √ √
21 520D212 MATERIAL POLIMER 2 √ √
22 521D212 KELELAHAN BAHAN 2 √ √
23 522D212 CAD/CAM 2 √ √ √
24 523D212 TEKNIK OTOMOTIF LANJUT 2 √ √
25 524D212 ALAT BERAT 2 √ √
26 525D212 TEKNIK KERETA 2 √ √
27 526D212
SISTEM DAN BASIC DATA
2 √ √
CAD
28 527D212 GETARAN MEKANIK LANJUT 2 √ √
29 528D212 PERANCANGAN VESSEL 2 √ √
30 529D212 TEKNIK SENSOR 2 √ √
31 530D212 KELELAHAN DALAM DESAIN 2 √ √
32 531D212 PLASTISITAS 2 √ √
33 532D212
KINEMATIK DINAMIKA
2 √ √
ROBOT LENGAN
34 533D212
PENG. INTELLIGEN
2 √ √
MANUFAKTUR
35 534D212 TEGANGAN EKSPERIMENTAL 2 √ √
36

Tabel 5. Daftar Matakuliah yang Mendukung Pencapaian Setiap Kompentesi Lulusan


Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 13 dari 28 halaman
1. Matakuliah Wajib

Kompetensi Kompetensi
N Kompetensi Utama
SEM KODE MATA KULIAH SKS Pendukung Lainnya
O U4
U1 U2 U3 P1 P2 P3 P4 L1 L2 L3
1 2 3 4 5 6 7 8 11 12 13 14 16 17 18

1 1
080U00
2 √
2 BAHASA INDONESIA
1 2 077U003 PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN 3 √ √
1
103D21
3 3 3 √ √
STATIKA STRUKTUR
1
085U00
4 3 3 √
KALKULUS I
1
086U00
5 3 3 √
FISIKA DASAR I
1
101D21
6 2 2 √ √
GAMBAR TEKNIK
1
102D21
7 2 2 √
PEMROGRAMAN KOMPUTER
1
079U00
8 2 2 √ √
WAWASAN IPTEKS
2
072U00
9 3 3 √
PEND.AGAMA
2
087U00
10 2 2 √
KIMIA TEKNIK
2
136D21
11 2 2 √ √ √
GAMBAR MESIN
2
137D21
12 3 3 √ √
MATERIAL TEKNIK
2
138D21
13 2 2 √ √
KINEMATIKA

Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 14 dari 28 halaman


2 14 152AM3 KALKULUS II 3 √
2 15 2
081U00
2 √
BAHASA INGGRIS
2 16 150AF3 FISIKA DASAR II 3 √
3 17
204D21
2 √ √ √
2 METALURGI FISIK
3 18
205D21
2 √ √
2 PROSES PRODUKSI I

3 19
206D21
2 √ √
2 ELEMEN MESIN I
3 20
207D21
2 √ √
2 DINAMIKA
3 21
208D21
2 √
2 MATEMATIKA TEKNIK I
3 22
209D21
2 √
2 TERMODINAMIKA I
3 23
210D21
2 √
2 MEKANIKA FLUIDA
3 24 211D212 TEKNIK MANUFAKTUR 2 √
3 25
212D21
2 √ √
2 MEK.KEKUATAN MATERIAL I

4 26
239D21
2 √ √
2 ELEMEN MESIN II
4 27
240D21
2 √
2 MATEMATIKA TEKNIK II
4 28
241D21
2 √
2 TERMODINAMIKA II
4 29
242D21
2 √
2 MEKANIKA FLUIDA II
4 30
243D21
2 √
2 GETARAN MEKANIK
4 31
244D21
2 √ √
2 MEK.KEKUATAN MATERIAL II
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 15 dari 28 halaman
4
245D21
32 2 2 √
PERPINDAHAN PANAS I
4
246D21
33 2 2 √
PROSES PRODUKSI II
4 34 247D211 PRAK.METALURGI FISIK 1 √ √
4 35 248D211 PRAK.PROSES PRODUKSI I 1 √ √
4 36 249D211 TUGAS ELEMEN MESIN I 1 √ √
5
313D21
37 2 2 √ √ √
PERANCANGAN MESIN
5
314D21
38 2 2 √ √
PENGUKURAN TEKNIK
5
315D21
39 2 2 √
TTL DAN ELEKTRONIKA
5
316D21
40 2 2 √
TEK. KONTROL DAN PENGATURAN
5
317D21
41 2 2 √
METODE NUMERIK
5
318D21
42 2 2 √ √ √ √
MESIN PEMINDAH BAHAN
5
319D21
43 2 2 √ √
MEKATRONIKA
5
320D21
44 2 2 √
PERPINDAHAN PANAS II
5 45 321D211 PRAK. PROSES PRODUKSI II 1 √ √
5 46 322D211 PRAK MEKANIKA FLUIDA 1 √ √
5 47 323D211 PRAK. MEKANIKA TERPAKAI 1 √ √
5 48 324D211 TUGAS ELEMEN MESIN II 1 √ √
6
078U00
49 2 2 √ √
ILMU SOSIAL BUDAYA BAHARI
6
350D21
50 2 2 √ √ √ √
MESIN FLUIDA
6 51 351D21 MESIN PENDINGIN 2 √ √ √ √
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 16 dari 28 halaman
2

6 52
352D21
2 √ √ √ √
2 MOTOR BAKAR
6 53
353D21
2 √ √ √ √
2 TURBIN GAS
6 54
354D21
2 √
2 BAHAN BAKAR DAN PEMBAKARAN

6 55
355D21
2 √ √ √ √
2 ALAT PENUKAR KALOR
6 56
356D21
2 √ √
2 KEWIRAUSAHAAN
6 57
362D21
2 √
2 METODE ELEMEN HINGGA
6 58
363D21
2 √ √
2 ROBOTIKA
6 59
364D21
2 √
2 ANALISA GETARAN MESIN
6 60
365D21
2 √ √ √
2 TEKNIK OTOMOTIF
6 61
357D21
2 √ √ √
2 MESIN PERKAKAS
6 62
358D21
2 √ √
2 TEKNIK PEMOTONGAN LOGAM

6 63
359D21
2 √ √
2 TEKNIK PENGECORAN LOGAM

6 64
360D21
2 √ √
2 KOROSI DAN PROTEKSI LOGAM
6 65
361D21
2 √ √
2 MEK. PERPATAHAN DAN KEGAGALAN

7 66
425D21
2 √
2 EKONOMI TEKNIK
7 67
426D21
2 √
2 KESEHATAN DAN KES. KERJA

Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 17 dari 28 halaman


7 68 2
427D21
2 √
PERAWATAN MESIN
7 69 2
428D21
2 √ √ √
SISTEM PNEUMATIK DAN HIDROLIK
7 70 2
429D21
2 √
SISTEM PENDINGINAN KRIOGENIK

7 71 2
430D21
2 √ √ √ √
MESIN UAP
7 72 2
473D21
2 √ √
PEMODELAN SIMULASI MANUFAKTUR

7 73 2
434D21
2 √ √
METROLOGI INDUSTRI
7 74 2
435D21
2 √ √
PEMILIHAN BAHAN DAN PROSES
7 75 2
471D21
2 √
MANAJEMEN INDUSTRI
7 76 431D211 PRAK. MOTOR BAKAR 1 √ √
7 77 432D211 PRAK. MESIN FLUIDA 1 √ √
7 78 433D211 PRAK. MESIN PENDINGIN 1 √ √
7 79 474D211 PRAK. GETARAN MEKANIK 1 √ √
7 80 472D211 PRAK. PENGECORAN 1 √ √
8 81 4
467D21
4 √ √
KULIAH KERJA NYATA

8 82 2
466D21
2 √ √
KERJA PRAKTEK
8 83 4
468D21
4 √ √ √ √
TUGAS AKHIR

2. Matakuliah Pilihan

Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 18 dari 28 halaman


Kompetensi Kompetensi
N Kompetensi Utama
SEM KODE MATA KULIAH SKS Pendukung Lainnya
O
a-1 a-2 a-3 a-4 b-1 b-2 b-3 b-4 c-1 c-2 c-3

Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 19 dari 28 halaman


1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16
6/7 1 501D212 ALIRAN DUA FASA 2 √ √
6/7 2 502D212 SISTEM PERPIPAAN 2 √ √
6/7 3 503D212 TERMOEKONOMI 2 √
6/7 4 504D212 ANALISA TEKNIK DAN BIAYA 2 √
6/7 5 505D212 TURBIN AIR 2 √ √ √
6/7 6 506D212 STATISTIK TEKNIK 2 √
6/7 7 507D212 MESIN UAP LANJUT 2 √ √ √
6/7 8 508D21D POMPA DAN KOMPRESSOR 2 √ √ √
6/7 9 509D212 ENERGI ANGIN 2 √ √
6/7 10 510D212 ENERGI KELAUTAN 2 √ √
6/7 11 511D212 ENERGI SURYA 2 √ √
6/7 12 512D212 TOPIK REKAYASA 2 √ √
6/7 13 543D212 KOKURIKULER 1 √ √
6/7 14 513D212 METALURGI SERBUK 2 √ √
6/7 15 514D212 REKAYASA PERMUKAAN 2 √ √
6/7 16 515D212 PENGUJIAN TEK MERUSAK 2 √ √
6/7 17 516D212 MATERIAL KOMPOSIT 2 √ √
6/7 18 517D212 TEKNIK PEMBENTUKAN PLASTIS 2 √ √
6/7 19 518D212 TEKNIK PENGELASAN 2 √ √
6/7 20 519D212 TRIBOLOGI 2 √ √
6/7 21 520D212 MATERIAL POLIMER 2 √ √
6/7 22 521D212 KELELAHAN BAHAN 2 √ √
6/7 23 522D212 CAD/CAM 2 √ √
6/7 24 523D212 TEKNIK OTOMOTIF LANJUT 2 √ √
6/7 25 524D212 ALAT BERAT 2 √ √
6/7 26 525D212 TEKNIK KERETA 2 √ √
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 20 dari 28 halaman
6/7 27 526D212 SISTEM DAN BASIC DATA CAD 2 √ √
6/7 28 527D212 GETARAN MEKANIK LANJUT 2 √ √
6/7 29 528D212 PERANCANGAN VESSEL 2 √ √
6/7 30 529D212 TEKNIK SENSOR 2 √ √
6/7 31 530D212 KELELAHAN DALAM DESAIN 2 √ √
6/7 32 531D212 PLASTISITAS 2 √ √
6/7 KINEMATIK DINAMIKA ROBOT
33 532D212 LENGAN
2 √ √
6/7 34 533D212 PENG. INTELLIGEN MANUFAKTUR 2 √ √
6/7 35 534D212 TEGANGAN EKSPERIMENTAL 2 √ √

Struktur kurikulum berdasarkan kelompok bahan kajian sesuai dengan Kepmendiknas No. 232/U/2000 disajikan pada Tabel-5. KBK ini
terbagi ke dalam lima unsur kompetensi matakuliah, yaitu:
1. MPK (Matakuliah Pengembangan Kepribadian), yang berbobot: SKS (%)
2. MKK (Matakuliah Keilmuan dan Ketrampilan), yang berbobot: SKS (%)
3. MKB (Matakuliah Keahlian Berkarya), yang berbobot: SKS (%)
4. MPB (Matakuliah Perilaku Berkarya), yang berbobot: SKS (%)
5. MBB (Matakuliah Berkehidupan Bersama), yang berbobot: SKS (%)

Tabel-6 Matriks Hubungan Matakuliah Status, Prasyarat dan Semester.

Kode Nama Matakuliah Status Matakuliah Semester


No
Prasyarat
Wj Pi I II III IV V VI VII VIII
1 080U002 BAHASA INDONESIA √ - √
077U003 PANCASILADAN √ √
2 KEWARGANEGARAAN
-
3 103D213 STATIKA STRUKTUR √ - √
4 085U003 KALKULUS I √ - √
5 086U003 FISIKA DASAR I √ - √
6 101D212 GAMBAR TEKNIK √ - √

Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 21 dari 28 halaman


7 102D212 PEMROGRAMAN KOMPUTER √ - √
8 079U002 WAWASAN IPTEKS √ - √
9 072U003 PEND.AGAMA √ - √
10 087U002 KIMIA TEKNIK √ - √
11 136D212 GAMBAR MESIN √ Gambar Teknik √
12 137D213 MATERIAL TEKNIK √ - √
13 138D212 KINEMATIKA √ Fisika Dasar I √
14 152AM3 KALKULUS II √ Kalkulus I √
15 081U002 BAHASA INGGRIS √ - √
16 150AF3 FISIKA DASAR II √ Fisika Dasar I √
17 204D212 METALURGI FISIK √ Material Teknik √
18 205D212 PROSES PRODUKSI I √ Material Teknik √
19 206D212 ELEMEN MESIN I √ Material Teknik √
20 207D212 DINAMIKA √ Kinematika √
21 208D212 MATEMATIKA TEKNIK I √ Kalkulus I, II √
22 209D212 TERMODINAMIKA I √ Fisika Dasar I,II √
23 210D212 MEKANIKA FLUIDA √ Fisika Dasar I, II √
24 211D212 TEKNIK MANUFAKTUR √ Proses Produksi √
25 212D212 MEK.KEKUATAN MATERIAL I √ Statika Struktur √
26 239D212 ELEMEN MESIN II √ Elemen Mesin I √
27 240D212 MATEMATIKA TEKNIK II √ Matematika Teknik I √
28 241D212 TERMODINAMIKA II √ Termodinamika I √
29 242D212 MEKANIKA FLUIDA II √ Mekanika Fluida I √
243D212 √ Kinematika, √
30 GETARAN MEKANIK Dinamika
244D212 √ Mek. Kekuatan √
31 MEK.KEKUATAN MATERIAL II Material I
32 245D212 PERPINDAHAN PANAS I √ Thermodinamika I √
33 246D212 PROSES PRODUKSI II √ Proses Produksi I √
34 247D211 PRAK.METALURGI FISIK √ Metalurgi Fisik √
35 248D211 PRAK.PROSES PRODUKSI I √ Proses Produksi I √
36 249D211 TUGAS ELEMEN MESIN I √ Elemen Mesin I √
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 22 dari 28 halaman
37 313D212 PERANCANGAN MESIN √ Elemen Mesin I,II √
38 314D212 PENGUKURAN TEKNIK √ Fisika Dasar I,II √
39 315D212 TTL DAN ELEKTRONIKA √ √
316D212 TEK. KONTROL DAN √ √
40 PENGATURAN
317D212 √ Matematika Teknik √
41 METODE NUMERIK I,II
42 318D212 MESIN PEMINDAH BAHAN √ - √
43 319D212 MEKATRONIKA √ - √
320D212 √ Perpindahan Panas √
44 PERPINDAHAN PANAS II I
45 321D211 PRAK. PROSES PRODUKSI II √ Proses Produksi II √
46 322D211 PRAK MEKANIKA FLUIDA √ Mekanika Fluida √
47 323D211 PRAK. MEKANIKA TERPAKAI √ Statika, MKM I,II √
48 324D211 TUGAS ELEMEN MESIN II √ Elemen Mesin II √
49 078U002 ILMU SOSIAL BUDAYA BAHARI √ - √
50 350D212 MESIN FLUIDA √ Mekanika Fluida √
351D212 √ Perpindahan Panas √
51 MESIN PENDINGIN I,II
352D212 √ Perpindahan Panas √
52 MOTOR BAKAR I,II
353D212 √ Perpindahan Panas √
53 TURBIN GAS I,II
354D212 √ Perpindahan Panas √
54 BAHAN BAKAR DAN PEMBAKARAN I,II
355D212 √ Perpindahan Panas √
55 ALAT PENUKAR KALOR I,II
56 356D212 KEWIRAUSAHAAN √ - √
57 362D212 METODE ELEMEN HINGGA √ Matematika Teknik √
363D212 √ Teknik Kontrol dan √
58 ROBOTIKA Pengaturan
59 364D212 ANALISA GETARAN MESIN √ Getaran Mesin √
60 365D212 TEKNIK OTOMOTIF √ Elemen Mesin I,II √
61 357D212 MESIN PERKAKAS √ Proses Produksi I,II √
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 23 dari 28 halaman
62 358D212 TEKNIK PEMOTONGAN LOGAM √ Teknik Manufaktur √
63 359D212 TEKNIK PENGECORAN LOGAM √ Teknik Manufaktur √
64 360D212 KOROSI DAN PROTEKSI LOGAM √ Material Teknik √
361D212 MEK. PERPATAHAN DAN √ Material Teknik. √
65 KEGAGALAN Metalurgi fisik
66 425D212 EKONOMI TEKNIK √ - √
67 426D212 KESEHATAN DAN KES. KERJA √ - √
427D212 √ Mesin fluida, √
68 pendingin, turbin
PERAWATAN MESIN gas, motor bakar
428D212 SISTEM PNEUMATIK DAN √ √
69 HIDROLIK
Mekanika Fluida I,II
70 429D212 SISTEM PENDINGINAN KRIOGENIK √ Mesin Pendingin √
430D212 √ Perpindahan Panas √
71 MESIN UAP I,II
473D212 PEMODELAN SIMULASI √ √
72 MANUFAKTUR
Teknik Manufaktur
73 434D212 METROLOGI INDUSTRI √ Proses Produksi I,II √
435D212 PEMILIHAN BAHAN DAN √ Material Teknik, √
74 PROSES Proses Produksi I,II
75 471D212 MANAJEMEN INDUSTRI √ Teknik Manufaktur √
76 431D211 PRAK. MOTOR BAKAR √ Motor Bakar √
77 432D211 PRAK. MESIN FLUIDA √ Mesin Fluida √
78 433D211 PRAK. MESIN PENDINGIN √ Mesin Pendingin √
79 474D211 PRAK. GETARAN MEKANIK √ Getaran Mekanik √
472D211 √ Tek. Pengecoran √
80 Logam
PRAK. PENGECORAN
81 467D214 KULIAH KERJA NYATA √ - √
82 466D212 KERJA PRAKTEK √ - √
83 468D214 TUGAS AKHIR √ - √
MATA KULIAH PILIHAN
1 501D212 ALIRAN DUA FASA √ Mekanika Fluida √ √
2 502D212 SISTEM PERPIPAAN √ Mekanika Fluida √ √
3 503D212 TERMOEKONOMI √ Termodinamika I,II √ √
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 24 dari 28 halaman
Ekonomi Teknik
4 504D212 ANALISA TEKNIK DAN BIAYA √ Ekonomi Teknik √ √
5 505D212 TURBIN AIR √ Mesin Fluida √ √
6 506D212 STATISTIK TEKNIK √ Matematika Teknik √ √
7 507D212 MESIN UAP LANJUT √ Mesin Uap √ √
8 508D21D POMPA DAN KOMPRESSOR √ Mesin Fluida √ √
9 509D212 ENERGI ANGIN √ Mekanika Fluida √ √
10 510D212 ENERGI KELAUTAN √ Mekanika Fluida √ √
11 511D212 ENERGI SURYA √ Perpindahan Panas √ √
12 512D212 TOPIK REKAYASA √ - √ √
13 543D212 KOKURIKULER √ - √ √
14 513D212 METALURGI SERBUK √ Material Teknik √ √
15 514D212 REKAYASA PERMUKAAN √ Metalurgi Fisik √ √
16 515D212 PENGUJIAN TEK MERUSAK √ Material Teknik √ √
17 516D212 MATERIAL KOMPOSIT √ Material Teknik √ √
18 517D212
TEKNIK PEMBENTUKAN √ Teknik Manufaktur √ √
PLASTIS
19 518D212 TEKNIK PENGELASAN √ Teknik Manufaktur √ √
20 519D212 TRIBOLOGI √ Material Teknik √ √
21 520D212 MATERIAL POLIMER √ Material Teknik √ √
22 521D212 KELELAHAN BAHAN √ Material Teknik √ √
23 522D212 CAD/CAM √ Gambar Mesin √ √
24 523D212 TEKNIK OTOMOTIF LANJUT √ Teknik Otomotif √ √
25 √ Teknik √ √
524D212 ALAT BERAT Otomotif/Mesin
Pemindah Bahan
26 525D212 TEKNIK KERETA √ Teknik Otomotif √ √
27 526D212
SISTEM DAN BASIC DATA √ Pemrograman √ √
CAD Komputer
28 527D212 GETARAN MEKANIK LANJUT √ Getaran Mekanik √ √
29 528D212 PERANCANGAN VESSEL √ Elemen Mesin √ √
30 529D212 TEKNIK SENSOR √ Teknik √ √
Pengaturan/Mekatro
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 25 dari 28 halaman
nika
31 530D212 √ Kinematika/Dinamik √ √
KELELAHAN DALAM DESAIN a
32 531D212 PLASTISITAS √ Mekanika Teknik I,II √ √
33 532D212
KINEMATIK DINAMIKA √ Kinematika √ √
ROBOT LENGAN
34 533D212
PENG. INTELLIGEN √ Teknik Manufaktur √ √
MANUFAKTUR
35 534D212 TEGANGAN EKSPERIMENTAL √ Statika Struktur √ √

Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 26 dari 28 halaman


Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 27 dari 28 halaman
Tabel-7 Matriks Hubungan Matakuliah Strategi Pembelajaran
Kode Nama Matakuliah STRATEGI PEMBELAJARAN
No
A B C D E F G H I J K L M
1 080U002 BAHASA INDONESIA
077U003 PANCASILADAN
2 KEWARGANEGARAAN
3 103D213 STATIKA STRUKTUR ʘ
4 085U003 KALKULUS I
5 086U003 FISIKA DASAR I
6 101D212 GAMBAR TEKNIK ʘ ʘ
7 102D212 PEMROGRAMAN ʘ ʘ
KOMPUTER
8 079U002 WAWASAN IPTEKS
9 072U003 PEND.AGAMA
10 087U002 KIMIA TEKNIK
11 136D212 GAMBAR MESIN ʘ ʘ
12 137D213 MATERIAL TEKNIK ʘ ʘ
13 138D212 KINEMATIKA ʘ
14 152AM3 KALKULUS II
15 081U002 BAHASA INGGRIS
16 150AF3 FISIKA DASAR II
17 204D212 METALURGI FISIK ʘ ʘ
18 205D212 PROSES PRODUKSI I ʘ ʘ
19 206D212 ELEMEN MESIN I ʘ
20 207D212 DINAMIKA ʘ
21 208D212 MATEMATIKA TEKNIK I ʘ
22 209D212 TERMODINAMIKA I ʘ
23 210D212 MEKANIKA FLUIDA ʘ
24 211D212 TEKNIK MANUFAKTUR ʘ ʘ
25 212D212 MEK.KEKUATAN MATERIAL ʘ
I
26 239D212 ELEMEN MESIN II ʘ
27 240D212 MATEMATIKA TEKNIK II ʘ
28 241D212 TERMODINAMIKA II ʘ
29 242D212 MEKANIKA FLUIDA II ʘ
30 243D212 GETARAN MEKANIK ʘ ʘ ʘ
31 244D212 MEK.KEKUATAN ʘ
MATERIAL II
32 245D212 PERPINDAHAN PANAS I ʘ ʘ
33 246D212 PROSES PRODUKSI II ʘ ʘ
34 247D211 PRAK.METALURGI FISIK ʘ ʘ
35 248D211 PRAK.PROSES ʘ ʘ
PRODUKSI I
36 249D211 TUGAS ELEMEN MESIN ʘ
I
37 313D212 PERANCANGAN MESIN ʘ
38 314D212 PENGUKURAN TEKNIK ʘ
39 315D212 TTL DAN ELEKTRONIKA ʘ
40 316D212 TEK. KONTROL DAN
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 28 dari 28
halaman
PENGATURAN ʘ
41 317D212 METODE NUMERIK ʘ
42 318D212 MESIN PEMINDAH ʘ ʘ
BAHAN
43 319D212 MEKATRONIKA ʘ ʘ
44 320D212 PERPINDAHAN PANAS II ʘ ʘ
45 321D211 PRAK. PROSES ʘ ʘ
PRODUKSI II
46 322D211 PRAK MEKANIKA ʘ ʘ
FLUIDA
47 323D211 PRAK. MEKANIKA ʘ ʘ
TERPAKAI
48 324D211 TUGAS ELEMEN MESIN ʘ
II
078U002 ILMU SOSIAL BUDAYA
49 BAHARI
50 350D212 MESIN FLUIDA ʘ
51 351D212 MESIN PENDINGIN ʘ
52 352D212 MOTOR BAKAR ʘ
53 353D212 TURBIN GAS ʘ
54 354D212 BAHAN BAKAR DAN ʘ
PEMBAKARAN
55 355D212 ALAT PENUKAR KALOR ʘ
56 356D212 KEWIRAUSAHAAN ʘ
57 362D212 METODE ELEMEN ʘ
HINGGA
58 363D212 ROBOTIKA
59 364D212 ANALISA GETARAN ʘ
MESIN
60 365D212 TEKNIK OTOMOTIF ʘ
61 357D212 MESIN PERKAKAS ʘ ʘ
62 358D212 TEKNIK PEMOTONGAN ʘ
LOGAM
63 359D212 TEKNIK PENGECORAN ʘ
LOGAM

64 360D212 KOROSI DAN PROTEKSI ʘ ʘ


LOGAM
65 361D212 MEK. PERPATAHAN DAN ʘ
KEGAGALAN
66 425D212 EKONOMI TEKNIK ʘ
67 426D212 KESEHATAN DAN KES. ʘ
KERJA
68 427D212 PERAWATAN MESIN ʘ
69 428D212 SISTEM PNEUMATIK ʘ
DAN HIDROLIK
70 429D212 SISTEM PENDINGINAN ʘ
KRIOGENIK
71 430D212 MESIN UAP ʘ
72 473D212 PEMODELAN SIMULASI ʘ
MANUFAKTUR
73 434D212 METROLOGI INDUSTRI ʘ
74 435D212 PEMILIHAN BAHAN DAN ʘ
PROSES
75 471D212 MANAJEMEN INDUSTRI ʘ
76 431D211 PRAK. MOTOR BAKAR ʘ ʘ
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 29 dari 28
halaman
77 432D211 PRAK. MESIN FLUIDA ʘ ʘ
78 433D211 PRAK. MESIN ʘ ʘ
PENDINGIN
79
PRAK. GETARAN ʘ ʘ
474D211 MEKANIK
80 472D211 PRAK. PENGECORAN ʘ ʘ
81 467D214 KULIAH KERJA NYATA ʘ ʘ
82 466D212 KERJA PRAKTEK ʘ ʘ
83 468D214 TUGAS AKHIR ʘ ʘ ʘ

1 501D212 ALIRAN DUA FASA ʘ


2 502D212 SISTEM PERPIPAAN ʘ
3 503D212 TERMOEKONOMI ʘ
4 504D212
ANALISA TEKNIK DAN ʘ
BIAYA
5 505D212 TURBIN AIR ʘ
6 506D212 STATISTIK TEKNIK ʘ
7 507D212 MESIN UAP LANJUT ʘ
8 508D21D
POMPA DAN ʘ
KOMPRESSOR
9 509D212 ENERGI ANGIN ʘ
10 510D212 ENERGI KELAUTAN ʘ
11 511D212 ENERGI SURYA ʘ
12 512D212 TOPIK REKAYASA
13 543D212 KOKURIKULER
14 513D212 METALURGI SERBUK ʘ
15 514D212
REKAYASA ʘ
PERMUKAAN
16 515D212
PENGUJIAN TEK ʘ
MERUSAK
17 516D212 MATERIAL KOMPOSIT ʘ
18 TEKNIK ʘ
517D212 PEMBENTUKAN
PLASTIS
19 518D212 TEKNIK PENGELASAN ʘ
20 519D212 TRIBOLOGI ʘ
21 520D212 MATERIAL POLIMER ʘ
22 521D212 KELELAHAN BAHAN ʘ
23 522D212 CAD/CAM ʘ
24 523D212
TEKNIK OTOMOTIF ʘ
LANJUT
25 524D212 ALAT BERAT ʘ
26 525D212 TEKNIK KERETA ʘ
27 SISTEM DAN BASIC ʘ
526D212 DATA
CAD
28 527D212
GETARAN MEKANIK ʘ
LANJUT
29 528D212
PERANCANGAN ʘ
VESSEL
30 529D212 TEKNIK SENSOR ʘ
Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 30 dari 28
halaman
31 530D212
KELELAHAN DALAM ʘ
DESAIN
32 531D212 PLASTISITAS ʘ
33 532D212
KINEMATIK DINAMIKA ʘ
ROBOT LENGAN
34 533D212
PENG. INTELLIGEN ʘ
MANUFAKTUR
35 534D212
TEGANGAN ʘ
EKSPERIMENTAL

A = Small Group Discussion (SGD)


B = Simulasi/Demonstrasi (S&D)
C = Discovery Learning (DL)
D = Self-Directed Learning (SDL)
E = Cooperative Learning (CL)
F = Collaborative Learning (CbL)
F = Experiental Learning (ExL)
G = Contextual Instruction (CI)
H = Project-Based Learning (PjBL)
I = ProblemBased Learning (PBL)
J = Case Study (CS)
K = Computer Aided Learning (CAL)
L = Laboratorium Based Learning (LBE)
M = Lainnya

E. GBRP Matakuliah
Garis-garis Besar Rancangan Pembelajaran (GBRP) setiap matakuliah dapat dibaca
pada dokumen terpisah lainnya dan dapat diperoleh pada kanotr Program Studi Teknik
Mesin FTUH.

F. Aturan Peralihan
Peralihan penerapan kurikulum baru akan mengacu pada peraturan akademik
UNHAS dan aturan lainnya yang akan ditetapkan kemudian.

G. Evaluasi
Kurikulum ini akan dievaluasi dengan memperhatikan kebutuhan dan perkembangan
terkini setiap 5 tahun.

LAMPIRAN.:
1. GBRP
2. Daftar nama dosen, bidang minat/keahlian, dan alamat rumah
3. SK Task Force penyusun kurikulum

Keputusan Rektor tentang format kurikulum halaman 31 dari 28


halaman

Anda mungkin juga menyukai