Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN ASAM URAT

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman:


492.AN/MED.E/RSI.DS/ - 1/2
X/2015
Ditetapkan
Direktur
STANDAR
Tanggal ditetapkan :
PROSEDUR
23-10-2015
OPERSIONAL
dr.H.M.Faiz, Sp.THT-KL
NPP. 01.129.04.05
PENGERTIAN Reaksi determkinasi dari asam urat menggunakan enzim uric acid
terbentuklah alantoin , CO2 dan H2O reaksi H2O2 yang
dipengaruhi oleh enzim peroksidase sebagai katalisator dengan
3,5 dichloro-2 asam hidroksi benzen sulfonat dan 4-
aminopenazone (PAP) akan memberikan warna merah ungu dari
quinonimin sebagai indukatornya
TUJUAN untukmengetahuikadarAsam uratdalamdarah
KEBIJAKAN Melaksanakan prosedur memandu permintaan pemeriksaan,
pengambilan dan identifikasi spesimen, pengiriman,
penyimpanan, dan pengawetan spesimen, penerimaan dan
tracking spesimen, kontrol mutu laboratorium, sesuai dengan
Surat Keputusan Direktur No 484. A / Dir. SK / RSI. DS / X /
2015 tentang Kebijakan Laboratorium.
PROSEDUR A. Alat :
- Mikropipet 10 μl, 500 μl
- Yellow tip dan blue tip
- Tabuung serologi
- Fotometer (Microlab-200)
B. Sampel :Serum

1
PEMERIKSAAN ASAM URAT

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman:


492.AN/MED.E/RSI.DS/ 2/2
X/2015
PROSEDUR C. Reagent :
- Monoreagen Uric acid
- Reagent standart Uric acid
D. Prosedur :
1. Disiapkan 3
tabungserologikemudiandikerjakansebagaiberikut:
Blanko CAL Test

sampel - - 10µl
STD - 10µl -
RGT 500µl 500µl 500µl

2. Dicampursampaihomogen, laludidiamkanselama
10 menitpadasuhu 37˚C
3. Dibacapadafotometer (microlab-200), dengan
λ= 546 nm
Harga normal:
L : 3,4 – 7,2 mg/dl
P : 2,4- 5,7 mg/dl

UNIT TERKAIT Instalasi Laboratorium

Anda mungkin juga menyukai