Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
SatuanPendidikan : MTs Negeri Terate
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : VIII/ Genap
MateriPokok : Teks Prosedur
AlokasiWaktu : 4 x 40 menit (2 x Tatap Muka)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur,disiplin,tanggung jawab,peduli (toleransi
dan gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah
dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


No KompetensiDasar Indikator Pencapaian Kompetensi
.
1. 1.3 Menghargai dan mensyukuri 1.3.1 Terbiasa menggunakan bahasa
keberadaan bahasa Indonesia sebagai Indonesia di kelas dan di luar kelas
anugerah Tuhan Yang Maha Esa dengan baik dan benar
untuk mempersatukan bangsa
Indonesia di tengah keberagaman
bahasa dan budaya
2. 2.4 Memiliki perilaku jujur, tanggung 2.4.1 Tidak menjiplak dalam menulis teks
jawab, dan santun dalam 2.4.2 Selalu tepat waktu dalam
mengungkapkan kembali tujuan dan menyelesaikan tugas
metode serta hasil kegiatan 2.4.3 Senantiasa menggunakan kata-kata
yang tidak menyinggung perasaan
orang lain
3 3.4 Mengidentifikasi 3.4.1 Mengidentifikasi kekurangan teks
kekurangan/kelebihan teks cerita cerita prosedur
moral/fabel, ulasan, diskusi, cerita
prosedur, dan cerita biografi
berdasarkan
kaidah-kaidah teks baik melalui lisan
mupun tulisan
No KompetensiDasar Indikator Pencapaian Kompetensi
.
4. 4.4 Meringkas teks cerita moral/fabel, 4.4.1 mengidentifikasi intisari teks cerita
ulasan, diskusi, cerita prosedur, dan prosedur
cerita biografi baik secara lisan
maupun tulisan 4.4.2 menyusun teks prosedur dalam bentuk
ringkasan

C TujuanPembelajaran
Pertemuan 1
1. Setelah membaca teks prosedur siswa dapat menemukan kekurangan teks prosedur
dengan jujur,percaya diri,dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar

Pertemuan 2

1. Setelah membaca teks prosedur siswa dapat mengidentifikasi intisari teks prosedur
dengan jujur,percaya diri,dan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
2. Setelah membaca teks prosedur siswa dapat menyusun intisari teks prosedur dalam
bentuk ringkasan dengan jujur,percaya diri dan menggunakan bahasa Indonesia yang
baik dan benar.

D MateriPembelajaran
Pertemuan 1
Kekurangan teks prosedur
Pertemuan 2
Identifikasi intisari teks prosedur
Menyusun ringkasan teks prosedur

E Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Scientific
2. Model : Discovery learning
F. Media Dan Sumber Belajar
1. Media Belajar
Teks Cerita Prosedur
2. Sumber Belajar
- Buku Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan Kelas VIII
- Buku Guru
- Pedoman EYD
- Kamus Besar Bahasa Indonesia
H Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama
a. Kegiatan Pendahuluan ( 10 menit)
1) Siswa merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan
kondisi dan pembelajaran sebelumnya
2) Siswa menerima informasi tentang keterkaitan pembelajaran sebelumnya
dengan pembelajaran yang akan dilaksanakan.
3) Siswa menerima informasi kompetensi, meteri, tujuan, manfaat, dan
langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan
b. KegiatanInti (60 menit)
Mengamati:
 Peserta didik membaca teks prosedur dengan cermat.
Menanya
 Peserta didik menanyakan kekurangan teks prosedur yang dibaca.
Mengekplorasi
 Peserta didik membaca contoh hasil identifikasi kekurangan teks
prosedur
 Peserta didik menemukan teks prosedur
 Peserta didik mendiskusikan kekurangan teks prosedur yang
ditemukan secara jujur
 Peserta didik merevisi kekurangan teks prosedur yang ditemukan
Mengasosiasi
 Peserta didik membandingkan hasil dikusi tentang kekurangan teks
antarteman/kelompok untuk memperkuat pemahaman
Mengomunikasikan :
 Peserta didik mempresentasikan kekurangan teks yang dibuat dengan
penuh rasa percaya diri dan bahasa lugas
 Peserta didik menanggapi presentasi teman/kelompok lain secara
santun
c. KegiatanPenutup
1) Dengan sikap tanggung jawab, peduli, responsif, dan santun siswa bersama guru
menyimpulkan pembelajaran
2) Bersama guru, siswa mengidentifikasi hambatan-hambatan yang dialami saat
memahami kekurangan teks cerita prosedur.
3) Dengan sikap peduli, responsif, dan santun siswa mendengarkan umpan balik
dan penguatan dari guru atas pernyataan mereka tentang hambatan dalam
memahami kekurangan teks cerita prosedur.
4) Dengan sikap tanggung jawab, peduli, responsif, dan santun siswa menyimak
informasi mengenai rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.
Pertemuan Kedua
a. Kegiatan Pendahuluan
1) Siswa merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan kondisi
dan pembelajaran sebelumnya
2) Siswa menerima informasi tentang keterkaitan pembelajaran sebelumnya dengan
pembelajaran yang akan dilaksanakan.
3) Siswa menerima informasi kompetensi, meteri, tujuan, manfaat, dan langkah
pembelajaran yang akan dilaksanakan
b. Kegiatan Inti
Mengamati
 Siswa membaca teks cerita prosedur
Menanya
 Peserta didik menanya tentang cara membuat ringkasan teks prosedur
Mengeksplorasi
 Peserta didik membaca kembali teks prosedur dengan cermat.
 Peserta didik mengidentifikasi intisari teks prosedur
 Peserta didik menyusun intisari teks dalam bentuk ringkasan
Mengasosiasi
 Peserta didik membandingkan hasil ringkasan dengan teman/kelompok untuk
memperkuat pemahaman dan keterampilan tentang teks prosedur
Mengkomunikasikan
 Peserta didik mempresentasikan ringkasan teks yang dibuat dengan penuh
rasa percaya diri dan bahasa lugas
 Peserta didik menanggapi presentasi teman/kelompok lain secara santun
c. Kegiatan Penutup
1) Dengan sikap tanggung jawab, peduli, responsif, dan santun siswa bersama guru
menyimpulkan pembelajaran
2) Bersama guru, siswa mengidentifikasi hambatan-hambatan yang dialami saat
meringkas teks cerita prosedur.
3) Dengan sikap peduli, responsif, dan santun siswa mendengarkan umpan balik
dan penguatan dari guru atas pernyataan mereka tentang hambatan dalam
meringkas teks cerita prosedur.
4) Dengan sikap tanggung jawab, peduli, responsif, dan santun siswa menyimak
informasi mengenai rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
C. Penilaian
1. Penilaian Sikap
a.Teknik : Pengamatan sikap
b.Bentuk : Lembar Pengamatan
c.Instrumen
Religius Tanggung
No Nama Jujur Santun
jawab
. Siswa 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1.
2.
3.
….
Rubrik penilaian sikap
Rubrik Skor
sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam 1
melakukan kegiatan
menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam melakukan 2
kegiatan tetapi masih sedikit dan belum ajeg/konsisten
menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam melakukan kegiatan 3
yang cukup sering dan mulai ajeg/konsisten
menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam melakukan 4
kegiatan secara terus-menerus dan ajeg/konsisten

2. Penilaian Pengetahuan
A.teknik ;Tes Tertulis
B.Bentuk ;Uraian
C.Instrumen

1.Baca dan cermatilah teks prosedur “Nasi Goreng: Cara Jitu agar Terasa
Enak”,lalu temukanlah kekurangan teks tersebut,terutama bagian struktur yang
belum lengkap! (halaman )

Pedoman penskoran

N Kriteria penilaian Skor


o

1. Tepat 3

2. kurang tepat 2

3. Tidak tepat 1

3. Penilaian Keterampilan
Tes Proyek

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia


Kelas/Semester : VIII/I
Materi Pokok : mengidentifikasi intisari teks prosedur
Kompetensi : 4.4 Meringkas teks cerita moral/fabel, ulasan, diskusi, cerita
Dasar prosedur, dan cerita biografi baik secara lisan maupun tulisan

Rumusan : Ringkaslah teks prosedur yang telah kamu baca dengan cara
Tugas mengurutkan setiap ide pokok ( intisari ) dari setiap bagian bagian
teks prosedur!

Teks : Pembibitan Mawar Dengan Teknik Stek


Pembibitan adalah proses untuk mendapatkan calon
individu baru dari sebuah tanaman yang ada.Dengan adanya
bibit ini,tanaman baru diperoleh dari regenerasi tanaman
yang ada.Ada banyak cara untuk melakukan pembibitan ini
dan semuanya bergantung pada jenis dan keadaan dari
tanaman tersebut……(halaman 99 – 100)

No. ASPEK SKOR (1 - 3)


1 PERSIAPAN :
a. Latar Belakang
b. Rumusan Masalah
2 PELAKSANAAN :
a. Keakuratan Data / Informasi
b. Kelengkapan Data
c. Analisis Data
d. Penarikan Kesimpulan
3 LAPORAN PROYEK :
a. Sistematika Laporan
b. Penggunaan Bahasa
c. Ejaan
d. Tampilan
TOTAL SKOR = 30

Pedoman penskoran
1 = tidak lengkap /tidak rinci/tidak sistematis/tidak akurat
2 = cukup lengkap/cukup rinci/cukup akurat
3 = lengkap/rinci/akurat

Nilai = Skor Perolehan x 100


Skor maksimal

Mengetahui Sumenep, Oktober 2016


Kepala MTs Negeri Terate Pendidik,

H.Hairuddin, S.Pd, MM.Pd Risah Febrianti, S.Pd


197007041997031001 198202092007102001

Anda mungkin juga menyukai