Anda di halaman 1dari 2

CONTOH MENU MPASI

MPASI
Tahap awal :
MAKANAN PENDAMPING ASI
Puree alpukat /puree kentang + ASI sesuka bayi

Bayi 6- 9 bulan
APA DAN BAGAIMANA PEMBERIAN MAKANAN
Pagi : puree kentang + brokoli kukus + tahu PADA BAYI 6-24 BULAN

Siang : pisang halus

Sore : bubur nasi semi kental + ayam cincang


tumis + parut wortel

Ditambah ASI sesuka bayi

Bayi 9-12 bulan

Pagi : bubur nasi ( agak kasar) + kuning telur +


buncis rebus Date of publication

Cemilan : pepaya

Siang : bubur beras merah + tumis ayam


cincang + labu kukus
PKT Daarut Tauhiid
Cemilan : jeruk manis
Jl. Gegerkalong Girang No. 67
Malam : ubi kukus + tahu+ wortel potong Bandung

Ditambah Asi kapanpun sesuka bayi


No.Hp : 0812-1438-9901
PUSAT KESEHATAN TERPADU
DAARUT TAUHID
BEKERJASAMA DENGAN
DT PEDULI

Sehat Lahir Batin


TANDA BAYI SIAP MPASI TIPS PEMBERIAN MPASI KOMPOSISI MAKANAN
Kebanyakan bayi siap diberi makanan 1. Perhatikan kebersihan makanan dan alat Berikan menu lengkap gizi seimbang yang terdiri
makan untuk MPASI bayi dari :
pendamping ASI pada usia 6 bulan dengan
2. Mulai sedikit demi sedikit dan bertahap ( 1. karbohidrat ( beras, ubi, kentang, dll)
tanda : jumlah, konsistensi, seberapa sering)
2. protein hewani (telur, ikan, daging, hati )
3. Variasikan sumber makanan
a. kepala sudah tegak dan mulai duduk dengan 3. protein nabati ( kacang-kacangan)
bantuan 4. sayuran dan buah ( wortel, labu, bayam, jeruk,
apel , dll)
b. mencoba meraih makanan dan membuka CARA PEMBERIAN 5. lemak tambahan (minyak , mentega, margarin,
mulut saat disodori makanan MPASI santan)

Tahap awal

MENGAPA MPASI
-1-2 x sehari, 2-3 sendok makan tiap kali makan

-makanan semi kental tapi tidak langsung


Pada bayi 6 bulan ke atas ASI tidak optimal tumpah ketika dimiringkan
memenuhi kebutuhan bayi sehingga dibutuhkan
6-8 bulan
zat gizi tambahan dari makanan selain ASI agar
tumbuh kembang bayi berjalan optimal. 2-3 kali sehari,3 sendok makan-125 ml tiap kali
makan, semi kental lalu bertahap jadi bubur
saring yang agak kasar
MPASI diberikan bersamaan dengan ASI sampai
usia 2 tahun. 9-12 bulan :

3-4 kali sehari, 125 ml-250 ml tiap makan,


makanan cincang halus

Lebih dari 12 bulan makan makanan keluarga


yang dihaluskan atau dicincang seperlunya

Sumber : WHO dan website IDAI

Anda mungkin juga menyukai