Anda di halaman 1dari 10

Rancangan Aktualisasi

Optimalisasi Deteksi Dini Ketergantungan NAPZA


Melalui Sistem Informasi Terintegrasi di Puskesmas
Sukarasa

Irma Susan Kurnia


NIP 19870210 201903 2 004
Mobilitas
akses dunia
luar tinggi
DATA BNN 2016 di Bandung
Bandung ±2,5 juta prevalensi ketergantungan
jiwa , NAPZA 1,49% (25.427 jiwa)
Optimalisasi
Koordinasi lintas
sektor dan lintas
program melalui
sistem informasi
Deteksi Dini yang ada
Ketergantungan sehingga dapat
NAPZA melakukan
penjaringan
deteksi dini
ketergantungan
NAPZA pada
kalangan yang
Puskesmas dianggap rentan
Inisiasi Sistem Informasi Terintegrasi
Sukarasa
program
NAPZA
TABEL USG
Analisis Isu di Puskesmas Sukarasa
No. Masalah Urgency Seriousness Growth Jumlah Skala
Prioritas
1. Rendahnya deteksi dini ketergantungan NAPZA 4 5 5 14 1
di puskesmas Sukarasa

2. Rendahnya cakupan distribusi kapsul vitamin a bagi 3 4 4 11 2


anak balita (12-59 bulan) di puskesmas Sukarasa

3. Rendahnya cakupan penanganan penyakit akibat 2 3 3 8 3


kerja (pak) dan penyakit akibat hubungan kerja
(ahk) di puskesmas Sukarasa

Angka 1 : Sangat gawat/serius/cepat Angka 4 : Kurang gawat/mendesak/cepat

Angka 2 : Gawat/serius /cepat Angka 5 : Tidak gawat/mendesak/cepat

Angka 3 : Cukup gawat/mendesak/cepat


Rancangan Aktualiasasi

Telaahan •Akuntabilitas –Nasionalisme


•-Etika Publik -Komitmen Mutu
staf •-Manajemen ASN Komunikasi dan •Akuntabilitas
koordinasi melalui •Etika Publik
sistem informasi •Whole of Government
terintergrasi • Manajemen ASN
Konsultasi •Akuntabilitas - Etika Publik
dengan •-Komitmen Mutu -Manajemen ASN
Ka UPT •-Pelayanan Publik Kegiatan deteksi •Akuntabilitas, -komitmen mutu
dini
•Nasionalisme, -Pelayanan Publik
ketergantungan
•Etika Publik,
Sosialisasi lintas
NAPZA
•Akuntabilitas, -Etika Publik,
program dan lintas •Komitmen Mutu -Antikorupsi
sektor melalui
sistem informasi • Pelayanan publik,
•Whole of Government
terintegrasi
Laporan •Akuntabilitas,
•komitmen mutu
Kegiatan •antikorupsi

Membuat • Akuntabilitas
konsep •

Komitmen mutu
Whole of Government,
SOP • Manajemen ASN
RANCANGAN KEGIATAN AKTUALISASI
No Kegiatan Tahapan Kegiatan Output
1 Membuat telaahan Staf mengenai kegiatan deteksi menyiapkan bahan telaahan staf , mengetik format telaahan Telaahan staf mengenai deteksi
dini ketergantungan NAPZA staf sesuai tata naskah dinas ,mencetak telaahan staf dini ketergantungan NAPZA

2 Konsultasi dengan kepala puskesmas mengenai Menyampaikan telahan staf, Menghadap Kepala Puskesmas, Persetujuan dan arahan dari
rencana kegiatan. Berkonsultasi dan berdiskusi ,Mendapatkan arahan dan kepala puskesmas mengenai
persetujuan, Menetapkan kegiatan yang akan dilaksanakan. rencana kegiatan

3 Melakukan sosialisasi pada lintas program dan Mempersiapkan bahan sosialisasi , Membuat undangan atau janji Terlaksananya kegiatan
lintas sektor dengan memanfaatkan sistem pertemuan, Mengadakan pertemuan sosialisasi atau rapat melalui sosialisasi
informasi di puskesmas Sukarasa media sosial

4 Membuat konsep SOP dan konsep alur deteksi dini membaca referensi, menyiapkan bahan, merancang konsep alur Konsep SOP dan alur mengenai
penyalahgunaan NAPZA SOP, Meninjau kembali isi konsep SOP,Mengusulkan konsep SOP deteksi dini penyalahgunaan
NAPZA
5 Melakukan komunikasi dan koordinasi antar lintas Melakukan pengecekan informasi dari pihak lintas sektor dan lintas Terlaksananya kegiatan, dokumen
program dan lintas sektor dengan memanfaatkan program, Memberikan umpan balik dan menindaklanjuti informasi bukti komunikasi koordinasi
sistem informasi terintegrasi

6 deteksi dini ketergantungan NAPZA sekaligus Melakukan anamnesa berdasarkan metode ASSIST, Menentukan Terlaksananya kegiatan,
konseling dengan metode ASSIST tingkat keparahan penyalahgunaan narkoba, Melakukan konseling Rekapitulasi data pasien yang
berdasarkan tingkat keparahan penyalahgunaan narkoba melakukan skrining
ketergantungan NAPZA

7 Laporan kegiatan Menulis laporan, Melakukan pelaporan pada pimpinan dan pihak Laporan Kegiatan
terkait
JADWAL KEGIATAN
Agustus September Oktober

21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
27
28
29
30
1
2
3
4
5
6
7
8
No Kegiatan

1 telaahan Staf

2 Konsultasi
dengan kepala
puskesmas
3 Melakukan
sosialisasi pada
lintas program
dan lintas sektor
4 Membuat konsep
SOP
5 Melakukan
komunikasi dan
koordinasi antar
lintas program
dan lintas sektor
6 deteksi dini
ketergantungan
NAPZA
7 Melakukan
pelaporan
kegiatan
Peran lintas sektor

Lembaga Peran
BNN - Memberikan bahan informasi terbaru terkait NAPZA,
kebijakan dll
- Penerima rujukan kasus ketergantungan sedang-
lanjut
Kelurahan - Mensosialisasikan kepada masyarakat terkait NAPZA
- Merekomendasikan warga yang perlu dideteksi dini
Kader - Mensosialisasikan kepada masyarakat terkait NAPZA
- Merekomendasikan warga yang perlu dideteksi dini
Peran lintas program
Program Peran
HIV Merekomendasikan pada pasien dengan HIV + untuk
deteksi dini ketergantungan obat
LJSS ( Layanan Merekomendasikan pengguna layanan yang datang
Jarum suntik steril) untuk deteksi dini ketergantungan obat

Kesehatan remaja Merekomendasikan remaja dengan risiko tinggi


ketergantungan obat untuk deteksi dini

BP umum Merekomendasikan remaja dengan risiko tinggi


ketergantungan obat untuk deteksi dini
Jalur koordinasi peran lintas sektor dan
lintas program
BNN

Kader Kelurahan

Program NAPZA
Puskesmas Program
Program
Kesehata
LJSS
n Remaja
Program BP umum
HIV

Anda mungkin juga menyukai