Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR

DINAS KESEHATAN KABUPATEN


PUSKESMAS KERTA MUKTI
Desa Kerta Mukti Kecamatan Mesuji Raya Kode Pos 30681
email : pkmkertamukti01@gmail.com

NOTULENSI RAPAT
PERENCANAAN TINGKAT PUSKESMAS
PUSKESMAS KERTA MUKTI

Hari / Tanggal : Kamis, 28 Desember 2017


Waktu : 10.00 WIB
Tempat : Ruang TU Puskesmas Kerta Mukti
Agenda : Perencanaan Tingkat Puskesmas
Pimpinan Rapat : Pimpinan Puskesmas Kerta Mukti
Peserta Rapat : 15 Orang
Notulis : Eka Neneng S, Am. Keb
Pembawa Acara : Erlis Imeldasari, Am. Keb
Susunan Acara :

Susunan Acara Rapat Perencanaan Tingkat Puskesmas


Kamis, 28 Desember 2018

No Jam Acara Pengarah


1 10.00-10.05 Pembukaan Pembawa Acara
2 10.05-10.20 Arahan Pimpinan mengenai - Pimpinan Puskesmas
mekanisme perencanaan RUK
4 10.20-11.00 Paparan Hasil SMD & MMD Iswadi, SKM
5 11.00-12.00 Paparan Pemegang Program
6 12.00-12.45 ISHOMA
7 12.45-13.30 Paparan Hasil Pelayanan Klinis Drg. M. Syarwahadi K
8 13.30-14.30 Penyusunan PKP 2017
9 14.30-15.30 Penyusunan Profil & RUK 2018
10 15.30-16.30 Penyusunan Penetapan Pemegang Pimpinan Puskesmas
Program & Jenis Layanan
11 16.15-16.20 Penutup Pembawa Acara
NOTULENSI HASIL DISKUSI & PEMBAHASAN

No PEMBICARA POKOK PEMBAHASAN URAIAN


1 Pimpinan Puskesmas  Mekanisme  Pemegang Program dan
Kerta Mukti Perencanaan seluruh staf memperhatikan
siklus manajemen
(H. Eddy Wimarhum, puskesmas dan Permenkes
SKM, M. Kes) No. 44 Tahun 2016.
2 PJ Promkes &  Hasil SMD & MMD
Kesling Setelah dilakukan MMD di
beberapa desa disampaikan
(Iswadi, SKM) kesimpulan dan program-
program yang menjadi
harapan masyarakat.
Program Kesling dalam
memenuhi jamban sehat
telah menjadi perhatian
pemangku kepentingan desa
dan akan segera
diselesaikan.

Program penyakit menular


menjadi harapan masyarakat
agar segera diselesaikan.
3 Siti Kustini, Am. Kep  Program TB Paru  Butuh kerjasama lintas
sektor dan lintas program
(P2 TB Paru) agar TB Paru dapat tercapai
cakupan pelayanannya.
 Butuh program Inovasi.
4 drg. M. Syarwahadi K  PJ UKP  Mengusulkan pembuatan
program Inovasi Kring TBC.
Kring TBC yaitu program
multifungsi yang bertujuan
untuk memaksimalkan
cakupan pelayanan TB Paru.
- Meningkatkan angka
penemuan kasus BTA Positif
dengan adanya call center
yang berfungsi sebagai
nomor tujuan pelaporan jika
warga / kader kesehatan di
desa menemukan gejala.
- Pelaporan dan akan
langsung ditindaklanjuti
sehingga petugas dapat
mendatangi suspek.
- Mencegah kasus drop out
dengan mendekatkan serta
memudahkan prosedur
pengawasan dan distribusi
OAT
- Meningkatkan pemantauan
 - Semua pihak dapat
berpartisipasi dalam program
ini, karena ada skema
komunikasi yang dipermudah
dan jelas.
5 Badingin Pasaribu, S.  Program P2P & Kes. Posbindu PTM ditambah
Kep Jiwa menjadi 6 desa di tahun
2018. Untuk program Kes.
(PJ P2P) Jiwa diadakan Kunjungan
Rumah.

6 Siti Rohimah, Am.  USILA  Posyandu Lansia ditambah


Keb
menjadi 12 desa.
(PJ Usila)
7 Kholid, S. Kep  Program Imunisasi  Program Imunisasi pada
(Imunisasi)
tahun depan akan
ditambahkan dengan
Kampanye MR

8 Siti Rohimah, SKM  USILA  Agar seluruh pemegang


(PJ UKM Esensial)
program dan pelaksana
mematuhi jadwal yang
sudah disepakati dan
melaksanakan sesuai
prosedur dan panduan
pelaksanaan program.

9 Drg. M. Syarwahadi  Penyusunan RUK Tahun  Supaya masing-masing


Kusuma 2018
program dapat
mengintegrasikan baik UKP
dan UKM. Termasuk lintas
program dalam mencapai
cakupan pelayanan

Kesimpulan :
Telah dilakukan rapat perencanaan tingkat puskesmas dengan menyelaraskan harapan
masyarakat. Sebagai hasil dari rapat tersebut adalah :
1. Disusunnya PKP Puskesmas Kerta Mukti Tahun 2017
2. Profil Puskesmas Kerta Mukti Tahun 2017
3. Disusunnya RUK Puskesmas Tahun 2018

Mengetahui Kerta Mukti, 28 Desember 2018


Pimpinan Puskesmas Kerta Mukti Notulis,

H. Eddy Wimarhum, SKM, M. Kes Eka Neneng S, Am. Keb


NIP. 197108151992031007 NIP. -
PEMERINTAH KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR
DINAS KESEHATAN KABUPATEN
PUSKESMAS KERTA MUKTI
Desa Kerta Mukti Kecamatan Mesuji Raya Kode Pos 30681
email : pkmkertamukti01@gmail.com

HASIL PELAKSANAAN SMD & MMD

Penyelarasan antara program dan harapan masyarakat dapat terlihat dalam hasil SMD
yang kemudian dibahas kedalam Musyawarah Masyarakat Desa dan dapat dilihat dalam tabel
hasil MMD berikut ini :
Tabel Hasil MMD Puskesmas Kerta Mukti
No Desa Hasil MMD (Tindak Lanjut SMD)
Bumi Makmur 1. Membuat kesekapakatan tentang pembuatan
1
jamban sehat menggunakan yang dimotori
Kepala Desa dengan menyumbang 1 kloset
setiap bulan sampai masyarakat memiliki
jamban sehat semua.
2. Membersihkan lingkungan sekitar rumah
masing-masing yang dipantau RT setempat
3. Memeriksakan ibu hamil dan bayi/balita
setiap bulan di Posyandu
Kerta Mukti 1. Mengadakan pemantauan ulang pada
2
keluarga yang belum memiliki jamban sehat
2. Memeriksakan ibu hamil dan bayi/balita
setiap bulan di Posyandu
Desa Gedung Rejo 1. Membersihkan lingkungan sekitar rumah
3
masing-masing yang dipantau oleh RT
Setempat.
2. Memeriksakan ibu hamil dan bayi/balita
setiap bulan di Posyandu
Desa Sedyo Mulyo 1. Membuat kesepakatan tentang masyarakat
4
yang belum memiliki jamban sehat akan
dipantau oleh RT masing-masing dan akan
diselesaikan dalam 2 bulan.

Desa Rotan Mulya 1. Membersihkan lingkungan sekitar rumah


5
masing-masing yang dipantau oleh RT
Setempat.
2. Mendorong masyarakat yang memiliki gejala
batuk lebih dari 2 minggu untuk segera
memeriksakan diri ke Puskeskmas
Desa Embacang Permai 1. Membuat kesekapakatan tentang pembuatan
6
jamban sehat sendiri-sendiri dan dipantau oleh
RT Setempat
2. Membersihkan lingkungan sekitar rumah
masing-masing yang dipantau RT setempat
3. Memeriksakan ibu hamil dan bayi/balita
setiap bulan di Posyandu
Desa Embacang 1. Membuat kesepakatan tentang masyarakat
7
yang belum memiliki jamban sehat akan
diadakan pemantauan dan membuat jamban
sendiri-sendiri dengan dipantau oleh RT
setempat
2. Memeriksakan bayi/balita dan ibu hamil
setiap bulan ke Posyandu
3. Membersihkan lingkungan sekitar rumah
Desa Balian 1. Membuat Kesepakatan sendiri tentang
8
masyarakat yang belum memiliki jamban dan
dipantau RT setempat
2. Mendorong masyarakat yang memiliki gejala
batuk lebih dari 2 minggu segera melapor pada
petugas kesehatan
3. Memeriksakan bayi/balita serta ibu hamil di
posyandu setiap bulannya.

Kerta Mukti, 28 Desember 2018


Pimpinan Puskesmas Kerta Mukti

H. Eddy Wimarhum, SKM, M. Kes


NIP. 197108151992031007

Anda mungkin juga menyukai