Anda di halaman 1dari 2

DOKTER JAGA RAWAT INAP

RSUD dr. DARSONO


KABUPATEN PACITAN
Jl. A. Yani No. 51 Pacitan No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp.(0357)881410/Fax.(0357)883818
E-mail : rsud@pacitankab.go.id 035/SPO/YANMED/2018 - 1/1
DITETAPKAN
DIREKTUR RSUD KAB PACITAN
STANDAR
Tanggal Terbit :
PROSEDUR
1 Desember 2018
OPERASIONAL
dr. IMAN DARMAWAN, M.Kes
Pembina Tk. I
NIP. 19711112 200212 1 007
Dokter jaga rawat inap adalah dokter umum RSUD dr. Darsono
PENGERTIAN
yang memberikan pelayanan pasien rawat inap di di luar jam
kerja
1. Tercapainya pelayanan di ruang rawat inap secara lebih
TUJUAN
optimal
2. Terlaksananya prosedur Code Blue secara optimal
1. Peraturan Direktur No. 2 Tahun 2015 tentang Peraturan
KEBIJAKAN
Internal Staf Medis RSUD dr. Darsono Kabupaten Pacitan
2. SK Direktur No.188/01.A/KEP/408.49/2014 tentang Kebijakan
Pelayanan Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Pacitan;
1. Dokter jaga rawat inap bertugas memberikan pelayanan
PROSEDUR
medis di ruang perawatan sesuai jadwal jaga
2. Dokter jaga rawat inap menerima konsulan dari ruang
rawat inap dan harus datang apabila diperlukan sesuai
dengan kondisi pasien
3. Dokter jaga rawat inap bersama dengan Tim Code Blue
melaksanakan resusitasi kepada pasien yang mengalami
kegawat daruratan dan mendokumentasikannya dalam
Rekam Medis Pasien
4. Dokter jaga rawat inap bertugas selama waktu shift pukul
14.00 – 21.00 dan 21.00 – 07.00
5. Pada hari Sabtu pagi, jadwal dokter jaga rawat inap
dilaksanakan oleh dokter jaga poliklinik atau dokter jaga
IGD sesuai jadwal
6. Pada hari Minggu/ Tanggal Merah (Shift Pagi), jadwal
dokter jaga rawat inap dilaksanakan dokter umum yang
mendapatkan jadwal visite sesuai jadwal
7. Pada saat pergantian jaga harus ada serah terima dengan
dokter jaga pengganti
8. Jadwal Dokter jaga rawat inap disusun oleh dokter jaga
koordinator untuk setiap bulan
9. Apabila seorang dokter jaga rawat inap berhalangan maka
dokter tersebut wajib mencari pengganti dengan
berkoordinasi dengan dokter jaga lainnya
10. Apabila tidak menemukan dokter jaga pengganti maka
dokter tersebut wajib melapor kepada koordinator dokter
jaga
1. Komite Medis;
UNIT TERKAIT
2. Bidang Pelayanan;
3. IRNA;

Anda mungkin juga menyukai