Anda di halaman 1dari 13

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN PENELITIAN

Dengan ini peneliti menyatakan bahwa dalam laporan penelitian ini tidak terdapat karya
yang pernah diajukan untuk penelitian lain atau untuk memperoleh gelar ahli madya atau
kesarjanaan pada perguruan tinggi lain, dan sepanjang pengetahuan peneliti juga tidak
terdapat karya orang lain atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang
lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar
pustaka.

Jakarta, Juli 2019

Tanda tangan

Nama Lengkap

.................................

2
HALAMAN PERSETUJUAN

Asuhan Keperawatan pada Ibu Post Partum Sectio Caesaria

dengan Proses Menyusui Tidak efektif

di RSUD Koja Jakarta Utara

KARYA TULIS ILMIAH

Disusun Oleh :

Wanda Diasti Ningrum

(16059)

Telah memenuhi Persyaratan dan Disetujui untuk Mengikuti Sidang

Karya Tulis Ilmiah Jenjang Diploma III Keperawatan

Akademi Keperawatan Harum Jakarta

Oleh :

Pembimbing : Ns. Nina Sunarti, M. Kep.

Tanggal : 13 Mei 2019

Tanda Tangan : ...........................................

3
HALAMAN PENGESAHAN

Asuhan Keperawatan pada Ibu Post Partum Sectio Caesaria

dengan Proses Menyusui Tidak efektif

di RSUD Koja Jakarta Utara

KARYA TULIS ILMIAH

Disusun Oleh :
Wanda Diasti Ningrum

(16059)

Telah Dipertahankan didepan Dewan Penguji Dan Diterima Sebagai Salah Satu
Syarat Untuk Mendapatkan Gelar Ahli Madya Keperawatan
Jenjang Diploma III Keperawatan
Akademi Keperawatan Harum

Pada tanggal Juli 2019

1. Penguji 1 : Ns. Nina Sunarti, M. Kep .........................

2. Penguji 2 : Ns. Yanti Diana Astuti, S. Kep .........................

Mengesahkan,

4
Direktur Akademi Keperawatan Harum Jakarta

Rusmawati Sitorus, Spd.,Skep.,MA


NIDN : 03.2401.6001
KATA PENGANTAR

Dengan mengatakan Puji dan Syukur Kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang telah
melimpahkan rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan makalah
ini dengan judul “Asuhan Keperawatan Pada ibu post partum sectio caesaria dengan
proses menyusui tidak efektif (putting ​inverted​)”

Proposal ilmiah penulis susun sebagai suatu metode praktis dalam tehnik pembuatan
laporan serta penilaian terhadap kemampuan mengaplikasikan teori keperawatan serta
kedalam suatu realita praktek lapangan dan untuk memenuhi persyaratan kelulusan dan
menyelesaikan pendidikan Diploma III Keperawatan Akademi Keperawatan Harum
Jakarta.

Dalam penulisan Karya Tulis Ilmiah ini penulis banyak mengalami hambatan dan
kesulitan akan tetapi berkat dukungan, bimbingan, bantuan, motivasi, dan saran dari
berbagai pihak sehingga makalah ilmiah ini dapat terselesaikan tepat pada waktunya.
Oleh karena itu pada kesempatan ini, penulis mengucapkan terimakasih yang
sebesar-besarnya kepada yang terhormat :

1. Bapak Dr. Ida Bagus Nyoman Banjar M.Kes, selaku direktur Rumah Sakit Umum
Daerah Koja Jakarta Utara.
2. Ibu Rusmawati Sitorus S.Pd, S.kep MA. Selaku direktur Akademi
KeperawatanHarum Jakarta.
3. Bapak Ns. Ragil Supriyono M.Kep Selaku Ketua Prodi Akademi
KeperawatanHarum Jakarta.

5
4. Ibu Ns. Wiwik Sofiah, M.Kep. Selaku Wali Kelas Angkatan XVIII Akademi
Keperawatan Harum Jakarta.
5. Ibu Ns. Nina Sunarti, M.Kep. Selaku Penguji I dan Selaku Dosen Akademi
Keperawatan Harum Jakarta.
6. Ibu Ns. Yanti Diana Astuti, S.Kep. Selaku penguji II Lahan dari Rumah Sakit
Umum Daerah Koja Provinsi DKI Jakarta.
7. Kepada semua dosen Program Studi DIII Keperawatan Akademi Keperawatan
Harum Jakarta yang telah memberikan bimbingan dan wawasannya dan serta ilmu
yang bermanfaat.
8. Orang Tua tercinta Ibunda Sri Diana Wati dan Ayahanda Suwandi dan semua
keluarga yang telah memberikan dorongan moril maupun materil dan semangat serta
doa kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini.
9. Teman seperjuanganku kelompok maternitas yaitu : Rima Sudrajat, Tamara Setyo
Oetomo, Safira Dwi Cahyani, dan Wanda Diastiningrum..
10. Teman-teman Mahasiswa/i angkatan XVIII yang selama 3 tahun ini saling
memberikan semangat dan dukungan.

Penulis menyadari Proposal Karya Tulis Ilmiah ini masih jauh dari kata sempurna, oleh
karena itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun untuk dapat
memperbaiki makalah ini.

Akhir kata penulis berharap semoga penyusunan makalah ini dapat bermanfaat bagi
pembaca umumnya dan bagi profesi keperawatan khususnya.

Jakarta , Juli 2019


Penulis

6
(Wanda Diasti Ningrum)

DAFTAR ISI

JUDUL i

LEMBAR PERSETUJUAN ii

LEMBAR PENGESAHAN iii

KATA PENGANTAR iv

DAFTAR ISI vi

DAFTAR TABEL 2.1

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang 1
B. Rumusan Masalah 3
C. Tujuan 3
D. Manfaat 4
E. Ruang Lingkup 5
F. Keaslian Penelitian 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

7
A. Konsep Masa Nifas 9
1. Definisi Masa Nifas 9
2. Tujuan Asuhan Masa Nifas 9
3. Periode Post Partum 10
4. Adaptasi Fisiologis 10
a. Sistem Reproduksi 10
b. Sistem Kardiovaskuler 16
c. Sistem Perkemihan 16
d. Sistem Endokrin 17
e. Sistem Gastrointestinal 17
f. Sistem Integumen 17
g. Sistem Muskuloskeletal 18
h. Sistem Neurologi 18
i. Tanda-Tanda Vital 19s
5. Adaptasi Psikologis 20
a. Proses adaptasi menjadi orang tua 20
b. Peran orang tua sesudah melahirkan 20
c. Tugas dan tanggung jawab orang tua 20
d. Penyesuaian Ibu 21
e. Penyesuaian ayah 23
f. Bounding Attachment 23
g. Adaptasi ​Sibling​ (memperkenalkan bayi pada kakak) 23
6. Penatalaksanaan Medis 23
a. Tes Diagnostik 23
b. Terapi 23
7. Penatalaksanaan Keperawatan 24
B. Konsep Dasar Sectio Caesaria 24
1. Pengertian 24

8
2. Etiologi 24
3. Klasifikasi 26
4. Patofisiologi 28
5. Manisfestasi Klinis 29
6. Pemeriksaan Penunjang 30
7. Penatalaksanaan Medis 30
8. Komplikasi 31
9. Konsep Asuhan Keperawatan Sectio Caesaria 32
a. Pengkajian 32
b. Diagnosa Keperawatan 35
c. Rencana Keperawatan 36
d. Implenetasi Keperawatan 39
e. Evaluasi 40
C. Konsep Laktasi 41
1. Pengertian Laktasi 41
2. Anatomi dan Fisiologi Payudara 41
3. Fisiologi Laktasi 44
4. Masalah dalam Laktasi 45
a. Masa Antenatal 45
b. Pasca Persalinan Dini 48
c. Pada Keadaan Khusus 49
D. Konsep Perawatan Payudara 50
1. Pengertian Perawatan Payudara 50
2. Tujuan Perawatan Payudara 50
3. Prinsip Perawatan Payudara 51
4. Teknik dan Cara Perawatan Putting Payudara 51
5. Penatalaksanaan Perawatan Payudara 52
BAB III METODE PENELITIAN 43

9
A. Desain Penelitian 43
B. Batasan Istilah 43
C. Partisipan 44
D. Lokasi dan waktu 44
E. Pengumpulan data 44
F. Uji keabsahan data 44
G. Analisa data 44
H. Etika penelitian 45

BAB IV HASIL PENELITIAN

A. Hasil
1. Gambaran lokasi dan pengambilan data
2. Pengkajian
3. Pemeriksaan fisik
4. Penatalaksanaan medis
5. Pemeriksaan diagnostik
6. Analisa data
7. Diagnosa keperawatan
8. Perencanaan
9. Pelaksanaan
10. Evaluasi

BAB V PEMBAHASAN

A. Pengkajian

10
B. Diagnosa keperawatan
C. Perencanaan keperawatan
D. Pelaksanaan keperawatan
E. Evaluasi keperawatan

BAB VI PENUTUP

A. Kesimpulan
B. Saran
DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 11

11
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 41

Gambar 2.2 42

12
LAMPIRAN

Lampiran 1: Lembar pernyataan peneliti

Lampiran 2: Lembar informed consent

Lampiran 3: Lembar observasi

Lampiran 4: Lembar wawancara

Lampiran 5: Lembar Pemeriksaan fisik

Lampiran 6: Lembar satuan acara penyuluhan dan standar operasional

Lampiran 7: Lembar Penatalaksanaan

Lampiran 8: Lembar Evaluasi

13
Lampiran 9: Lembar Dokumentasi

14

Anda mungkin juga menyukai