Anda di halaman 1dari 3

KEPUTUSAN DIREKTUR

KLINIK PRATAMA RAWAT JALAN MUHAMMADIYAH KEDUNGADEM 2

NOMOR :010/KEP/IV.6.AU/D/2017

TENTANG

PEMBERLAKUAN STANDART OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) KLINIK PRATAMA


RAWAT JALAN MUHAMMADIYAH KEDUNGADEM 2

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

DIREKTUR KLINIK PRATAMA RAWAT JALAN MUHAMMADIYAH KEDUNGADEM 2,

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan Klinik Pratama


Rawat Jalan Muhammadiyah Kedungadem 2 yang tepat maka perlu
menerapkan prosedur kerja yang standar.
b. Bahwa Standar Operasional Prosedur merupakan pedoman atau acuan
dalammelakukan suatu prosedur pekerjaan standar dengan tugas
pokok dan fungsi masing-masing unit.
c. Bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf b, perlu menetapkan
Keputusan Direktur Klinik Pratama Rawat Jalan Muhammadiyah
Kedungadem 2;

Mengingat : 1. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Muhammadiyah;


2. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik
(Lembaran Negara Tahun 2009 Nomor 112 dan Tambahan
Lembaran Negara Nomor 5038);
3. Peraturan Menteri Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor
35 Tahun 2012 tentang Pedoman Penyusunan Standar Operasional
Prosedur Administrasi Pemerintah;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 9 tahun 2014 tentang Klinik;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 tahun 2015 tentang
Akreditasi FKTP;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR KLINIK PRATAMA RAWAT JALAN


MUHAMMADIYAH KEDUNGADEM 2 NOMOR :
010/KEP/IV.6.AU/D/2017 TENTANG PEMBERLAKUAN
STANDART OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) KLINIK
PRATAMA RAWAT JALAN MUHAMMADIYAH KEDUNGADEM 2

.
Kesatu : Menetapkan Pedoman Penyusunan Standar Operasional Prosedur yang
tertera pada Pedoman Administrasi Klinik Pratama Rawat Jalan
Muhammadiyah Kedungadem 2.
Kedua : Standar Operasional Prosedur dibuat oleh masing-masing unit sesuai
dengan tugas dan fungsinya.
Ketiga : Keputusan ini berlaku terhitung mulai tanggal ditetapkannya surat
keputusan ini.

Keempat : Apabila dikemudian hari terdapat perubahan dan kekeliruan dalam


keputusan ini akan direvisi sebagaiman mestinya.

Ditetapkan di : Kedungadem
Pada Tanggal :
DIREKTUR KLINIK PRATAMA
RAWAT JALAN MUHAMMADIYAH
KEDUNGADEM 2

dr.H.Haryono,
NBM. 970634
LAMPIRAN KEPUTUSAN DIREKTUR KLINIK PRATAMA
RAWAT JALAN MUHAMMADIYAH KEDUNGADEM 2
NOMOR : 010/KEP/IV.6.AU/D/2017 TENTANG
PEMBERLAKUAN STANDART OPERASIONAL
PROSEDUR (SOP) KLINIK PRATAMA RAWAT JALAN
MUHAMMADIYAH KEDUNGADEM 2

Anda mungkin juga menyukai