Anda di halaman 1dari 7

Lembar Kerja Bimtek Penyegaran Instruktur Kurikulum 2013 2017

LEMBAR KERJA 2

ANALISIS PERANCANGAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Lembar Kerja 2 ini merupakantindak lanjut dariLK 1.1 sampai dengan LK 1.4. Setiap
pendidik pada satuan pendidikan berkewajiban menyusun RPP secara lengkap dan
sistematis agar pembelajaran berlangsung secara interaktif, inspiratif, menyenangkan,
menantang, efisien, memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif, serta
memberikan ruang yang cukup bagi prakarsa, kreativitas, dan kemandirian sesuai
dengan bakat, minat, dan perkembangan fisik serta psikologis peserta didik. Tujuan
LK 2 inimembantu Anda untukmengembangkan“RPP Model”yang
bahanbakunyatelahAndahasilkanpadakegiatansebelumnya. RPP yang
dikembangkaninibukan model RPP sepertibiasanya, namun RPP yang
dapatdimodelkandalammerencanakanpembelajaranHOTS, memperkuatbudayaliterasi,
4C(*), danmenumbuhkankarakterpesertadidikdalampembelajaran. Untukitu, di sebut“RPP
Model”.Produk dari LK ini adalah hasil telaah RPP yang telah Anda bawa, dan “RPP Model”.
(*)Collaborative, Creative, Critical Thinking, Communicativ, artinya: kemampuanuntukberkolaborasi,
berkreasi, berpikirkritis, danberkomunikasi.

1. SetelahAndamengikutikegiataninidantelahmenghasilkanprodukmulaidariLK 1.1
sampaidengan LK 1.4, selanjutnyarefleksikanbagaimanaRPP yang
telahAndamilikidibandingkandengan“RPP Model”yang dibangundalamkegiatanini?.
2. Agar lebihcermathasilrefleksinya, cobaAndatelaah RPP yang
Andamilikitersebutdenganmenggunakanlembartelaah RPP yang tersediadalam LK 2 ini.
Berapakira-kiranilai RPP Andasetelahditelaahmenggunakanlembartelaahtersebut?
Mencapaipredikat C, B, ataukah A?Janganlupa,
dalamkegiataniniAndadidoronguntukmampumengembangkan “RPP Model”, maka target
Andaadalahpredikat “A”. Untukitu,
silahkanAndaberusahalebihkeraslagiuntukmengembangkan RPP yang
mengarahkepadaterpenuhinyakomponenatauindikatorsebagaimanatercantumpadalembar
telaah RPP tersebut.
3. Jikamengalamikesulitan,
mintalahkepadapendampingkelompokataufasilitatorkelasuntukmelihatcontoh“RPP
Model” sesuaidenganmatapelajaran yang Andaampu.
SetelahitusecaramandirikembangkanRPP terbaikyang
nantiakanAndapraktikkanpadakegiatanberikutnya.
4. Susunlah RPP dengan mengikutialur seperti Gambar 1 berikut.

1
Lembar Kerja Bimtek Penyegaran Instruktur Kurikulum 2013 2017

Kembangkan
materi
Kutib pasangan Kembangkan pembelajaran
Tuliskan Kutib rumusan KD dari IPK Tuliskan yang diperkaya
identitas KI dari Permendikbud berdasarkan tujuan dengan mulok,
RPP Permendikbud No. 24 tahun pasangan KD, pembelajaran materi kekinian
dengan No 21Tahun 2016 sesuai kembangkan berdasarkan dari berbagai
lengkap 2016 dnegan Mapel dari LOTS KD sumber sebagai
yang diampu menuju HOTS salah satu upaya
memperkuat
literasi

Pilih dan tentukan


Pilih dan model dan/atau
Lampirkan tentukan media metode
Rancangkan pembelajaran
pendukung Rancangkan pembelajaran,
langkah kegiatan dengan
RPP, misalnya penilaian hasil sumber belajar
pembelajaran menggunakan
uaraian materi belajar sesuai yang mendukung
yang mendorong pendekatan
pembelajaran, dengan proses belajar saintifik atau
HOTS, budaya
penilaian: soal pembelajaran HOTS dan pendekatan lain
literasi, 4C, dan
HOTS pedoman HOTS mengintegrasi yang relevan dan
karakter
penskoran, dll berpotensi
kan TIK mengembangkan
HOTS

Gambar 1 AlurPengembangan “RPP Model”

KeteranganGambar 1:
a. AlurGambar 1 sekaligusdapatdigunakansebagai format RPP
sebagaiacuandalammengembangkan“RPP Model”.Akan tetapi,
apabilaakanmengembangkan format lain dipersilahkan, yang pentingesensidari“RPP
Model”iniadalahmengembangkanpembelajaran HOTS, penguatanbudayaliterasi, 4C,
danpenumbuhankarakter.
b. Identitassekolahsudahjelas.
c. KI dikutipdari Permendikbud No21 Tahun 2016 dan KD dikutipdari Permendikbud No
24 Tahun 2016,
d. Rumusan KI mengutibpersisdariPermendikbud No. 24 Tahun2016sebagaiberikut.
1) Mata Pelajaran PABP danPPKn, dituliskansebagaiberikut.

KI 1 : Menghayatidanmengamalkanajaran agama yang dianutnya


KI 2 : Menghayatidanmengamalkanperilakujujur, disiplin, santun, peduli (gotongroyong,
kerjasama, toleran, damai), bertanggungjawab, responsif, dan pro-
aktifdalamberinteraksisecaraefektifsesuaidenganperkembangananak di
lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakatdanlingkunganalamsekitar, bangsa,
negara, kawasan regional, dankawasaninternasional.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisisdanmengevaluasipengetahuanfaktual,
konseptual, prosedural, danmetakognitifpadatingkatteknis, spesifik, detil,
dankompleksberdasarkan rasa ingintahunyatentangilmupengetahuan, teknologi,
seni, budaya, danhumanioradenganwawasankemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, danperadabanterkaitpenyebabfenomenadankejadian,
sertamenerapkanpengetahuanpadabidangkajian yang
spesifiksesuaidenganbakatdanminatnyauntukmemecahkanmasalah
KI 4 : Menunjukkanketerampilanmenalar, mengolah, danmenyajisecaraefektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif,

2
Lembar Kerja Bimtek Penyegaran Instruktur Kurikulum 2013 2017

dansolutifdalamranahkonkretdanabstrakterkaitdenganpengembangandari yang
dipelajarinya di sekolah,
sertamampumenggunakanmetodasesuaidengankaidahkeilmuan.
2) Mata Pelajaranselain PABP danPPKn, dituliskansebagaiberikut.
Rumusan Kompetensi Sikap Spiritual adalah “Menghayati dan mengamalkan ajaran agama
yang dianutnya”. Adapun rumusan Kompetensi Sikap Sosial adalah “Menghayati dan
mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran,
damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif
sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan
lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.
KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisisdanmengevaluasipengetahuanfaktual,
konseptual, prosedural, danmetakognitifpadatingkatteknis, spesifik, detil,
dankompleksberdasarkan rasa ingintahunyatentangilmupengetahuan, teknologi,
seni, budaya, danhumanioradenganwawasankemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, danperadabanterkaitpenyebabfenomenadankejadian,
sertamenerapkanpengetahuanpadabidangkajian yang
spesifiksesuaidenganbakatdanminatnyauntukmemecahkanmasalah
KI 4 : Menunjukkanketerampilanmenalar, mengolah, danmenyajisecaraefektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif,
dansolutifdalamranahkonkretdanabstrakterkaitdenganpengembangandari yang
dipelajarinya di sekolah,
sertamampumenggunakanmetodasesuaidengankaidahkeilmuan.
e. Pasangan KD yang akan dilaksanakan pembelajarannya telahditentukanpada LK 1. 1
sampai dengan LK 1.4.
f. IPK yang sudah dirumuskan diambildarihasilkerjaLK 1.1.
g. TujuanPembelajaranberdasarkan KD, dengan menggunakan kata kerja operasional yang
dapat diamati dan diukur, yang mencakup sikap, pengetahuan, dan keterampilan.
h. Materi pembelajaranyang dikembangkan diambildariLK 1.1 dan LK 1.2.
i. Model dan/ataumetodepembelajarandiambildarihasilkerja LK 1.3.
j. Media, alat/bahan, dan sumber belajar sesuai dengan proses
pembelajaranHOTSdanmemperkuatliterasitermasuk TIK.
k. Langkah-langkah kegiatan pembelajarandiambilkandarihasilkerjaLK 1.3,
bagianinimengimplementasi: HOTS, literasi, 4C, dankarakter.
l. Penilaian hasilbelajardiambildarihasil kerja LK 1.4.
m. Lampiran berupa hal-hal yang dibutuhkan untuk mendukungpembelajaran HOTS,
misalnyamateripembelajaran, instumenpenilaianberupasoal HOTS, pedoman
penskoran, dan sebagainya.
5. Setelahmemahamialurpengembangan RPP di atas, kerjakankegiataninisecaraindividu, dan
pastikan RPP yang Anda kembangkan tersebutdapat dipraktikkanpada kegiatan
berikutnya. DalamhaliniAndaakanmempraktikkan(real teaching) agar
dapatdiamatisecarautuhpembelajaranHOTS yang Andarencanakanpada RPP
sertaimplementasibudayaliterasi, 4C,
danpenumbuhankarakterdalampembelajaran.Hasilpengembangan RPP
inidiserahkankepadaFasilitatorkelasdalambentuksoft copysebagaitagihanindividu.
6. Kembangkan RPP berdasarkanpembagian KD padakelompokmatapelajaranyang
Andaampudansesuaikandenganalokasiwaktupada KD tersebut (misalnyaalokasiwaktu 9 JP
untuk 3 kali pertemuan, makakembangkan RPP untuk 3 kali pertemuan (1 RPP
memuatpertemuankesatu, pertemuankedua, danpertemuanketiga)).
7. Refleksikan pengalaman belajar Anda pada LK 2 ini.

3
Lembar Kerja Bimtek Penyegaran Instruktur Kurikulum 2013 2017

INSTRUMEN TELAAH RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Guru : Ihsan, M.Pd

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris

Kelas :X

Nama sekolah : SMA Negeri 1 Sumbawa Besar

HasilTelaah Catatan
Tidakada/ti Kurangleng Lengkap/
NO Komponen/Aspek
daksesuai kap/kurang sesuai (2)
(0) sesuai (1)
A Identitas RPP
1 Terdapat: nama satuan pendidikan, √
kelas/semester, mata pelajaran, materi
pokok/tema, alokasi waktu
B KomponenUtama RPP
2 Minimal memuat 8 √
komponenutamadanlampiranpendukung
RPP: (a) KI; (b) KD dan IPK; (c)
TujuanPembelajaran; (d)
MateriPembelajaran; (e)
MetodePembelajaran; (f) Media
PembelajarandanSumberBelajar; (g)
Langkah-langkahPembelajaran; (h)
PenilaianHasilBelajar; (i)
Lampiranpendukung RPP
(materipembelajaran, instrumenpenilaian,
dll)
C KelengkapanKomponen RPP
C1 Rumusan KI, KD, dan IPK
3 Mencakup KI 1, KI 2, KI 3, dan KI √
4sesuaidenganrumusanpadaPermendikbu
d No 21Tahun 2016
4 Kompetensi Dasar(KD) mencakup sikap, √
pengetahuan, dan keterampilan (khusus
PPKn dan PABP)sedangkanmatapelajaran
lain mencakup
pengetahuandanketerampilanyang
dikutibdariPermendikbud No. 24 Tahun
2016
5 Menjabarkan IPK berdasarkan KD dari KI 3, √
KD dari KI 4, KD dari KI1 dan KD dari KI 2
(khusus PPKn dan
PABP)sedangkanmatapelajaran lain KD
dari KI 3danKD dari KI 4.
6 IPK disusun menggunakan kata kerja √
operasional yang dapat diukur/dilakukan
penilaian sesuai dengan karakteristik mata

4
Lembar Kerja Bimtek Penyegaran Instruktur Kurikulum 2013 2017

HasilTelaah Catatan
Tidakada/ti Kurangleng Lengkap/
NO Komponen/Aspek
daksesuai kap/kurang sesuai (2)
(0) sesuai (1)
pelajaran.
7 IPK dari KD pengetahuan menggambarkan √
dimensi proses kognitif dan dimensi
pengetahuan meliputifaktual, konseptual,
prosedura, dan/atau metakognitif
8 IPK dari KD keterampilan memuat √
keterampilan abstrak dan/atau
ketrampilan konkret
C2 RumusanTujuan Pembelajaran
9 Mencerminkan pencapaian kompetensi √
sikap, pengetahuan, dan keterampilan
10 Memberikan gambaran proses √
pembelajaran
11 Memberikan gambaran pencapaian hasil √
pembelajaran
12 Dituangkan dalam bentuk deskripsi, √
memuat kompetensi yang hendak dicapai
olehpeserta didik
C3 Materi Pembelajaran
13 Ditulis dalam bentuk butir-butir √
sesuaisesuiadengancakupanmateri yang
termuatpada IPK atau KD pengetahuan
14 Memuat materi yang bersifatfaktual, √
konseptual, dan/atauprosedural
15 Cakupanmateri sesuai dengan alokasi √
waktu yang ditetapkan
16 Mengakomodasimuatanlokaldapatberupak √
eunggulanlokal, kearifanlokal, kekiniandll
yang sesuaidengancakupanmateripada KD
pengetahuan
C4 MetodePembelajaran
17 Menggunakanpendekatanilmiahdan/ataup √
endekatanlain yang
relevandengankarakteristikmasing-
masingmatapelajaran.
18 Menerapkanpembelajaranaktif yang √
bermuarapadapengembangan HOTS
19 Menggambarkan sintaks/tahapan yang √
jelas (apabilamenggunakan model
pembelajarantertentu).
20 Sesuai dengan tujuan pembelajaran √
21 Menggambarkan proses pencapaian √
kompetensi
C5 Media PembelajarandanSumberBelajar
22 Mendukungpencapaian kompetensi dan √
pembelajaran
aktifdenganpendekatanilmiah
23 Sesuai dengan karakterisitik peserta didik √
24 Sumber belajar yang digunakan mencakup √
antara lain bahan cetak, elektronik, alam
dan sumber belajar lainnya
25 Memanfaatan teknologi pembelajaran √
sesuai dengan konsep dan prinsip tekno-

5
Lembar Kerja Bimtek Penyegaran Instruktur Kurikulum 2013 2017

HasilTelaah Catatan
Tidakada/ti Kurangleng Lengkap/
NO Komponen/Aspek
daksesuai kap/kurang sesuai (2)
(0) sesuai (1)
pedagogis/Techno-Pedagogical Content
Knowledge (TPACK)
C6 Langkah kegiatan pembelajaran
26 Memuat kegiatan pendahuluan, kegiatan √
inti, dan kegiatan penutup
27 Kegiatan pendahuluan memuat : √
pengkondisian peserta didik, kegiatan
religius, apersepsi, penyampaian tujuan
pembelajaran, kegiatan dan penilaian yang
akan dilakukan
28 Kegiatan Inti √
 Bentuk kegiatan pembelajarannya
berupa pembelajaran aktif (active
learning) dengan menggunakan
berbagai model dan/atau metode
pembelajaran dengan pendekatan ilmiah
maupun pendekatan lain yang relevan.
 Sesuai dengan model dan/atau metode
pembelajaran yang digunakan
 Menggambarkan tahapan kegiatan yang
runut dan sistematik (dari LOTS menuju
HOTS)
 Menggambarkan kemampuan literasi.
 Menggambarkan proses pembelajaran
yang menimbulkan interaksi multi-arah,
antar peserta didik, interaksi peserta
didik dengan guru, dan interaksi dengan
bahan/alat/lingkungan belajar
 Menggambarkan proses pembelajaran
yang menyenangkan, menantang dan
memotivasi peserta didik
 Menggambarkan gradasi pencapaian
kompetensi dalam pembelajaran
 Mengembangkan karakter
 Kegiatan pembelajarannya mendidik
dan dialogis yang bermuara pada
berkembangnya karakter dan Higher
Order Thinking Skills (HOTs) atau
Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi
(KeBiTT) peserta didik.
 Mengintegrasikan keterampilan hidup
abad 21 atau dikenal dengan 4C (critical
thinking, creativity, collaboration,
communication) atau berpikir kritis,
berkreasi, berkolaborasi/bekerjasama,
berkomunikasi dalam kegiatan
pembelajaran.
29 Kegiatan penutup memuat:
 Rangkuman, kesimpulan, refleksi,
penilaian dan tindak lanjut penilaian
 Penyampaian pencapaian KD dari KI 3
dan KD dari KI 4 ,dan pencapaian
tujuan pembelajaran

6
Lembar Kerja Bimtek Penyegaran Instruktur Kurikulum 2013 2017

HasilTelaah Catatan
Tidakada/ti Kurangleng Lengkap/
NO Komponen/Aspek
daksesuai kap/kurang sesuai (2)
(0) sesuai (1)
C7 PenilaianHasilBelajar
30 Memuat rancangan penilaian √
31 Memuat jenis/tehnik penilaian, bentuk √
penilaian, instrumen dan pedoman
penskoran
32 Mencakup penilaian pengetahuan, √
keterampilan,
dansikapkhususpadamatapelajaran PPKN
dan PABP
33 Sesuai dengan kompetensi (IPK dan/atau √
KD)
34 Sesuai dengan kegiatan yang dilakukan √
dalam pembelajaran
35 Sesuai materi pembelajaran √
36 Memuat soal HOTSdansoal- √
soalketerampilankhususmatapelajaran
(misalnya Agama, SeniBudaya, Bahasa, dll)
JUMLAH 67 93

Keterangan:
1. Nilai = JumlahSkorx 100
72
2. Predikat A

Nilai Predikat Keterangan


N < 70 C Perlu pembinaan
71≤N≤80 B Dapat digunakan untuk contoh bagi guru
lain dengan perbaikan pada bagian-bagian
tertentu
N>80 A Dapat digunakan untuk contohbagi guru lain

………………,………………………..
Penelaah,

ILYAS, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai