Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)

PAUD NEGERI PEMBINA III BENGKONG

Semester Satu TP. 2016/2017

Kelompok : A Usia : 4 – 5 thn Tema : DIRIKU

Tema Sub Tema Kompetensi Dasar Muatan /Materi Pembelajaran Rencana Kegiatan Alokasi Waktu

Diri Identitas NAM 2 Minggu


Sendiri - Nama 1.1 Mempercayai adanya - Mengenal ciptaan Tuhan - Menyebutkan ciptaan-ciptaan
- Usia Tuhan melalui ciptaanya Tuhan
-Jenis kelamin - Menyayikan lagu keagamaan
yang sederhana
3.1 mengenal kegiatan - Mengenal macam-macam - Menyebutkan macam-macam
beribadah sehari-hari agama agama
4.1 Melakukan kegiatan - Tempat ibadah - Berdo’a sebelum dan sesudah
beribadah sehari-hari dengan belajar
tuntunan orang dewasa - Menyebutkan agama dan
tempat ibadah yang dianut
- Membiasakan diri
mengucapkan salam

FISIK MOTORIK
3.3 Mengenal anggota tubuh, - Kegiatan untuk latihan - Menggerakkan kepala, tangan
fungsi, dan gerakannya untuk motorik kasar antara lain atau kaki sesuai irama musik/
pengembangan motorik kasar berjinjit, menirukan gerakan ritmik
dan motorik halus secara teratur - Meniti pada papan titian
4.3 Menggunakan anggota - Kesiapan motorik halus untuk - Meniru gerakan makan dan
tubuh untuk pengembangan melatih kelentutan minum
motorik kasar dan halus menggambar dan menempel - Membentuk dengan plastisin
- Menebalkan bentuk garis
- Menempel dengan guntingan
bentuk geometri gambar orang
Kognitif
3.6 Mengenal benda-benda - Mengelompokkan - Mengelompokkan jenis
disekitarnya (nama, warna, (berdasarkan warna, bentuk, kelamin laki-laki dan anak
bentuk, ukuran, tekstur, fungsi ukuran, fungsi) perempuan
dan ciri-ciri lainnya ) - Mengurutkan benda - Maze menghubungkan anak
4.6 Menyampaikan tentang apa berdasarkan seriasi (kecil- dengan ibunya
dan bagaimana benda disekitar sedang-besar) - Menyusun puzzle gambar
yang di kenalnya (nama, warna, - Mencocokklan lambang anak/ orang
bentuk, ukuran, pola, sifat, bilangan dengan jumlah - Mengurutkan tinggi rendah
suara, tekstur, fungsi dan ciri- bilangan badan anak
ciri lainnya) melalui berbagai - Lambang bilangan - Memasangkan lambang
hasil karya bilangan dengan benda
- Menghitung jumlah anak laki
dan perempuan

Sosem
2.5 Memiliki perilaku yang - Berani tampil di depan - Berani tampil didepan umum
mencerminkan sikap percaya teman, guru, orang tua, dan - Dapat berpisah dengan ibunya
diri lingkungan sosial lainnya tanpa menangis
- Mau menerima tugas
- Bersedia bermain dengan
teman
- Mau berbagi dengan teman
- Senang bila mendapat sesuatu

Bahasa
3.12 Mengenal keaksaraan - Menjiplak huruf - Menebalkan huruf laki-laki dan
awal melalui bermain - Membaca gambar /simbol perempuan
- Bercakap-cakap tentang
4.12 Menunjukkan kemampuan - Menuliskan huruf-huruf identitas diri
keaksaraan awal dalam namanya - Menyebutkan gambar yang
berbagai bentuk karya ditunjuk oleh guru
- Menyebutkan perbedaan anak
laki-laki dan anak perempuan
- Menceritakan ciri-ciri anak laki
dan anak perempuan
- Bercerita tentang teman baru
Seni
2.4 memiliki perilaku yang - Menghargai hasil karya baik - Mewarnai gambar anak
mencerminkan sikap estetis dalam bentuk gambar, perempuan
lukisan, gerak atau bentuk - Menggambar dengan krayon
seni lainnya - Gerak dan lagu “Topi saya
bundar”
- Membaca puisi “Namaku”
- Membuat roncean dengan
manik-manik
- Hubungan bunyi dengan - Bermain tepuk tangan
huruf

Tubuhku NAM
-Anggota tubuh 1.1 Mempercayai adanya - Mengenal ciptaan-ciptaan Tuhan - Terbiasa bersyukur telah 2 minggu
-Fungsi tubuh Tuhan melalui ciptaannya diberikan tubuh yang
sempurna
- Tanya jawab tentang ciptaan
Tuhan (anggota tubuh)
1.2 Menghargai diri sendiri, Merawat kebersihan diri - Membersihkan diri sendiri
orang lain, dan lingkungan dengan sedikit bantuan
sekitarnya - Mengembalikan mainan pada
tempatnya
3.1 Mengenal kegiatan -Doa-doa sehari (sebelum dan sesudah - Do,a sebelum dan sesudah
beribadah sehari-hari kegiatan) makan
4.1 Melakukan kegiatan - Meniru gerakan berdo’a,
beribadah sehari-hari dengan sembahyang,dll
tuntunan orang deawasa

FM
3.3 Mengenal anggota tubuh, -Nama anggota tubuh - Meniru Merangkak seperti
fungsi dan gerakannya untuk - Fungsi anggota tubuh adik bayi
pengembangan motorik kasar - Berjalan maju pada garis lurus
dan motorik - Berjalan sambil berjinjit
4.3 Menggunakan anggota -Kegiatan untuk latihan motorik kasar - Meremas kertas koran menjadi
tubuh untuk pengembangan antara lain merangkak, berjalan, bentuk bola
motorik kasar dan motorik berjinjit, melompat - Menjiplak jari tangan dengan
halus krayon
3.4 Mengetahui cara hidup -Ketrampilan motorik halus untuk - Melipat bentuk es cream
sehat melatih koordinasi mata dan tangan, - Mencuci tangan dengan benar
kelenturan pergelangan tangan, - Memakai sepatu dengan benar
4.4Mampu menolong diri kekuatan dan kelenturan jari-jari - Buang air kecil dengan benar
sendiri untuk hidup sehat tangan melalui kegiatan antara lain tanpa bantuan
meremas, mengancing baju, dan
memakai sepatu
-Cara merawat kebersihan diri (mencuci
tangan,berlatih ke toilet)
-Cara menggunakan toilet dengan
benar tanpa bantuan

Kognitif
3.6 Mengenal benda-benda di -Bentuk dua dimensi (persegi, segitiga, - Mewarnai bentuk lingkaran
sekitarnya (nama, warna, lingkaran, segi empat) - Mewarnai bentuk segi empat
bentuk, ukuran, pola, sifat, -Ukuran (panjang-pendek, besar-kecil) - Menyusun balok menjadi
suara, tekstur, fungsi dan ciri2 -Pengelompokan (berdasarkan warna, bentuk orang
lainnya) bentuk, ukuran, fungsi) - Mengukur tinggi badan dengan
-Pola ABC-ABC tali rafia
4.6 Menyampaikan tentang apa - Mengelompokkan bentuk
dan bagaimana benda2 anggota tubuh
disekitar yang dikenalnya - Mengurutkan pola mata
(nama, bentuk, ukuran, pola, berdasarkan ukuran
sifat, suara, tekstur, fungsi dan - Bermain membedakan suara
ciri2 melalui berbagai hasil - Menjiplak tangan besar-kecil
karya) - Menarik garis gambar
- Mewarnai gambar anggota
tubuh

Sosem
2.5 Memiliki perilaku yang - Cara memberi salam pada - Terbiasa memberi salam pada
mencerminkan sikap percaya guru atau teman guru
diri - Mau menghormati guru,
teman, orang tua dan orang
2.6 Memiliki perilaku yang - Aturan di satuan PAUD dewasa lainnya
mencerminkan sikap taat - Berbicara baik dan sopan
terhadap aturan sehari2 untuk dengan teman
melatih kedisiplinan - Berhenti bermain pada
waktunya
2.7 Memiliki perilaku yang - Mengembalikan mainan pada
mencerminkan sikap sabar tempatnya setelah digunakan
(mau menunggu giliran, mau - Ciri diri dan orang lain - Sabar menunggu giliran
mendengar ketika orang lain - Cara antri - Selalu mengucapkan terima
berbicara) untuk melatih kasih jika memperoleh sesuatu
disiplin - Mentaati aturan permainan

Bahasa
2.13 Memiliki perilaku yang - Cara berbicara secara santun, - Berbicara dengan suara
mencerminkan sikap rendah menghargai teman dan orang perlahan tidak berteriak
hati dan santun kepada orang yang lebih tua usianya - Berani bertanya tentang suatu
tua, pendidik, dan teman persoalan
- Menyebutkan anggota tubuh
3.10 Memahami bahasa - Cara menjawab dengan tepat panca indra
reseptif (menyimak dan ketika di tanya - Mendengarkan cerita tentang
membaca) mata
4.10 Menunjukkan kemampuan - Melakukan sesuai yang di - Menyebutkan fungsi anggota
berbahasa perseptif Menyimak minta dengan beberapa tubuh
dan membaca) perintah - Melakukan 2-3 perintah secara
berurutan
3.12 Mengenal keaksaraan - Menjiplak huruf - Menebalkan huruf a
awal melalui bermain - Mengenal huruf awal - Meniru membuat huruf
4.12 Meunjukan kemampuan - Menuliskan huruf-huruf
keaksaraan awal dalam namanya
berbagai karya

Seni
3.15 Mengenal berbagai karya - Membuat berbagai hasil - Mewarnai gambar boneka
dan aktivitas seni karya gambar dan seni,seni - Melukis dengan jari tangan
suara ( abstrak)
- Menyanyi lagu anggota tubuh
4.15 Menunjukkan karya dan - Menampilkan hasil karya seni - Bermain tepuk tangan
aktivitas seni dengan - Menunjukkan hasil karya di
menggunakan berbagai media depan
- Menggambar bebas bentuk
orang
- Mengenal hasil karya pada
papan hasil karya
TAHUN AJARAN 2016 / 2017
DISUSUN OLEH

GUGUS I ENGKU PUTRI


KECAMATAN BENGKONG

Anda mungkin juga menyukai