Anda di halaman 1dari 3

Standard USB Pinout & Cable Color Code

Pin Wire Color Function


1 Red V BUS (+5V)
2 White D-
3 Green D+
4 Black Ground

Micro USB
Socket RCA
Nama RCA berasal dari singkatan Radio Corporation of America yaitu perusahan
yang pertama kali memperkenalkan desain konektor ini pada tahun 1940-an yang saat itu
digunakan untuk menghubungkan mono phonograph player dengan amplifier.
Konektor jenis RCA ini mungkin yang paling sering kita lihat. Konektor ini biasa digunakan
pada kabel yang membawa sinyal audio dan video (analog). Kita dapat melihatnya pada
perangkat vcd/dvd player ataupun video game ketika dihubungkan ke tv. Konektor ini
dapat melewatkan sinyal dengan frekuensi 0-100 MHz.

Bentuk konektor ini seperti terlihat pada gambar. Male connector terdiri dari
colokan logam di tengah dan dikelilingi ring. Bungkus ring biasanya terbuat dari karet dan
bersegmen agar bersifat fleksibel. Female jack terdiri dari lubang di tengah dan dikelilingi
ring logam. Ring pada female jack memiliki diameter sedikit lebih kecil dan ukurannya
sedikit lebih panjang dibanding ring pada male connector, sehingga jika keduanya
dihubungkan akan terbentuk sambungan yang erat.
Setiap kabel dengan konektor RCA ini membawa satu jenis sinyal seperti sinyal video
komposit, komponen-komponen sinyal audio (left/mono, right, dsb.).
Hal ini akan menjadi rumit ketika kita harus memasang atau melakukan instalasi konektor
ini ke perangkat yang menggunakan banyak komponen sinyal. Tentunya setiap konektor
harus dipasangkan tepat pada jack-nya masing-masing. Untuk memudahkan persoalan ini
maka telah dibuat kode warna yang telah umum dipakai. Misalnya untuk sinyal video
komposit menggunakan warna kuning, sinyal audio left/mono warna putih, right warna
merah, dsb.

Jack mic 4 pin av


USB Printer

Anda mungkin juga menyukai