Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN

KEPERAWATAN ANAK
TENTANG DENVER DEVELOPMENTAL SCREENING TEST II, KUESIONER
PRA SKRINING PERKEMBANGAN, DAN INTERPRETASI PENILAIAN
Ditujukan untuk memenuhi tugas Keperawatan Anak
Dosen Pembimbing : Indah Rosmaya, S.Kep, Ns.

Disusun oleh :

Kelompok 2

1. Aris Riana
1. Fitrotun Nisa
2. Nurasikin salehah
3. Nurul Aprilia
4. Raden ahmad
5. Sapnah
6. Siti Adawiyah
7. Sri Yayat Hayatinnupus

II C
PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEPERAWATAN
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA
2018/2019
I. IDENTITAS ANAK
Nama : Nadin
Tempat, Tanggal Lahir : Serang, 19 Mei 2014
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Pendidikan :-
Alamat : Taman Banten Lestari rt/rw 04/21

I. IDENTITAS ORANG TUA


Nama : mama nadin
Tempat, Tanggal Lahir : Serang, 12 November 1990
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Pendidikan :-
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
Alamat : Taman Banten Lestari rt/rw 04/21

II. PENGHITUNGAN UMUR

Tanggal Pengkajian : 14 maret 2019


Tanggal Lahir Anak : 19 Mei 2014

Tahun 2019 Bulan 03 Tanggal 14


Tahun 2014 Bulan 05 Tanggal 19 -

4 9 25

Jadi, umur anak 4 tahun 9 bulan 25 hari.


Hasil :

 Anak dapat melakukan uji coba mencontoh (lulus)


 Anak dapat melakukan uji coba menggambar orang dan alam (lulus)
 Anak dapat melakukan uji oba mencontoh Tanaman
 Anak dapat melakukan uji coba mengartikan tujuh kata (lulus)
 Anak dapat melakukan uji coba menghitung kubus (lulus)
 Anak dapat melakukan uji coba berdiri satu kaki 11 detik (lulus)
 Anak dapat melakukan uji coba berjalan dengan tumit jari kaki (lulus)
 Anak dapat melakukan uji coba berdiri satu kaki 4 detik (lulus)
 Anak dapat melakukan uji coba menggoyangkan ibu jari (lulus)

1. INTERPRETASI HASIL TEST DARI DDST II


Anak mampu melakukukan semua item penilaian yang sudah serharusnya dapat
dilakukan anak sesuai dengan umurnya
KESIMPULAN DARI KEEMPAT SEKTOR
Anak dapat melakukan semua item yang seharunya ia lakukan sesuai usianya, maka
dapat disimpulkan anak memiliki perkembangan normal.

2. SARAN KEPADA ORANG TUA/PENGASUH


Anak sudah mengalami perkembangan yang normal, mampu melakukan aktivitas
sesuai dengan umurnya. Perkembangan anak yang telah dikatakatan normal ini
tentunya perlu mendapat respon yang lebih dari orang tua atau pun pengasuh karena
di masa perkembangan ini anak memiliki rasa ingin tahu yang tinggi dan cepat meniru
perkataan dan prilaku di sekitarnya. Peran motivator, fasilitator serta pembimbing dari
orang tua sangat diperlukan, maka dari itu diharapkan kepada orang tua untuk selalu
memantau perkembangan anak. Dan dukung terus anak untuk melakukan semua hal
yang ingin dia lakukan asalkan masih dalam kewajaran untuk perkembangan anak
yang baik kedepannya.

Anda mungkin juga menyukai