Anda di halaman 1dari 1

1.

SKRINING RESEP
1) Administrasi
a. Resep syah atau tidak syah
b. Kelengkapan resep
1. Inscriptio
 Nama, alamat, No.telp dan SIP dokter
 Tempat dn tanggal penulisan resep
 Tanda R/ diawal penulisan resep
2. Prescriptio
 Nama dan jumlah obat
 Bentuk dan kekuatan sediaan
3. Signatura
 Nama, alamat, umur dan BB pasien
 Aturan pakai, tand iter dan perintah lain
4. Subcriptio : Tanda tangan atau paraf dokter
2) Farmasetik : Bentuk sediaan, Inkompatibilitas dan Stabilitas obat
3) Farmakologi : Komposisi obat, DRP
2. PELAYANAN OBAT DI APOTIK
1) Ramah
2) Bekerja dengan cepat, tepat dan selamat
3) Bisa dan mau bekerja sama
4) Bisa dan mau bergaul
5) Bisa dan berani mengambil keputusan
6) Mempunyai moto “setiap obat masuk keluarnya harus obat”
3. KESALAHAN/KELEMAHAN YANG MERUGIKAN
1) Hal-hal yang melanggar UU farmasi
2) Pengetahuan AA/APA yang kurang : tdx ada fasilitas utk belajar diapotik, tdk ada bantuan pinansial
3) Kesalahan membaca resep
4) Keteledoran seperti melayani resep yang palsu
5) Kesalahan tindakan dan salah bicara
6) Waktu pelayanan resep yang lama
4. FARKTOR YANG MEMPENGARUHI MAJU MUNDURNYA APOTIK
1) Faktor lingkungan
2) Faktor keamanan bagi konsumen mis: tempat parkir
3) Faktor gedung apotik: harus bersih, ada r. tunggu, r.cuci dan gudang
4) Faktor SDM
5. TOESLAG DAN EMBALAGE
1) Toeslag (biaya servis/jasa) tergantung ketentuan apotik masing-masing
a. Tarif misalnya Rp. 500 tiap R/
b. Untuk racikan/puyer : ≤ 10 bungkus 2R/, ≤ 20 bungkus 3R/, ≤ 30 bungkus 4R/, dst
c. Pembagian jasa
 Misalnya APA 4 bagian
 AA masing-masing 3 bagian
 Kasir 1 bagian
 Reseptir 1 bagian
 Petugas yang jaga malam 1 bagian
2) Embalage (biaya pelabelan dan kemasan seperti plastik, dll) : embalage ditetapkan untuk setiap R/
6. HAL-HAL YANG DILAKUKAN PADA SAAT PENYERAHAN OBAT (KIE)
1) Nama dan indikasi obat
2) Aturan pakai
3) Efek samping dan cara penyimpanan
4) Terapi farmakologi

Anda mungkin juga menyukai