Anda di halaman 1dari 2

IDENTIFIKASI KEBUTUHAN

SASARAN/MASYARAKAT
No. Dokumen :
SOP No. Revisi :-
Tanggal Terbit :
Halaman :

PUSKESMAS Lida Attica Alfi, SKM


KAYU JAO NIP.197110011991012002

1. Pengertian  Pengumpulan Informasi Kebutuhan dan Harapan Masyarakat/Sasaran program


adalah: pengumpulan informasi dalam rangka mengetahui Harapan
Masyarakat/Sasaran/masyarakat terhadap pelayanan
 Pengumpulan Informasi Kebutuhan dan Harapan Masyarakat/Sasaran dilaksanakan
melalui kotak saran, survei SMD dengan menggunakan kuesioner sebagai panduan
wawancara, informasi langsung dari pelanggan program melalui berbicara
langsung, telpon dan pesan singkat (SMS), BBM, facebook dan email.
 Pelaksana Pengumpulan Informasi Kebutuhan dan Harapan Masyarakat/Sasaran
program dilaksanakan oleh semua pemberi pelayanan di puskesmas, puskesmas
pembantu, polindes dan poskesri
 Pengumpulan Informasi Kebutuhan dan Harapan Masyarakat/Sasaran program
melalui kotak saran, SMD, informasi langsung dari pelanggan program melalui
berbicara langsung, telepon dan pesan singkat (SMS), BBM, facebook, email.
dilaksanakan setiap hari baik di dalam gedung maupun di luar gedung, baik hari
kerja maupun di luar hari kerja.Pembukaan kotak saran dilakukan setiap 1 kali 1
bulan di hari Kamis minggu ke-4 setiap bulannya. Sedangkan SMD dilakukan
1 kali 1 tahun dengan kuesioner yang sudah ditentukan.
2. Tujuan Sebagai pedoman dalam melaksanakan pengumpulan informasi kebutuhan dan harapan
masyarakat/sasaran
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No 445/ /Pusk-KJ/I/2017 tentang media komunikasi
yang digunakan untuk menerima kebutuhan masyarakat
4. Referensi Pedoman Umum Penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat, Kementrian Pendayaan
Aparatur Negara RI
Bagan Alir
5. Prosedur/Langkah-langkah Pelaksana
Kelengkapan
PJ UKM Tim Mutu Kapus
1. Membuka kotak saran 1 kali 1 bulan Kotak saran

2. Menerima hasil SMD 1 x 1 tahun Kuesioner SMD

3. Menerima informasi langsung dari Transkrip percakapan


masyarakat (yang dilaporkan oleh
seluruh staf puskesmas)

4. Merekap Isi kotak saran Rekapitulasi saran

5. Merekap Hasil SMD Rekapitulasi hasil SMD

6. Merekap Informasi langsung dari Rekapitulasi informasi


masyarakat langsung

7. Menyerahkan hasil rekapan umpan Rekapitulasi umpan


balik dari masyarakat kepada tim balik
manajemen mutu puskesmas
8. Membuat tanda terima penyerahan hasil Tanda terima
rekapan
9. Membuat analisis dari hasil rekapan Analisis umpan balik

10. Menyerahkan hasil analisis umpan balik


dari masyarakat kepada kepala
puskesmas

11. Menginstruksikan rapat interal antara


kepala puskesmas, tim mutu,
koordinator admen dan PJ program dan
kepala ruangan. Rapat internal
membahas rencana tindak lanjut

12. Mensosialisasikan rencana tindak lanjut


kepada PJ program, kepala ruangan,
pelaksana program dan seluruh staf

13. Mengevaluasi pelaksanaan tindak lanjut

7.Hal-hal yang perlu -


diperhatikan
8.Unit terkait 1. Pemegang program
2. Pelaksana program
3. Seluruh unit dan seluruh staf
9. Dokumen terkait 1. Kuesioner survei
2. Blanko analisis
10 Rekaman histori
perubahan No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai