Anda di halaman 1dari 2

Perawatan NUP

1. Pemberian antibiotik, mengingat perkembangan lesi yang sangat cepat, sehingga tidak
terjadi infeksi sukunder

Contoh : pemberian antibiotik metrodinazol 1.000-2.000 mg perhari diekomendasikan


karena memiki sifat sebagai bakterisid terhadap bakteri anaerob obligat, efektif
melawan bakteriodes sp, dan antimikroba

2. Berkumur dengan chlorhexiden gluconat 2 kali per hari untuk kolonisasi mikroba
disekitar jaringan, dan juga mampu bereaksi dengan permukaan sel mikroba, merusak
integritas sel membran, melakukan penetrasi ke dalam sel mengendap di sitoplasma,
kemudian menyebabkan kematian sel.

3. Kontrol nyeri dengan cara pemberian asam mefenamat sebagai antinyeri.

Adanya nyeri yang hebat sangat menganggu aktifitas sehari-hari termasuk makam dan
minum, hal ini dapat menyebabkan asupan nutrisi yang tidak adekuat sehingga dapat
memperburuk kondisi pasien

4. Eleminasi beberapa faktor predisposisi

a. Melakukan tindakan kebersihan rongga mulut dengan benar

b. Istrahat yang cukup

c. Managemen stres

d. Tidak merokok dan minuman alkohol

5. Perawatan jangka panjang yang terdiri dari kontrol tiap bulan ke dokter gigi, tetap
menjaga kebersihan rongga mulut dan berkumur dengan chorhexiden (Rezeki S,2017)

Diagnosis banding NUP

1. Leukemia akut

Manifestasinya mirip dengan NUP yaitu terdapat jaringan gingival yang nekrotik,
ulsernya melibatkan papilla interdental dan terkadang margin gingiva. Ulser ditutupi
pseudomembran abu-abu kehijauan dan dikelilingi oleh margin eritematosa. Gingiba
berdarah dan nyeri, juga halitosis sering terjadi.

2. Agranulositosis

Penyakit periodontal yang memiliki kehancuran jaringan periodonsia sangat parah


(Mitchel L, 2017)

Manifestasi klinis NUP


1. Ditandai dengan ulserasi gingiva dan nekrosis, penghancuran progresif perlekatan
periodontal dan tulang dengan melonggarnya gigi

2. Perdarahan spontan, nyeri yang dalam, halitosis eritema dan oedema

3. Nekrosisi jaringan lunak yang parah

4. Destruksi perlekatan periodontal dan tulang pada waktu singkat

5. Sakit pada tulang rahan

6. Tahap akhir NUP ditandai resesi gingiva yang parah karena destruksi tulang yang
cepat dan nekrosis lunak (Mitchel L, 2017)

DAPUS.

Rezeki S, Sasanti H. Necrotizing Ulcerative Stomatitis Terkait HIV/AIDS.2017.


Cakradonya Dent J: 9(2); 129.

Mitchel L, 2017. Kedokteran Gigi Klinik Semua Bidang Kedokteran Gigi. Jakarta:
EGC

Anda mungkin juga menyukai