Anda di halaman 1dari 5

Hubungan Antar Garis

1. Jabarkan pengetahuan kamu tentang definisi garis.


2. Gambarkan contoh hubungan dua garis.
3. Perhatikan gambar dibawah ini!

Gambar diatas merupakan salah satu jenis hubungan antar garis jenis apa?
4. Perhatikan gambar balok dibawah ini!

Dari gambar diatas sebutkan garis mana saja yang merupakan garis sejajar !
5. Dari gambar dibawah ini, pasangan sudut yang merupakan sudut luar sepihak adalah ........

Bangun Datar

6. Perhatikan gambar dibawah ini, bangun apakah namanya dan sebutkan sifat-siafatnya

7. Perhatikan gambar dibawah ini!


Dari gambar diatas, hitunglah berapa keliling bangun tersebut!
8. Perhatikan gambar dibawah ini!

Dari gambar diatas dan keliling bangun tersebut!


9. Perhatikan gambar dibawah ini!

15c
10c m
m

12c
m
Dari gambar diatas dan keliling bangun tersebut!
10. Dari gambar dibawah ini carilah panjang luas pesegi jika diketahui panjang sisinya 13 cm!

11. Dari gambar dibawah ini carilah luasnya jika diketahui panjang 17 cm dan lebar 24 cm

12. Dari gambar dibawah ini carilah luas segitiga jika diketahui tinggi 7 cm dan alasnya 9 cm!
13. Perhatikan gambar dibawah ini!

Hitunglah luas bangun diatas!

Pengukuran Sudut

1. Sebutkan gan gambarkan macam-macam dari sudut !


2. Di antara gambar sudut berikut yang termasuk sudut tumpul adalah ....

3. Di antara gambar sudut berikut yang termasuk sudut lancip adalah ....

4. Pada jajargenjang di bawah sebutkan nama sudut yang termasuk sudut tumpul dan
sudut lancip ....

5. Besar masing-masing sudut pada segitiga sama sisi adalah ....


6. Perhatikan gambar di bawah berapakah besar sudut ∠B yang di ukur oleh busur
tersebut?

7. Perhatikan gambar di samping berapakah besar sudut ∠Q yang di ukur oleh busur
tersebut?

8. Tanpa mengunakan busur derajat, perhatikan gambar dibawah ini berapa besar sudut
∠B jika besar sudut C ∠ 50 derajat.

A C=50 derajat
Data dan Pengukuran
1. Informasi yang diperoleh dari suatu pengamatan atau penelitian yang dikumpulkan
dalam bentuk angka atau lambang merupakan pengertian dari …..
2. Bacalah data berikut:
Total jumlah karyawan yang berumur 30 -59 tahun adalah …..
Berapakah usia tertua karyawan di PT Basmallah ?
3. Gambar untuk soal nomor 5 – 7

Berapakah jumlah karyawan yang berumur 50 – 59 tahun ?


4. Disajikan diagram batang .

Berapakah banyak siswa pada tahun 2011 ?

5. Kantin di sekolah menjual berbagai macam minuman kemasan. Banyak minuman yang
terjual hari ini adalah; minuman A terjual 19 bungkus, minuman B terjual 24 bungkus,
minuman C terjual 14 bungkus, minuman D terjual 20 bungkus, dan minuman E terjual 16
bungkus.

Coba sajikanlah data tersebut dalam bentuk diagram batang.

Anda mungkin juga menyukai