Anda di halaman 1dari 2

Nama Matakuliah : Metodologi Penelitian (18323301)

Program Studi : Pendidikan Fisika

Semester/sks : V/3

Deskripsi : Dasar-dasar penelitian pendidikan bidang fisika meliputi penjelajahan


masalah, perencanaan penelitian, pelaksanaan penelitian, pengolahan dan
pelaporannya. Mata kuliah ini merupakan mata kuliah wajib sebagai
pengetahuan dasar dalam pembuatan skripsi.

Standar Kompetensi : Memahami prosedur dan tatacara pelaksanaan penelitian pendidikan


bidang fisika dan dapat memanfaatkannya untuk melakukan penelitian
pendidikan bidang fisika dalam penyelesaian skripsi.

Prasyarat : Telah menempuh matakuliah Statistika Dasar

Buku Acuan :
1. Sudjana, Desain dan Analisis eksperimen, Bandung, Tarsito, 1988
2. Suharsimi Arikunto, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktis, Jakarta, Rineka Cipta,
1992
3. Sutrisno Hadi, Metodologi Penelitian, jilid 1 dan 2, Yogyakarta, Andi Offset, 1991

Pert.
Kompetensi Dasar Indikator Materi Tagihan
Ke.
Menjelaskan 1. Menjelaskan hubungan Pengertian
hubungan metodologi metodologi penelitian metodologi
penelitian dengan dengan berfikir dan penelitian
1 berfikir dan bersikap bersikap ilmiah Berfikir dan bersikap
ilmiah serta 2. Menjelaskan urgensi ilmiah
urgensinya dalam penelitian dalam Urgensi metodologi
pengembangan IPTEK pengembangan IPTEK penelitian
Menjelaskan berbagai Konsep
pengertian yang Menjelaskan berbagai
Proposisi
berhubungan dengan pengertian yang berhubungan
Variabel
2 penelitian (konsep, dengan penelitian (konsep,
proposisi, variabel, proposisi, variabel, teori, Teori
teori, asumsi dan asumsi dan hipotesis) Asumsi
hipotesis) Hipotesis
Menggunakan
berbagai pengertian Menggunakan berbagai Identifikasi masalah
3 yang berhubungan pengertian yang berhubungan Batasan masalah
dengan masalah dengan masalah penelitian Rumusan masalah
penelitian
1. Merumuskan tujuan
Merumuskan tujuan penelitian Tujuan penelitian
4
dan manfaat penelitian 2. Merumuskan manfaat Manfaat penelitian
penelitian
1. Menentukan populasi Populasi dan sampel
Menentukan populasi
5 penelitian Tehnik sampling
dan sampel penelitian
2. Menentukan sampel Ukuran sampel
Pert.
Kompetensi Dasar Indikator Materi Tagihan
Ke.
penelitian Error sampling.
1. Menentukan jenis Jenis-jenis data
Menentukan jenis dan
penelitian Sumber data
6 sumber data
2. Menentukan sumber data
penelitian.
penelitian.
1. Menjelaskan validitas data Validitas
Menjelaskan validitas
penelitian Reliabilitas
7 dan reliabilitas data
2. Menjelaskan reliabilitas
penelitian.
data penelitian.
Memnyiapkan Memnyiapkan instrumen Tes
8 instrumen penelitian. penelitian. Wawancara
Dokumentasi
Menentukan teknik Menentukan teknik analisis Analisis deskriptif
9 analisis data penelitian data penelitian Analisis korelasi
Analisis regresi
Menjelaskan jenis- Menjelaskan jenis-jenis Penelitian Survey
jenis penelitian dan penelitian dan Penelitian
karakteristiknya karakteristiknya Eksperimen
10-14
PTK
Penelitian
Pengembangan
Membuat proposal Membuat proposal penelitian Etika ilmiah
penelitian pendidikan pendidikan bidang fisika Proposal penelitian
14-16
bidang fisika untuk untuk skripsi Pelaporan penelitian
skripsi

Anda mungkin juga menyukai