Anda di halaman 1dari 2

ADMINISTRASI KREDIT & LEGAL

JOB DESCRIPTION
(URAIAN TUGAS, WEWENANG DAN TANGGUNG JAWAB)

No Status Uraian tugas, wewenang dan tanggung jawab Keterangan


Posisi Administrasi Kredit & Legal
Atasan Langsung Kepala Bagian Operasional
Bawahan Langsung -----------------
Koordinasi 1. Senior Staf lannya KPI

Tugas 1. Membantu Kepala Bagian Administrasi dan Akuntansi dengan sebaik -


baiknya dalam melaksanakan tanggung jawabnya sebagai Senior Staf
Administrasi Kredit.
2. Mengusulkan kepada Kepala Bagian Administrasi dan Akuntansi 100%
tentang Rencana Kerja dan Anggarannya.
3. Menyelenggarakan, koordinasi dan mengawasi dalam pelaksanaan
tugas-tugas staf Administrasi Kredit yang berada di bawahnya serta
melaksanakan pengendalian terhadap seluruh tugas secara efektif dan
efisien dengan memperhatikan prinsip kehati-hatian.
4. Menerima dan mengkoordonasi dengan Staf Admin Kredit untuk
pengadministrasikan secara rapi dan tertib setiap usulan/ permohonan
kredit.
5. Memeriksa dan meneliti kelengkapan dan kebenaran kelayakan usaha
calon debitur atas permohonan kredit.
6. Memberikan rekomendasi kepada Kepala Bagian Administrasi dan
Akuntansi perihal kelengkapan permohonan dan pengikatan kredit
sebagai bahan pengambilan keputusan tindak lanjut proses kredit.
7. Mempersiapkan pengikatan kredit dan jaminan kredit.
Target waktu
8. Koordinasi dengan staf Admin Kreidt untuk memeriksa dan ….. hari
menggunakan Daftar Hitam (Checking BI – SID) dalam pengelolaan
Kredit.
9. Memantau setiap hari mengenai tunggakan kredit dan diklasifikasi
mulai maksimal 1 (satu) bulan, maksimal 3 bulan atau lebih agar
dilaporkan kepada Kepala Bagian Administrasi dan Akuntansi untuk
ditindaklanjuti.
10. Menatausahakan dan menggelola dokumen kredit, administrasi kredit Kelengkapan
serta laporan lainnya yang berhubungan dengan perkreditan. dok 100%
11. Menjamin bahwa semua administrasi dan kelengkapan dokumen
permohonan kredit telah dilengkapi oleh calon debitur sesuai dengan
ketentuan dan peraturan perundang-undangan yang berlaku, baik
ketentuan yang dikeluarkan oleh pemerintah, otoritas pengawasan Bank
maupun kebijakan, ketentuan, dan prosedur intern yang ditetapkan oleh
Bank.
12. Menyediakan laporan yang benar, lengkap, tepat waktu dan relevan yang
diperlukan Kepala Bagian Administrasi dan AKuntansi.
13. Melakukan perbaikan/ penyelesaian temuan hasil pemeriksaan otoritas
pengawasan Bank atau pemerintah, Divisi Kredit Kantor Pusat atau SPI.
14. Melakukan pembinaan dan menilai prestasi kerja seluruh pegawai
yang berada dibawahnya.
15. Melaksanakan tugas lainnya yang diperintahkan Kepala Bagian
Administrasi dan Akuntansi
Wewenang Memberikan pertimbangan dan rekomendasi kepada Kepada Bagian
Administrasi dan Akuntansi sesuai tugas.
Tanggung jawab 1. Bertanggung jawab secara langsung kepada Kepala Bagian Administrasi
dan Akuntansi.
2. Bertanggungjawab dalam pelaksanaan tugas staf Admin Kredit yang
berada dibawahnya.
3. Bertanggung jawab terhadap semua administrasi kredit dan kelengkapan
dokumen sesuai dengan ketentuan dan peraturan perundang-undangan
yang berlaku, baik ketentuan yang dikeluarkan oleh pemerintah, otoritas
pengawasan Bank maupun kebijakan, ketentuan, dan prosedur intern
yang ditetapkan oleh Bank.
4. Bertanbggungjawab kearsipan dokumen kredit, penyimpanan serta
pemeliharaannya.
5. Bertanggungjawab atas keabsahan dokumen kredit.
6. Bertanggung jawab melaksanakan Kepatuhan thd seluruh peraturan
BPR

Anda mungkin juga menyukai