Anda di halaman 1dari 3

KONTRASEPSI SUNTIK SATU BULAN

No.Dokumen : /UKMKB/IX
SOP No.Revisi : 00
Tanggal Terbit : Jui 2019
Halaman : 1/3

Puskesmas dr.Adi Suprijadi


Bunguran Tengah NIP.19690616 200904 1 001

1. Pengertian Suatu cara kontrasepsi untuk wanita yang diberikan melalui suntikan, berisikan 25
mg depomendroksiprogesteronasetat dan 5 mg estradiol yang dibreikan injeksi IM
sebulan sekali (Cyclofem) dan 50 mg noretindronenantatdan 5 mg estradiol
valesat yang diberikan injeksi IM sebulan sekali.
2. Tujuan Sebagai acuan untuk menerapkan langkah-langkah penggunaan kontrasepsi
suntik satu bulan
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Bunguran Tengah No ......

4. Referensi 1. Saifuddin AB, djajadilaga, affandi B, bimo (Ed.). Buku Acuan Nasional
Pelayanan Keluarga Berencana. Jakarta: NRC-POGI, YBPSP, 1996
2. Panduan Buku Klinis Program Pelayanan Keluarga Berencana. Jakarta:
Departemen Kesehatan dan Kesejahteraan Sosial RI, 2001
3. Bari, Saifuddin. 2010. Buku Panduan Praktis Pelayanan Kontrasepsi. Pt
Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo : Jakarta

5. Prosedur / Peralatan :
Langkah-langkah 1) KB Suntik 1 bulan
2) Tensi
3) Stetoskop
4) Spuit 3cc
5) Handscoon
6) Kapas alkohol

Langkah-langkah:
1) Sapa klien dengan sopan dan ramah, serta perkenalkan diri
2) Tanyakan tujuan dari kunjungannya
3) Memberikan Konseling kepada klien
4) Lakukan seleksi klien (anamnese) secara cermat untuk memastikan tidak ada
masalah, kondisi kesehatan sebagai pemakai suntikan kombinasi misal:
- Tekanan darah tinggi (<180/110 mmHg)
- Kencing Manis
- Migran
- Menggunakan obat tuberkolosis/ epilepsi
- Mempunyai anemia bulan sabit (Siscle cell)
5) Memperagakan cara penyuntikan
6) Cuci tangan dan keringkan
7) Pakai sarung tangan
8) Kocok dengan baik dan hindarkan terjadinya gelembung-gelembung udara
9) Bila terdapat endapan putih pada dasar ampul, upayakan menghilangkan
dengan cara menghangatkannya
10) Sedot obat dengan spuit
11) Bersihkan kulit yang akan disuntik dengan kapas alkohol yang dibasahi oleh
etil/ disebelungisopropil alkohol 60 – 90%
12) Biarkan kulit kering sebelum disuntik
13) Setelah kulit kering baru disuntik
14) Setelah selesai jangan pisahkan spuit dan jarum, jarum jangan dibengkokkan,
dipatahkan dan jangan di tutup kembali. Tempatkan spuit dan jarum dalam
wadah tahan tusuk
15) Cuci tangan
16) Beritahu jadwal suntikan ulang kepada klien

6. Bagan Alir
Sapa klien dengan Tanyakan tujuan dari Memberikan Konseling
sopan dan ramah, kunjungannya kepada klien
serta perkenalkan
diri
Lakukan seleksi klien
(anamnese) secara cermat
untuk memastikan tidak ada
Cuci tangan dan Memperagakan cara masalah, kondisi kesehatan
keringkan penyuntikan sebagai pemakai suntikan
kombinasi

Kocok dengan baik dan Bila terdapat endapan Sedot obat dengan spuit
hindarkan terjadinya putih pada dasar ampul,
gelembung-gelembung upayakan menghilangkan
dengan cara
udara
menghangatkannya

Setelah selesai jangan Biarkan kulit kering Bersihkan kulit yang akan
pisahkan spuit dan jarum, sebelum disuntik disuntik dengan kapas
jarum jangan dibengkokkan, alkohol yang dibasahi oleh
dipatahkan dan jangan di
etil/ disebelungisopropil
tutup kembali. Tempatkan
spuit dan jarum dalam alkohol 60 – 90%
wadah tahan tusuk

Cuci tangan Beritahu jadwal


suntikan ulang
Dokumentasi
kepada klien

7. Hal-hal yang - Pastikan klien telah memahami efek samping penggunaan kontrasepsi
perlu satu bulan
diperhatikan - Pastikan klien telah menandatangani informed consent
- Pastikan klien mengerti jadwal pemberian suntikan ulang

8. Unit terkait 1. Poli KIA

9. Dokumen terkait - SOP Pelayanan Puskesmas Bunguran Tengah


10. Rekam Historis No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai