Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN PRAKTIKUM KINETIKA PERTUMBUHAN

JAMUR
Disusun untuk memenuhi mata kuliah Laboratorium Bioproses
Tanggal Praktikum : 18-25 September 2018
Tanggal Pengumpulan Laporan : 2018
Dosen Pembimbing : Ir. Emmanuela Maria Widyanti, MT

Oleh :
Bella Nabila NIM 171411037
Delifa Ariesta NIM 171411038
Dhara Firdausa NIM 171411039
Dhea Elita Permana NIM 171411040
Kelompok 2
Kelas : 2B D3 Teknik Kimia

PROGAM STUDI D3 TEKNIK KIMIA


JURUSAN TEKNIK KIMIA
POLITEKNIK NEGERI BANDUNG
2018
I. TUJUAN
Tujuan dari percobaan ini adalah mahasiswa diharapkan:
1. Menguasai tahapan – tahapan mengembangbiakan jamur.
2. Menguasai dan terampil membuat media padat, inoculum atau starter dan media
pertumbuhan jamur.
3. Menguasai dan terampil memilih metode yang tepat untuk menentukan konsentrasi
biomassa jamur melalui metode berat sel kering.
4. Memahami profil pertumbuhan jamur melalui grafik konsentrasi mikroba (X) terhadap
waktu (t).
5. Menguasai dan dapat menentukan fasa-fasa pertumbuhan jamur.
6. Menghitung dan mengevaluasi nilai laju pertumbuhan spesifik (𝜇) jamur.

II. DASAR TEORI


III. PELAKSANAAN PRAKTIKUM
3.1. Alat Utama dan Pendukung
1. Erlenmayer 1 liter
2. Erlenmayer 100 mL 8 buah
3. Erlenmayer 250 mL
4. Corong gelas 5 buah
5. Gelas kimia 1000 mL
6. Kertas saring 8 buah\
7. Spirtus
8. Neraca Analitik
9. Oven
10. Gelas ukur
11. Autoclave
12. Koran
13. Kapas lemak
14. Benang Kasur
15. Incubator shaker

3.2. Bahan yang Diperlukan


1. Kultur murni jamur Aspergillus Niger
2. Media Pertumbuhan
 Air rebusan kentang 400 mL (dari kentang 80 gram)
 Komposisi media starter dan media pertumbuhan
Konsentrasi Konsentrasi
Nutrient
(gr/1000mL) (gr/400mL)
Glukosa 25 10
Pepton 5 2
Yeast Ekstrak 5 2
KH2PO4 0.2 0.08
MgSO4.7H2O 0.2 0.08

3.3. Prosedur Kerja


 Sterilisasi Alat
1. Mencuci semua alat yang akan digunakan
2. Membuat penutup untuk erlenmayer dengan kassa dan kapas berlemak.
3. Tutup erlenmayer dengan kassa penutup dan koran lalu diikat dengan tali Kasur.
4. Lakukan sterilisasi untuk semua alat dan media pertumbuhan yang telah dibuat.
 Pembuatan media pertumbuhan

Rebus kentang
sampai mendidih,
lalu diamkan
selama 20 menit.

10 gr Glukosa
2 gr Pepton Membuat media
2 gr Yeast Ekstrak Air rebusan Kentang
pertumbuhan.
0.08gr KH2PO4
0.08gr MgSO4.7H2O
(erlenmayer 1L)

Simpan dalam
showcase selama 5
hari

Membuat 40 mL media
Kultur murni jamur
inokulum pertumbuhan

T = 37oC Simpan incubator


shaker selama 1
130 rpm hari

Masukkan ke
dalam erlenmayer
Masukkan inoculum 100 ml (8 buah)
ke dalam erlenmayer sebanyak 50 ml
media pertumbuhan
Simpan semua erlenmayer
dalam incubator shaker dan
Sampling selama 3 hari sampling dari T0 samapi T7

Saring media pertumbuhan


dengan kertas saring yang
sudah ditimbang
sebelumnya.

Masukkan ke dalam oven


selama 10-20 menit

Timbang kembali kertas


saring untuk mengetahui
berat sel keringnya

IV. DATA PENGAMATAN

Sampel Pengambilan t= Waktu Berat Berat Selisih/berat X=


data pada (menit) kertas kertas biomassa Konsentrasi
jam saring + saring (gram) biomassa
biomassa (gram) (gram/Liter)
(gram)
14.11 0 0,5597 0,4706 0,0891 1,782
T0
16.11 120 0,5881 0,4778 0,1103 2,206
T1
07.23 1032 0,6754 0,4835 0,1919 3,838
T2
11.57 1306 0,5852 0,4783 0,1069 2,138
T3
14.59 1488 0,5816 0,4802 0,1014 2,028
T4
09.45 2614 0,5983 0,4907 0,1076 2,152
T5
15.25 2954 0,5993 0,4993 0,1000 2,000
T6
10.06 4075 0,6405 0,5060 0,1345 2,690
T7

GRAFIK JUMLAH SEL TERHADAP WAKTU (T)


4.5

3.5

3
X (GRAM/LITER)

2.5

1.5

0.5

0
0 500 1000 1500 2000 2500 3000 3500 4000 4500
WAKTU (MENIT)

t= Waktu (menit) X= Konsentrasi biomassa Ln X (gram/Liter)


(gram/Liter)
1,782 0,578
0
2,206 0,791
120
3,838 1,345
1032
GRAFIK LN X TERHADAP WAKTU (T)
Y-Values Linear (Y-Values)

1.6

1.4

1.2
LN X (GRAM/LITER)

0.8

0.6

0.4
y = 0,0007x + 0,639
0.2
R² = 0,9728
0
0 200 400 600 800 1000 1200
WAKTU (MENIT)

Slope (µ) : 0,0007

Anda mungkin juga menyukai