Anda di halaman 1dari 1

1.

1 Maksud dan Tujuan


Maksud pembuatan laporan ini adalah untuk melakukan penelitian geologi secara umum dan
menganalisa batuan yang ada, yang digunakan sebagai sampel, serta mengetahui ilmu ilmu
petrologi secara nyata berdasarkan ciri fisik, asal mula dan persebarannya.
Dengan maksud tersebut maka tujuan yang ingin diperoleh dari pembuatan laporan ini
adalah:
1.2.1. Untuk menganalisa mineral yang terkandung pada sampel batuan.
1.2.2. Untuk mengetahui cara pemberian nama pada batuan berdasarkan kandungan mineralnya.

1.2 Alat dan Bahan


a) Pena
b) LKP (Lembar Kerja Praktikum)
c) Sampel Batuan
d) Kamera
e) Diagram Fenton
f) Kertas HVS
g) Pensil dan Pensil warna
h) Koin (sebagai pembanding)

Anda mungkin juga menyukai