Anda di halaman 1dari 1

TATA CARA PENYUSUNAN JADWAL PERAWAT JAGA IGD

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RS ISLAM RSIP/SPO/IGD/0005 3 1 dari 1
PURWOKERTO
Tanggal Terbit Ditetapkan :
Direktur RS Islam Purwokerto
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
1 Mei 2013
dr. Budi Santosa, Sp.B

PENGERTIAN Prosedur ini mengatur tentang tata cara pembuatan dan


pendistribusian jadwal perawat jaga IGD.

TUJUAN 1. Kualitas pelayanan


2. Tidak ada perawat jaga kosong

KEBIJAKAN Jadwal sudah disebarluaskan 5 (lima) hari sebelum jadwal berlaku.

PROSEDUR 1. Koordinator Keperawatan Ruang IGD membuat draft jadwal


perawat jaga IGD.
2. Jadwal jaga dibuat bulanan dan ditandatangani Kepala IGD 3
(tiga) hari sebelum pergantian bulan.
3. Jadwal jaga yang sudah ditandatangani Kepala IGD
disebarluaskan kepada yang bersangkutan maupun kepada unit
kerja terkait.
4. Apabila sebelum tanggal 30, ada anggota yang berhalangan
jaga karena ada kepentingan, dapat dilakukan revisi berupa
pemberitahuan tukar jaga yang ditunjuk oleh Kepala
Keperawatan Ruang IGD.

1. Sekretariat.
INSTALASI TERKAIT
2. Instalasi Gawat Darurat
3. Instalasi Rawat Inap.
4. Bidang Pelayanan.

Anda mungkin juga menyukai