Anda di halaman 1dari 3

ANALISIS SWOT RUMAH SAKIT

SWOT STRENGTH WEAKNESS OPPORTUNITY THREAT


(Kekuatan) (Kelemahan) (Peluang) (Ancaman)
1. Mempunai dokter 1. Disiplin waktu 1. Meningkatkan 1. Adanya persepsi
spesialis dokter kurang kinerja dari tenaga dari masyarakat
2. Usia tenaga 2. Keterampilan para kesehatan tentang tentang
kesehatan relatif medis masih 2. Tarif biaya RS tenaga kesehatan
muda kurang bisa disesuaikan RS yang kurang
3. Pendidikan tenaga 3. Kurangnya kualitas 3. Dapat dukungan tanggap saat
kesehatan minimal pelayanan terhadap dari pemerintah merawat pasien
Faktor D-III program 4. Mengembangkan 2. Kurangnya
Internal 4. Memiliki lokasi jamkesmas dan sarana dan kepercayaan
dan yang strategis BPJS prasarana RS masyarakat untuk
Faktor 5. Fasilitas RS yang 4. Kurangnya 5. Meningkatkan berobat di RS
Eksternal cukup baik sosialisasi kualitas pelayanan 3. Kurangnya
terhadap program pengetahuan
jamkesmas dan masyarakat
BPJS tentang bahaya
sebuah penyakit

MATRIKS ANALISIS SWOT


Kondisi ASPEK ORGANISASI INTERNAL EKSTERNAL
Lingkungan
S W O T
1. Mempunyai dokter spesialis +2

2. Kurangnya disiplin waktu dokter -1

I 3. Keterampilan tenaga kesehatan -1


N kurang
T
E 4. Pendidikan tenaga kesehatan +1
R minimal D-III
N
A 5. Memiliki lokasi yang strategis +4
L
6. Fasilitas RS yang cukup baik +2

7. Kurangnya sosialisasi -1

8. Kurangnya pelayanan terhadap -2


program jamkesmas dan BPJS
TOTAL +9 -5
TOTAL INTERNAL +9 ; -5 = 1,4

Kondisi ASPEK ORGANISASI INTERNAL EKSTERNAL


Lingkungan
S W O T
1. Meningatkan kinerja tenaga +4
kesehatan

2. Adanya persepsi dari +4


E masyarakat tentang tentang
K tenaga kesehatan RS yang
S kurang tanggap saat merawat
T pasien
E
R 3. Kurangnya kepercayaan -2
N masyarakat untuk berobat di RS
A
L 4. Kurangnya pengetahuan
masyarakat tentang bahaya -2
sebuah penyakit

5. Mahalnya biaya rumah sakit -3

TOTAL +8 -7
TOTAL EKSTERNAL +8 : -7= -1,1

Keterangan:
1 : Sedikit kuat -1 : Sedikit lemah
2 : Agak kuat -2 : Agak lemah
3 : Kuat -3 : Lemah
4 : Sangat kuat -4 : Sangat lemah

Kesimpulan:
1. Menggunakan kekuatan internal untuk memanfaatkan peluang eksternal
2. Mendukung Strategi Agresif :
a. Menambah produk atau jasa baru, namun masih terkait usahanya (Related
Diversification) Menambah pelayanan
b. Kemitraan (Aliansi) dengan organisasi yang lebih kuat (Vertical Integration)
c. Upaya memperkenalkan produk atau jasa yang ada ke wilayah geografis
baru/segmentasi pasar yang baru (Market Development) Berusaha menarik
pelanggan tingkat eknonomi menengah ke atas
d. Meningkatkan penjualan dengan memperbaiki atau memodifikasi produk atau jasa
yang sudah ada (Product Development) Membangun ruang tunggu yang eksklusif
bagi kelas VIP
e. Meningkatkan pangsa pasar untuk produk atau jasa yang sudah ada di pasar melalui
usaha pemasaran yang gencar (Market Penetration) Membangun klinik satelit
rumah sakit, gencar beriklan atau berpromosi

Anda mungkin juga menyukai