Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SMPIT AL UKHUWAH

Nama Sekolah : SMPIT Al-Ukhuwah


Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Pertemuan : Ke-12
Materi Pokok : Simple Present Continuous Tense
Alokasi waktu : 2 x 40 menit

A. Kompetensi Inti/Standar Kompetensi*)


KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori
KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian tampak mata
KI 4 : Mengolah, menyaji dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar
KD 3.8 : Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi
transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi
terkait keadaan/tindakan/kegiatan/ kejadian yang sedang dilakukan/berlangsung saat
diucapkan, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan
present continuous tense)
KD 4.8 : Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis sangat pendek dan sederhana yang
melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait
keadaan/tindakan/kegiatan/kejadian yang sedang dilakukan/ berlangsung saat diucapkan,
dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar
dan sesuai konteks

C. Indikator
3. Pengetahuan
3.8.1 Mengidentifikasi penggunaan to be dalam kalimat simple present continuous tense
3.8.2 Mengidentifikasi rumus simple present continuous tense

4. Keterampilan
4.8.1 Menyusun kalimat positif, negatif, dan tanya dalam bentuk simple present continuous
tense

D. Tujuan Pembelajaran
3. Pengetahuan
3.8.1 Melalui whisper game, peserta didik mampu mengidentifikasi penggunaan to be dalam
kalimat simple present continuous tense dengan benar.
3.8.2 Melalui whisper game, peserta didik mampu mengidentifikasi rumus simple present
continuous tense dengan benar
4. Keterampilan
4.8.1 Melalui diskusi, peserta didik mampu menyusun kalimat positif, negatif, dan tanya dalam
bentuk simple present continuous tense dengan baik dan benar.

E. Pendekatan dan Model Pembelajaran


1. Pendekatan Pembelajaran: Pendekatan Saintifik, Pendekatan Kolaboratif dan Kooperatif, serta
dan Contextual and Teaching Learning (CTL) dengan Prinsip SIT
2. Model Pembelajaran: TERPADU

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media:
Gambar
Infocus
Laptop

2. Alat dan Bahan:


a. Papan tulis
b. Spidol warna merah, hitam dan biru.
3. Sumber Belajar
a. Buku Teks:
1) Djatmika, dkk. 2016. Passport to the world for Grade VIII of Junior High School. Solo:
Tiga Serangkai
2) Kemendikbud. 2017. Buku Guru Bahasa Inggris Kelas VIII When English Rings a Bell
SMP/MTs. Jakarta: Balitbang kemendikbud.
b. Internet:
1) www.youtube.com
2) www.google.com

G. Langkah-Langkah Pembelajaran

Durasi
Langkah Pembelajaran Skenario Pembelajaran (Guru) Kegiatan Belajar (Siswa)
Waktu
1. Kegiatan Awal 15
menit
 Salam Guru memasuki kelas dan Peserta didik menjawab
mengucap salam salam dari guru
 Do’a Guru mengintruksikan kepada Ketua kelas memimpin
ketua kelas untuk memimpin berdo’a sebelum dimulai
do’a sebelum dimulai pembelajaran
pembelajaran
 Suasana Senang dan Guru menyapa dan mengecek Peserta didik menjawab
Kondusif jargon peserta didik. sapaan dan jargon guru.
 Apa kabar para pemimpin  Alhamdulillah, dahsyat,
pada pagi/siang hari ini. fantastis, Allahu Akbar
 SMPIT Al Ukhuwah…  Sekolah para pemimpin
 Siswa SMPIT Al Ukhuwah…  Kami para pemimpin.
 Kelas (Menyesuaikan untuk  (Menyesuaikan untuk
setiap kelas) setiap kelas)
Durasi
Langkah Pembelajaran Skenario Pembelajaran (Guru) Kegiatan Belajar (Siswa)
Waktu
 Mengecek kehadiran dan
kebersihan.
 Penanaman Karakter Islami Literasi Asmaul Husna  Peserta didik
(Pengenalan asmaul husna Guru mengarahkan peserta menyebutkan Asmaul
dikaitkan dengan didik memaknai Asmaul Husna hari ini
Kepemimpinan, Adab dan Husna:  Peserta didik memahami
Karakter Islami, Lingkungan Al Mu’izz Makna Asmaul Husna
dan Muhasabah) Makna Asmaul Husna yang disampakan.
Yang maha memuliakani
 Apersepsi materi  Guru mengingatkan materi  Peserta didik mengingat
sebelumnya dan power sebelumnya tentang: kembali materi
teaching “Teach!” untuk Simple Present Tense sebelumnya
materi sebelumnya (sesuai  Guru mengintruksikan peserta  Melalui kegiatan Power
tujuan pembelajaran didik untuk berbagi materi Teaching, “Teach”
sebelumnya). sebelumnya dengan teman peserta didik berbagi
terdekat melalui Power ilmu dengan teman
Teaching, “Teach” terdekatnya, berkaitan
dengan:
Simple Present Tense
 Informasi materi dan  Literasi Al Qur’an  Literasi Al Qur’an
konsepsi awal  Guru membimbing peserta  Peserta didik membuka
didik untuk membuka Al Al Qur’an
Qur’an/Hadist: Al Mujadalah: 7 tentang
Al Mujadalah: 7 tentang pengawasan dari Allah
pengawasan dari Allah  Peserta didik mengaitkan
 Melalui metode Tanya jawab, Ayat Al Qur’an di atas
Guru mengarahkan peserta dengan materi yang akan
didik untuk mengaitkan Ayat dipelajari, yaitu tentang:
di atas dengan materi yang Simple Present
akan dipelajari. Continuous Tense
 Melalui metode tanya jawab,
Guru mengecek pengetahuan
awal peserta didik terhadap
materi.
 Indikator dan atau Tujuan  Guru menyampaikan indikator  Peserta didik mengetahui
Pembelajaran (menambah pencapaian kompetensi siswa indikator pencapaian
kata kerja dari informasi pada pertemuan hari ini (-> kompetensi pada
materi) Lihat Indikator) pertemuan hari ini
 Guru menyampaikan tujuan  Peserta didik mengetahui
pembelajaran pada tujuan pembelajaran
pertemuan hari ini (-> Lihat pada pertemuan hari ini
tujuan pembelajaran)
 Menyampaikan kegiatan Guru menyampaikan kegiatan Peserta didik mengetahui
yang akan dilaksanakan pembelajaran yang akan kegiatan pembelajaran
selama proses pembelajaran dilaksanakan pada pertemuan yang akan dilaksanakan
(Diskusi, Tanya Jawab, dll) hari ini, meliputi: pada pertemuan hari ini,
 Pengamatan meliputi:
 Games  Pengamatan
Durasi
Langkah Pembelajaran Skenario Pembelajaran (Guru) Kegiatan Belajar (Siswa)
Waktu
 Diskusi  Games
 Ceramah  Diskusi
 Ceramah
 Menyampaikan cakupan Guru menyampaikan cakupan Peserta didik mengetahui
penilaian selama proses penilaian yang akan diamati cakupan penilaian yang
pembelajaran selama proses pembelajaran, akan diamati selama proses
meliputi: pembelajaran berlangsung.
 Penilaian Sikap
 Penilaian Spiritual
 Penilaian pengetahuan
 Penilaian keterampilan
2. Kegiatan Inti 50
menit

 Telaah (Mengamati)  Guru mengarahkan peserta  Peserta didik


didik untuk membentuk berkelompok
kelompok belajar yang terdiri berdasarkan arahan dari
dari 3 kelompok. guru
 Collaboration Skill  Collaboration Skill
Guru mengarahkan peserta Perserta didik bersama
didik untuk melakukan teman sekelompoknya
whisper games dan mengamati:
membimbing perserta didik Kalimat yang
bersama teman menggunakan Simple
sekelompoknya mengamati: Present Continuous
Kalimat yang Tense
menggunakan Simple  Literasi Buku
Present Continuous Tense Peserta didik mengamati
 Literasi Buku buku paket tentang materi:
 Guru mengarahkan peserta Buku paket "When Buku paket "
didik untuk mengamati buku English Ring's a Bell" English Ring's a
paket tentang materi: page 87 page 87
Buku paket "When English
Ring's a Bell" page 87
 Ekplorasi (Menanya,  Melalui metode tanya-jawab,  Critical Thinking
Mengumpulkan Informasi) guru memberikan Melalui metode tanya
kesempatan kepada peserta jawab, Peserta didik
didik untuk mengajukan mengajukan pertanyaan
pertanyaan mengenai materi dari materi yang belum
yang belum diketahui. diketahui mengenai :
 Guru membimbing peserta Simple Present
didik berdiskusi untuk Continuous Tense
menemukan to be dan rumus  Creativity and
Simple Present Continuous Innovation Skills
Tense  Peserta didik berdiskusi
untuk menemukan to be
dan formula dari materi:
Simple Present
Durasi
Langkah Pembelajaran Skenario Pembelajaran (Guru) Kegiatan Belajar (Siswa)
Waktu
Continuous Tense

 Rumuskan (Mengasosiasi)  Guru memberikan soal latihan  Collaboration Skills


berupa menyusun kata Melalui metode diskusi,
menjadi kalimat untuk peserta didik
menstimulus pemahaman mengerjakan soal yang
peserta didik terhadap materi: diberikan untuk
Simple Present Continuous menstimulus
Tense pemahaman peserta
(soal terlampir) didik terhadap materi:
Simple Present
Continuous Tense
 Presentasikan  Guru memberikan  Communication skill
(Mengkomunikasikan) kesempatan kepada setiap  Tiap individu
kelompok untuk mempresentasikan dan
mempresentasikan hasil kerja saling mengkoreksi hasil
masing-masing. latihan temannya.
 Guru memberikan  Peserta didik yang sudah
kesempatan kepada peserta presentasi dan
didik lain untuk memberikan
mengomentari/menilai penilaian/komentar
latihan temannya. memperoleh apresiasi
 Guru mengapresiasi kepada dari guru.
peserta didik yang sudah
mempresentasikan hasil
latihannya.
 Validasi Konsep Melalui metode ceramah guru Peserta didik memahami
memberikan klarifikasi terkait evaluasi yang dijelaskan
materi: oleh guru.
Rumus Simple Present
Continuous Tense
 Aplikasi power teaching Guru mengintruksikan peserta Melalui kegiatan Power
“Teach!” untuk materi hasil didik untuk berbagi dengan Teaching, peserta didik
validasi teman terdekatnya melalui berbagi ilmu dengan teman
Power teaching, “Teach”. terdekatnya berkaitan
dengan materi:
Simple Present
Continuous Tense
 Aplikasi dan Manfaat Guru menyampaikan manfaat  Peserta didik mengetahui
Duniawi (Aplikasi Materi duniawi mempelajari materi manfaat duniawi pada
dan Nilai Lingkungan) pada hari ini, yaitu: pertemuan hari ini.
Dengan selalu
memperhatikan lingkungan
sekitar atau selalu menjaga
kebersihan lingkungan itu
artinya kita sedang
mempersiapkan generasi
yang sehat dan bersih
dikemudian hari.
Durasi
Langkah Pembelajaran Skenario Pembelajaran (Guru) Kegiatan Belajar (Siswa)
Waktu
 Aplikasi power teaching Guru mengintruksikan peserta Peserta didik berbagi ilmu
“Teach!” untuk aplikasi didik untuk berbagi ilmu dengan dengan teman terdekatnya
duniawi teman terdekatnya berkaitan berkaitan dengan manfaat
dengan manfaat duniawi duniawi mempelajari
mempelajari materi hari ini materi hari ini, yaitu:
melalui Power Teaching, Dengan selalu
“Teach”. memperhatikan
lingkungan sekitar atau
selalu menjaga
kebersihan lingkungan
itu artinya kita sedang
mempersiapkan
generasi yang sehat dan
bersih dikemudian hari.
 Manfaat Ukhrowi Guru menyampaikan manfaat Peserta didik mengetahui
(Internalisasi Nilai Islam  ukhrawi mempelajari materi manfaat ukhrawi
sesuaikan dengan materi pelajaran hari ini, yaitu: mempelajari materi hari
pelajaran) Ketika kita sedang berbuat ini.
kebaikan ataupun berbuat
dosa kita harus selalu ingat
bahwa Allah selalu
memperhatikan apa yang
kita perbuat. dan malaikat
Allah selalu mencatat apa
yang kita lakukan.
 Aplikasi power teaching Guru mengintruksikan peserta Peserta didik berbagi ilmu
“Teach!” untuk aplikasi didik untuk berbagi ilmu dengan dengan teman terdekatnya
ukhrowi teman terdekatnya berkaitan berkaitan dengan manfaat
dengan manfaat ukhrawi ukhrawi mempelajari
mempelajari materi hari ini materi hari ini, yaitu:
melalui Power Teaching, Ketika kita sedang
“Teach”. berbuat kebaikan
ataupun berbuat dosa
kita harus selalu ingat
bahwa Allah selalu
memperhatikan apa
yang kita perbuat. dan
malaikat Allah selalu
mencatat apa yang kita
lakukan.
 Kesimpulan  mengulang Guru membimbing peserta didik Peserta didik
materi pelajaran secara menyimpulkan materi pelajaran menyimpukan materi
lisan hari ini. pelajaran hari ini secara
lisan, diantaranya:
Penggunaan tobe (are,
am, is)
Rumus simple present
continuous tense
(Kalimat positif, negatif,
Durasi
Langkah Pembelajaran Skenario Pembelajaran (Guru) Kegiatan Belajar (Siswa)
Waktu
dan kalimat tanya)

3. Kegiatan Penutup 15
menit
 Feedback pemahaman Guru memberikan soal lisan Perwakilan peserta didik
materi (postest dalam kepada perwakilan peserta didik memperoleh soal lisan
bentuk tulisan) dan refleksi untuk mengukur ketercapaian yang ditanyakan guru
(kesan pembelajaran) indikator pencapaian untuk mengukur
kompetensi. ketercapaian indikator
pencapaian kompetensi
materi hari ini.
 Pemberian tugas Remidial Guru memberikan tugas Peserta didik memperoleh
dan Pengayaan (Berupa mandiri tidak terstruktur. tugas mandiri tidak
tugas terstruktur atau terstruktur untuk
mandiri tidak terstruktur) dikerjakan pada saat jam
pemenuhan tugas.
 Informasi Pembelajaran Guru menginformasikan pada Peserta didik memperoleh
Selanjutnya pertemuan selanjutnya akan informasi pada pertemuan
membahas tentang: selanjutnya akan
Simple Present Continuous membahas tentang:
Tense Simple Present
Continuous Tense
 Do’a setiap akhir jam Guru mengintruksikan kepada Ketua kelas memimpin
pelajaran (Hamdalah. ketua kelas untuk memimpin do’a penutup
Istighfar. dan Kafaratul do’a penutup pembelajaran. pembelajaran.
Majlis)
 Motivasi (Diseragamkan Guru menyampaikan jargon Peserta didik menyatakan
dengan jargon: “Pemimpin penutup pembelajaran: jargonnya:
Cerdas. Raih Prestasi  Pemimpin cerdas  Raih prestasi bersama Al
bersama Al Qur’an dan Qur’an
Tahun Mustajab)
 Salam Guru keluar kelas dan Peserta didik menjawab
mengucap salam salam dari guru

H. Penilaian, Pembelajaran Pengayaan dan Remidial


1. Teknik Penilaian dan Bentuk Instrumen
Aspek Teknik Instrumen
Pengetahuan  Tes tulis Kalimat Rumpang
Keterampilan  Tes tulis Menyusun kalimat

2. Uraian Instrumen dan Rubrik Penilaian


 Penilaian Pengetahuan dan Keterampilan
 Instrumen Penilaian
 Tes tulis
Put the correct to be (are/am/is)!
1. Nita ______ sweeping in the class.
2. Ujang and Mamat ______ dancing jaipongan.
3. I ______ listening to Murrotal.
4. He ______ studying English.
5. She ______ waiting for the teacher.
6. They ______ speaking now.
7. We ______ writing a story.
8. You ______ calling me.
9. It ______ eating banana.
10. The students ______ drinking water

Arrange the word below!

1. are - visiting – Bali – We


_____________________________
2. listening to – is – She – music
_____________________________
3. not – is – watching – He – TV
_____________________________
4. English - am – I – studying
_____________________________
5. they - Are – meatball - buying - ?
_____________________________

 Rubrik Penilaian
 Jawaban benar bernilai 1
 Jawaban yang salah bernilai 0

 Pembelajaran pengayaan
Diberikan kepada peserta didik yang telah mencapai KKM berupa penugasan (Soal terlampir)

 Pembelajaran remedial
Diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM berupa penugasan (Soal terlampir)

Mengetahui, Subang, Oktober 2018


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Subakti Indrajaya, S.H. Yayu Sri Rahayu, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai