Anda di halaman 1dari 3

LOGBOOK

Nama : Nur Eka Destiyanti

Stase/Ruang : Maternitas/ Parikesit

Prodi : Profesi Ners

Nim : P1337420919129

No Waktu Aktivitas Refleksi TTD


CI Dosen
1. 23 Melakukan pengkajian Asuhan Saya melakukan wawancara untuk menggali perjalanan penyakit
September Keperawatan dengan masalah klien menggunakan pengkajian yang sudah tersedia dari akademik.
2019 ginekologi Hiperemesis Gravidarum Dalam melakukan pengkajian klien dan keluarga merespon dengan
baik dibuktikan dengan klien dan keluarga menjawab semua
pertanyaan yang diajukan kepada klien. Hasil pengkajian yang
didapatkan bahwa klien sudah merasakan mual dan muntah sejak
awal kehamilan dan bertambah keluhan sejak 3 haari sebelum
dibawa ke IGD RS KRMT Wongsonegoro pada tanggal 21
September 2019. Klien merupakan pasangan usai subur yang baru
menikah 1 tahun yang lalu. Sejak awal kehamilan klien sudah
memeriksakan kehamilan lebih dari 2x di klinik kandungan Apel
RS KRMT Wongsonegoro. Klien merasa tidak nyaman serta lemas
karena muntah secara terus menerus. Selanjutnya saya akan belajar
dengan CI maupun mencari literatur secara online mengenai
intervensi yang dapat diberikan kepada pasien dengan HEG dan
Indikasi tindakan tersebut .
2. 24 Melakukan Analisis hasil laboratorium Saya melakukan analisis hasil laboratorium pada klien P0A0
September pada pasien HEG Hiperemesis Gravidarum, didapatkan hasil laboratorium
2019 hemoglobin 13.4 g/dL (normal) natrium 130.0 mmol/L (rendah)
kalsium 3.50 mmol/L (normal) HBsAg negatif. Pemeriksaan
laboratorium ini sangat penting untuk mengetahui kondisi klien,
terlebih untuk mengetahui ststus nutrisi klien. Rencana tindak
lanjut yang akan datang yaitu saya akan belajar dengan CI dan
mencari literature online mengenai bagaimana menganalisis hasil
laboratorium yang benar.

3. 26 Observasi Intake Output nutrisi pasien Saya melakukan observasi masukan dan keluaran nutrisi yang
September dengan HEG didaptkan oleh pasien dengaan HEG. Pasien diberikan infus KAEN
2019 3B dan obat Ulsafat Syr yang digunakan pada saluran pencernaan
secara oral terutama mengajarkan diit yang dapat digunakan untuk
pasien dengan HEG. Rencana tindak lanjut yaitu saya akan mencari
literature online yang terkait dangaan diitt pada pasien dengan
HEG. Baik indikasi, porsi, cara pelaksanaan dan sebagainya.
4. 27 Mengajarkan pasien cara warm Saya mengajarkan cara menggunakan buli buli hangat untuk
September compress pada pasien dengan post op mengurangi nyeri yang dirasakan pasien. Dan menjelaskan
2019 appendiktomy kegunaan dari warm compress serta menjelaskan tujuan dan
prosedur dilakukannya tindakan warm compress. Yaitu otot yang
tadi terasa tegang dan nyeri karena luka post op berkurang
nyerinya. Saat dilakukan warm compress pasien dalam posisi
nyaman (semi fowler). Rencana tindak lanjut yaitu saya akan
mencari referensi melalui online mengenai teknik mobilisasi
terbaru.
5. 28 Melakukan pengkajian Asuhan Saya melakukan wawancara pada klien menggunakan pengkajian
Keperawatan dengan masalah
September yang sudah tersedia dari akademik. Dalam melakukan pengkajian
ginekologi Neoplasma Ovarium Kisti
2019 klien dan keluarga merespon dengan baik pertanyaan yang
diberikan. Hasil pengkajian yang didapatkan bahwa klien
terdiagnosa NOK. Pasien mengalami perdarahan melalui vagina.
Namun perdarahan belum berhenti dengan diberikan injeksi asam
tranexamat. Mmaka pasien diberikan program untuk prosedur
curettage. Selanjutnya saya akan mencari literatur secara online dan
belajar dengan CI mengenai perdarahan pada NOK.

Anda mungkin juga menyukai