Anda di halaman 1dari 7

KTSP SMK BINA MANDIRI PURWAREJA KLAMPOK

LEMBAR PENGESAHAN

Setelah memperhatikan pertimbangan dari Komite Sekolah dan Dinas Pendidikan Pemuda dan
Olah Raga Kabupaten Banjarnegaaa, maka dengan ini Kurikulum SMK Bina Mandiri
Purwareja Klampok Tahun Pelajaran 2016/2017 :

Bidang Studi Keahlian : Teknologi Informasi dan Komunikasi


Program Studi Keahlian : Teknik Komputer Dan Informatika
Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer Dan Jaringan

disahkan untuk diberlakukan mulai Tahun Pelajaran 2016/2017.

Disahkan di : Banjarnegara
Pada tanggal : 1 Juli 2016

Ketua Komite Sekolah Kepala SMK Bina Mandiri Purwareja Klampok

Kuseno Pujianto,S.Pd Dwi Setyowati,S.Pd


NIP. 1964116 200801 2 002

Mengetahui,
A.n. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah
Kepala Bidang Pendidikan Menengah

Dra. TRI HANDOYO, M. Pd


Pembina Tingkat I
NIP 196001311981031007

Kompetensi Keahlian Teknik Komputer Dan Jaringan Halaman : ii


KTSP SMK BINA MANDIRI PURWAREJA KLAMPOK

PERNYATAAN SINKRONISASI
Berdasarkan hasil pengkajian dan analisa terhadap materi pendukung Kurikulum SMK Bina
Mandiri Purwareja Klampok Tahun Pelajaran 2016/2017 meliputi Spektrum Kurikulum Tahun
2006, Struktur Kurikulum dan Silabus Mata Pelajaran untuk Bidang Studi Keahlian Teknologi
Informasi dan Komunikasi Program Studi Keahlian Teknik Komputer Dan Informatika
Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan serta dengan telah dilakukannya
sinkronisasi dengan Institusi Pasangan (DU/DI), dengan ini kami menyatakan bahwa:

1. Kurikulum SMK SMK Bina Mandiri Purwareja Klampok Tahun Pelajaran 2016/2017
untuk Bidang Studi Keahlian Teknologi Informasi dan Komunikasi Program Studi
Keahlian Teknik Komputer Dan Informatika Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan
Jaringan,LAYAK untuk diusulkan serta mendapatkan pengesahan dari Dinas Pendidikan
Provinsi Jawa Tengah.

2. Institusi pasangan (DU/DI) bersama pihak SMK Bina Mandiri Purwareja Klampok
senantiasa memperhatikan perbaikan proses pendidikan melalui kajian materi kurikulum
implementatif yang diberlakukan kelak.

Perwakilan DU/DI Banjarnegara, 1 Juli 2016


Direktur ZIGMA BANJAR COMPTER Ka. PK. Teknik Komputer Jaringan
Kabupaten Banjarnegara

……………………………. WIJIARTO INDRA NUGROHO,S.Kom


NIP. ……………………….

Mengetahui,
Kepala SMK Bina Mandiri Purwareja Klampok

Dwi Setyowati,S.Pd
NIP. 1964116 200801 2 002

Kompetensi Keahlian Teknik Komputer Dan Jaringan Halaman : iii


KTSP SMK BINA MANDIRI PURWAREJA KLAMPOK

LEMBAR REKOMENDASI

Kurikulum SMK Bina Mandiri Purwareja Klampok Bidang Studi Keahlian Teknologi Informasi
dan Komunikasi, Program Studi Keahlian Teknik Komputer Dan Informatika, Kompetensi
Keahlian Teknik Komputer Dan Jaringan telah diverivikasi dan divalidasi oleh pengawas sekolah
menengah Dinas Pendidikan Dan Olahraga Kabupaten Banjarnegara dan dinyatkan layak untuk
mendapat pengesahan dari Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Tengah dan berlaku mulai Tahun
Pelajaran 2016/2017

Banjarnegara, 1 juli 2016


Pengawas sekmen
Dinas Pendidikan Pemuda Dan
Olahraga Kabupaten
Banjarnegara

Drs. Mungalim, M.M.


NIP 19570910 198603 1 005

Kompetensi Keahlian Teknik Komputer Dan Jaringan Halaman : iv


KTSP SMK BINA MANDIRI PURWAREJA KLAMPOK

KATA PENGANTAR

Alhamdulillaah, Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT. Karena berkat
Rahmat, Taufik, Hidayah dan Inayah-Nya lah kami, tim Penyusun Kurikulum SMK Bina Mandiri
Purwareja Klampok Bidang Studi Keahlian Teknologi Informasi dan Komunikasi Program Studi
Keahlian Teknik Komputer Dan Informatika Kompetensi Keahlian Teknik Komputer dan
Jaringan dapat menyelesaikan tugas kami dengan baik.

Kurikulum SMK Bina Mandiri Purwareja Klampok Tahun Pelajaran 2016/2017 ini kami
susun dengan mengacu pada

1. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 22 tahun 2006 tentang Standar Isi,

2. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 23 tahun 2006 tentang Standar Kompetensi
Lulusan sebagaimana diubah dalam Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan
Republik Indonesia Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan
Pendidikan Dasar Dan Menengah,

3. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No 24 tahun 2006 tentang pelaksanaan


Permendiknas RI Nomor 22 dan 23 Tahun 2006

4. Surat keputusan DIREKTUR Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar Dan Menengah


Departemen Pendidikan Nasional Nomor : 251/C/KEP/MN/2008 Tentang Spektrum
Keahlian Pendidikan Menengah Kejuruan

5. Sinkronisasi struktur dan muatan Kurikulum dengan Kondisi nyata di dunia usaha/dunia
industri agar selalu dalam kondisi Link and Match.

6. Saran dan masukan dari Stake Holder SMK Bina Mandiri Purwareja Klampok.

Dengan telah diselesaikannya Kurikulum SMK Bina Mandiri Purwareja Klampok Tahun
Pelajaran 2016/2017 ini maka seluruh kegiatan pembelajaran di SMK Bina Mandiri Purwareja
Klampok mulai Tahun Pelajaran 2016/2017 akan menjadi acuan dan pedoman bagi guru-guru
Kompetensi Keahlian Teknik Komputer Dan Jaringan SMK Bina Mandiri Purwareja Klampok
dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran.

Kami menyadari, bahwa kurikulum ini masih jauh dari sempurna, masih banyak
kesalahan dan kekurangan. Oleh karena itu saran dan masukan dari semua pihak, terutama dari
stakeholders sangat kami butuhkan untuk penyempurnaan penyusunan Kurikulum di waktu yang
akan datang.

Kompetensi Keahlian Teknik Komputer Dan Jaringan Halaman : v


KTSP SMK BINA MANDIRI PURWAREJA KLAMPOK

Akhirnya kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak, yang telah membantu
dalam penyeselesaian penyusunan Kurikulum ini. Semoga Allah SWT tetap memberikan Taufik
dan hidayah-Nya agar apa yang telah, sedang dan yang akan kita lakukan dapat meningkatkan
mutu pendidikan di SMK Bina Mandiri Purwareja Klampok khususnya, dan di Negara Kesatuan
Republik Indonesia tercinta pada umumnya.

Banjarnegara, 1 Juli 2016

Kepala SMK Bina Mandiri Purwareja Klampok

Dwi Setyowati,S.Pd
NIP. 1964116 200801 2 002

Kompetensi Keahlian Teknik Komputer Dan Jaringan Halaman : vi


KTSP SMK BINA MANDIRI PURWAREJA KLAMPOK

DAFTAR ISI
Halaman Judul ......................................................................................................................... i

Lembar Pengesahan ................................................................................................................. ii

Pernyataan Sinkronisasi .......................................................................................................... iii

Lembar Rekomendasi ............................................................................................................. iv

Kata Pengantar......................................................................................................................... v

Daftar Isi .................................................................................................................................. vii

BAB I PENDAHULULAN

A. Latar Belakang ........................................................................................... 1

B. Landasan .................................................................................................... 4

C. Tujuan Pengembangan KTSP .................................................................... 8

D. Acuan Konseptual ...................................................................................... 9

E. Prinsip Pengembangan KTSP ..................................................................... 11

F. Prosedur Oprasional .................................................................................... 12

BAB II VISI, MISI DAN TUJUAN

A. Tujuan Pendidikan Menengah Kejuruan .................................................... 14

B. Visi Satuan Pendidikan ............................................................................... 15

C. Misi Satuan Pendidikan............................................................................... 15

D. Tujuan Satuan Pendidikan........................................................................... 15

E. Visi Kompetensi Keahlian .......................................................................... 16

F. Misi Kompetensi Keahlian .......................................................................... 16

G. Tujuan Kompetensi Keahlian ..................................................................... 16

BAB III STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM

A. Standar Kompetensi Lulusan SMK ............................................................ 18

B. Struktur Kurikulum Satuan Pendidikan ...................................................... 31

C. Muatan Kurikulum Satuan Pendidikan ....................................................... 33

Kompetensi Keahlian Teknik Komputer Dan Jaringan Halaman : vii


KTSP SMK BINA MANDIRI PURWAREJA KLAMPOK

BAB IV KALENDER PENDIDIKAN

A. Pegaturan Tentang Permulaan Tahun Ajaran ............................................. 75

B. Pengaturan Waktu Belajar Efektif .............................................................. 77

C. Pengaturan Waktu Libur ........................................................................... 78

D. Tabel Kalender Kegiatan Sekolah .............................................................. 78

BAB V PENUTUP ........................................................................................................... 87

Kompetensi Keahlian Teknik Komputer Dan Jaringan Halaman : viii

Anda mungkin juga menyukai