Anda di halaman 1dari 6

Mata Pelajaran : GEOGRAFI

Kelas : XI
Hari, tanggal :
Waktu : 90 menit

Petunjuk Umum :
1. Tulislah nama dan nomor peserta pada lembar jawaban yang tersedia
2. Bacalah semua soal dengan teliti sebelum mulai mengerjakan
3. Kerjakan terlebih dahulu soal-soal yang dianggap mudah
4. Periksa kembali hasil pekerjaan sebelum meninggalkan ruang ulangan
5. Selamat mengerjakan

A. PILIHAN GANDA
1. Faktor-faktor yang menjadi hambatan bagi persebaran flora dan fauna antara lain berikut ini, kecuali
faktor ...
a. Vegetasi d. geografis
b. Iklim e. manusia

2. Fauna kangguru hanya dapat kita jumpai di daerah ....


a. Papua d. Sulawesi
b. Sumatra e. Jawa
c. NTT

3. Panda merupakan fauna khas yang terdapat di region ....


a. Neotropik d. Neartik
b. Paleartik e. Oriental
c. Etiopoa

4. Kawasan alam karena keadaan alamnya mempunyai kekhasan tumbuhan, satwa, dan ekosistem
tertentu yang dilindungi disebut sebagai .....
a. taman wisata alam d. cagar alam
b. taman hutan raya e. hutan wisata
c. suaka margasatwa

5. Dalam pembagian biogeografi dunia, fauna Indonesia bagian barat termasuk dalam kelompok ....
a. Oriental d. Etiopia
b. Neatropik e. Neartik
c. Paleartik

6. Hambatan persebaran fauna berupa lautan yang luas merupakan hambatan ...
a. Biologis d. Iklim
b. Hayati e. Geografis
c. Edafik

7. Salah satu faktor iklim yang sangat mempengaruhi persebaran flora di seluruh muka bumi adalah …
a. Perbedaan tekstur tanah
b. Penyebaran biji melalui burung
c. Banyak sedikitnya curah hujan
d. Perbedaan tingkat kepadatan penduduk
e. Perbedaan struktur sosial budaya

8. Di bawah ini unsur yang mempengaruhi lingkungan adalah ... .


1. iklim 4. Relief
2. tumbuhan 5. hewan
3. tanah
Yang termasuk unsur fisik adalah :
a. 1, 2, dan 3 d. 2, 4, dan 5
b. 1, 3, dan 4 e. 3, 4, dan 5
c. 2, 3, dan 4
9. Biosfer adalah lapisan kehidupan yang terdapat dalam geosfer. Lapisan tersebut terdiri atas tiga
kelompok besar, yaitu …
a. lithosfer, atmosfer, hidrosfer
b. tumbuhan, hewan dan manusia
c. flora, fauna dan sumber daya mineral
d. sumber daya alam, sumber daya manusia dan lingkungan hidup
e. kehidupan di darat, kehidupan di air, dan kehidupan di dalam tanah

10. Berikut ini yang merupakan jenis – jenis flora yang cocok di kawasan daerah pesisir adalah …
a. cengkeh d. kelapa
b. tembakau e. kina
c. teh

11. Berikut ini yang merupakan jenis – jenis flora yang cocok di kawasan daerah pegunungan adalah …
a. Ubi d. Kelapa
b. Singkong e. Hutan bakau
c. Teh

12. Ciri daerah tundra adalah ...


a. hutan lebat dengan tumbuhan beragam
b. daerah tanpa pohon atau padang lumut
c. hutan gugur daun
d. hutan homogeny
e. padang semak dan belukar

13. Keanekaragaman flora dan fauna di indonesia sangat dipengaruhi oleh kondisi ...
a. Morfologi d. tofografi
b. geografi e. Geologi
c. iklim
14. Garis imajiner sebagai pembatas daerah fauna bercorak Asia dengan fauna daerah peralihan
disebut ... .
a. garis Weber
b. garis Walace
c. garis Darwin
d. garais peralihan
e. garis khatulistiwa

15. Salah satu pulau di Indonesia yang terletak di antara garis weber dan garis wallaceaadalah ...
a. Jawa d. Sulawesi
b. Sumatera e. Papua
c. Bali

16. Jenis fauna di wilayah Indonesia Timur sering juga disebut sebagai fauna tipe ...
a. Asiatis d. Dangkalan Sunda
b. Australis e. Khatulistiwa
c. Peralihan

17. Garis imajiner sebagai pembatas daerah fauna wilayah kawasan Timur dengan fauna bagian
Indonesia Tengah disebut
a. garis Weber
b. garis Walace
c. garis Darwin
d. garis peralihan
e. garis khatulistiwa

18. Wilayah Fauna Daerah Peralihan meliputi pulau berikut ... .


a. Jawa, Kalimantan, dan Sumatra
b. Sulawesi, Papua, dan Maluku
c. Sulawesi, Nusa Tenggara, dan maluku
d. Kalimantan, Sulawesi, dan Papua
e. Sulawesi, Nusa Tenggara, dan Papua

19. Sumber tenaga yang banyak dimanfaatkan sebagai sumber energi adalah...
a. Matahari d. angin
b. Air e. Batu bara
c. minyak bumi

20. salah satu sumber daya alam nabati yang banyak diusahakan masyarakat maluku adalah...
a. sagu d. rempah - rempah
b. kopi e. kelapa
c. jagung

B. URAIAN
1. Apa yang dimaksud dengan Biosfer?
2. Sebutkan persebaran fauna di indonesia dan berikan contohnya?
3. sebutkan manfaat batu bara dalam kehidupan sehari-hari?
4. apakah yang dimaksud dengan baran tambang?
5. Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi persebaran flora dan fauna
Mata Pelajaran : GEOGRAFI
Kelas : XII
Hari, tanggal : ……………..
Waktu : 90 menit

Petunjuk Umum :
1. Tulislah nama dan nomor peserta pada lembar jawaban yang tersedia
2. Bacalah semua soal dengan teliti sebelum mulai mengerjakan
3. Kerjakan terlebih dahulu soal-soal yang dianggap mudah
4. Periksa kembali hasil pekerjaan sebelum meninggalkan ruang ulangan
5. Selamat mengerjakan

1. Peta yang menggambarkan struktur permukaan bumi disebut peta ....


A. geografi D. geomorfologi
B. geologi E. tanah
C. arkeologi

2. Pengetahuan khusus yang mempelajari peta dinamakan ....


A. kartografi D. geodesi
B. geografi E. topografi
C. kartograf

3. Landasan pacu Bandara Adi Sucipto yang pan jangnya 3 km tergambar dalam peta sepan jang 15
cm. Berarti skala peta tersebut adalah ....
A. 1:2.000 D. 1:45.000
B. 1:20.000 E. 1:4.500
C. 1:50.000

4. Jika terdapat sebuah peta dengan skala 1:50.000 diperbesar 2 kali, maka skalanya akan berubah
menjadi ....
A. 1:12.500 D. 1:125.000
B. 1:25.000 E. 1:150.000
C. 1:100.000

5. Tiga macam skala dalam ilmu pemetaan adalah ....


A. Skala Numerik, Skala Verbal dan Skala Grafik
B. Skala Besar, Skala Sedang dan Skala Kecil
C. Skala Kadaster, Skala Sedang dan Skala Kecil
D. Skala Angka, Skala Huruf dan Skala Grafik
E. Skala Geografis, Skala Sedang dan Skala Besar

6. Sungai dan jalan pada peta digambarkan dengan menggunakan simbol ....
A. titik D. batang
B. garis E. lingkar
C. jarak

7. Simbol titik pada sebuah peta umumnya menunjukkan ....


A. isi D. jumlah
B. kota E. jalan raya
C. sungai

8. Inset adalah ....


A. daftar nama-nama objek geografi pada atlas yang dilengkapi dengan halaman serta posisi
geografi untuk memudahkan pem baca
B. peta ukuran kecil yang disisipkan pada peta utama untuk tujuan-tujuan tertentu misalnya
mengetahui posisi daerah yang dipetakan
C. daftar katalog nama-nama objek geografi secara alfabetis pada atlas yang dilengkapi dengan
halaman serta posisi geografi
D. peta yang menggambarkan raut muka bumi terutama berhubungan dengan morfologi dasar laut
E. peta yang dilengkapi dengan garis-garis kontur serta bentuk muka bumi dan ketam pakan muka
bumi lainnya

9. Penulisan nama sungai pada peta harus ditulis dengan ....


A. huruf besar D. huruf tegak
B. huruf kecil E. huruf miring
C. huruf besar dan kecil

10. Unsur peta yang berguna untuk menentukan letak suatu tempat adalah ....
A. mata angin
B. garis lintang dan bujur
C. inset peta
D. proyeksi peta
E. lettering

11. proyeksi kerucut disebut juga...


A. zenithal D. unique
B. azimuthal E. cylindrical
C. conical

12. jarak antara kota surabaya dan jakarta di peta 6 cm. Apabila peta skala 1 : 3.000.000, maka jarak
sebenarnya adalah...
A. 50 km D. 180 km
B. 30 km E. 500 km
C. 18 km

13. Proyeksi datar disebut juga...


A. kerucut D.unique
B. azimuthal E. cylindrical
C. conical

14. Peta yang menggambarkan seluruh atau sebagian permukaan bumi yang bersifat
umum, dan biasanya berskala sedang disebut peta……
a. topografi c. peta dunia
b. chorografi d. tematik
15. peta kecil yang berfungsi memberikan tekanan atau penjelasan pada peta utama
disebut…….
a. Insert c.simbol
b. Garis tepi d. tata warna

16. Peta dengan skala 1:5.000-1:250.000 disebut peta sekala….


a. Besar c. Sedang
b. Kecil d. Dunia
17. Penentuan suatu lokasi industri atas dasar pertimbangan tertentu disebut ...
a. Orientasi industri d. foot lose
b. Power oriented e. Supplay oriented
c. Market oriented

18. Peta sedang berskala antara ……..


a. 1:100- 1:5.000
b. 1:250.000-1:500.000
c. :500.000-1:1.000.000
d. 1:5.000-1:250.000

19. Contoh industri yang lokasinya berorientasi pada tenaga kerja antara lain industri ...
a. Rokok kretek d. besar
b. Kimia dasar e. kecil
c. Mesin dan logam
20. Industri yang berlokasi pada pasar atau konsumen, misalnya...
a. Industri kendaraan bermotor
b. Industri penyulingan minyak mentah
c. Industri ikan segar dan makanan basah
d. Industri rumah tangga
e. Pengolahan bahan mentah menjadi barang jadi

B. URAIAN

1. Sebutkan unsur-unsur peta dan jelaskan?


2. Apa yang di maksud dengan peta umum dan peta khusus?
3. Buatlah macam-macam symbol yang kalian tahu dan gambarkan?
4. Sebutkan Faktor-faktor yang harus diperhatikan dalam mendirikan sebuah industri?
5. sebutkan klasifikasi industri berdasarkan tenaga kerja nya?

Anda mungkin juga menyukai